Volume Beli Belum Cukup Kuat Tren IHSG Masih Sideways

Oleh : Wiyanto | Senin, 23 Juli 2018 - 08:12 WIB

Pengunjung mengamati papan elektronik yang memperlihatkan pergerakan IHSG di gedung BEI (Foto Rizki Meirino)
Pengunjung mengamati papan elektronik yang memperlihatkan pergerakan IHSG di gedung BEI (Foto Rizki Meirino)

INDUSTRY.co.id - Jakarta -  Diharapkan IHSG selanjutnya dapat bertahan di atas support 5858-5864 dan Resisten diharapkan dapat menyentuh kisaran 5883-5890. Pergerakan IHSG yang kembali menguat terbatas masih harus kembali diuji ketahanannya seiring masih terbentuknya tren sideways dan masih belum cukup kuatnya volume beli yang terbentuk.

Menurut analis Lanjar Nafi Reliance Sekuritas Indonesia,  diharapkan kenaikan tersebut dapat bertahan meski juga perlu diwaspadai sejumlah sentimen yang dapat menahan peluang kenaikan tersebut, terutama dari pergerakan Rupiah yang belum cukup kuat untuk terapresiasi.

"Dengan demikian, tetap mewaspadai terhadap sentimen-sentimen yang dapat membuat IHSG kembali melemah," katanya di Jakarta, Senin (23/7/2018).

Saham-saham pilihan:

RAJA Trading buy selama mampu bertahan di atas 695. Support 685-695 Resisten 725-735

CARS Trading buy selama mampu bertahan di atas 2400. Support 2380-2400 Resisten 2460-2480

INDR Trading buy selama mampu bertahan di atas 5850. Support 5700-5850 Resisten 6075-6150

INAF Trading buy selama mampu bertahan di atas 3370. Support 3350-3370 Resisten 3420-3450

HMSP Trading buy selama mampu bertahan di atas 3730. Support 3700-3730 Resisten 3800-3810

Kemarin, pergerakan IHSG hampir mendekati target resisten di kisaran 5886-5894 seiring kembalinya aksi beli pelaku pasar.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Pegadaian Berangkatkan Peserta Program Umrah Akbar

Minggu, 28 April 2024 - 14:54 WIB

Pegadaian Berangkatkan Peserta Program Umrah Akbar

PT Pegadaian memberangkatkan peserta program Umrah Akbar dari beberapa wilayah di Indonesia pada 22, 23 dan 24 April 2024. Khusus untuk Jakarta, para peserta berangkat melalui Bandara Soekarno…

Pakar komunikasi, Anthony Leong

Minggu, 28 April 2024 - 11:34 WIB

Pakar: Sinyal Ahok Maju Pilkada Jakarta Sudah Disiapkan Sebelum Pilpres 2024

Pakar komunikasi, Anthony Leong mengatakan bahwa ada sinyalemen kuat bagi mantan Gubernur Daerah Khusus Jakarta Basuki Tjahaja Purnama untuk kembali maju dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada)…

Wali Kota Solo Gibran dan Pengacara Yusril Kompak Nonton Wayang di Loji Gandrung Solo

Minggu, 28 April 2024 - 11:14 WIB

Wali Kota Solo Gibran dan Pengacara Yusril Kompak Nonton Wayang di Loji Gandrung Solo

Wali Kota Solo dan sekaligus Wakil Presiden RI terpilih, Gibran Rakabuming Raka, hadir dalam acara budaya Pagelaran Wayang Kulit dengan Lakon Semar Kembar Sembrodo Larung di rumah dinas Wali…

Babak Baru MGallery dengan Peluncuran Kampanye Globalnya

Minggu, 28 April 2024 - 10:24 WIB

Babak Baru MGallery dengan Peluncuran Kampanye Globalnya

Para tamu yang mencari pengalaman baru, kini dapat menciptakan "Momen Berkesan dan Bermakna" dengan MGallery, seperti makan malam yang mempesona di landmark Paris yang mempesona atau acara minum…

Hafil Andrio Dari Anak Band Sukses Menjadi Seorang Aktor

Minggu, 28 April 2024 - 09:51 WIB

Hafil Andrio Dari Anak Band Sukses Menjadi Seorang Aktor

Anak muda ganteng yang memiliki nama lengkap Hafil Andrio merasa jenuh di kota kelahirannya Pangkal Pinang, untuk itu ia merantau ke Jakarta dengan harapan bisa merubah kehidupannnya.