All News

Ilustrasi Kelapa Sawit

Jumat, 27 Oktober 2023 - 15:51 WIB

Ahmi Septari bersama Aridzka Group Fokuskan Bisnis Sawit dan CPO di Riau

Ahmi Septari merupakan pengusaha sukses yang memiliki usaha di berbagai macam bidang mulai transportasi hingga konstruksi. Terbaru, Ahmi diketahui telah lama menekuni bisnis kelapa sawit. Terlebih…

Hutan

Kamis, 26 Oktober 2023 - 06:14 WIB

Kementerian ATR/BPN Pastikan HGU Bukan Kawasan Hutan

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) klaim akan maraknya Hak Guna Usaha (HGU) masuk dalam kawasan hutan dinilai tidak tepat.

Zulkifli Hasan, Menteri Perdagangan

Jumat, 13 Oktober 2023 - 18:43 WIB

Bursa Minyak Kelapa Sawit Resmi Meluncur di Indonesia

Hadirnya bursa CPO ini maka pengusaha tak hanya bergantung pada harga acuan dari Malaysia dan Belanda, Rotterdam.

BPDPKS Adakan Talkshow GenSawit Bersama Ratusan Mahasiswa Bandung

Senin, 09 Oktober 2023 - 20:34 WIB

BPDPKS Adakan Talkshow GenSawit Bersama Ratusan Mahasiswa Bandung

Bandung, Jawa Barat - Ratusan mahasiswa berbondong-bondong hadir dalam acara Talkshow GenSawit Vol. 2 di Cornerstone Auditorium, Pasirkaliki, Bandung, Jawa Barat, Sabtu (7/10).

Pakar Hukum Bisnis dan Perdagangan Internasional Prof. Dr. Ariawan Gunadi, S.H., M.H

Minggu, 08 Oktober 2023 - 13:38 WIB

Imbas EUDR, RI Perlu Diversifikasi Pasar Selain Uni Eropa

Pengesahan Undang-Undang Deforestasi Uni Eropa pada bulan Mei 2023 mulai membawa dampak bagi Indonesia. Pasalnya regulasi yang diberlakukan Uni Eropa ini melarang komoditi dan produk turunan…

Musim Mas Raih Sertifikasi ISPO Pada Seluruh Bisnis Hulunya, Komitmen untuk Kelapa Sawit Berkelanjutan

Minggu, 08 Oktober 2023 - 11:34 WIB

Musim Mas Raih Sertifikasi ISPO Pada Seluruh Bisnis Hulunya, Komitmen untuk Kelapa Sawit Berkelanjutan

Minyak kelapa sawit dan olahan turunan lainnya telah menjadi salah satu komoditi penting untuk ekspor Indonesia, yang menunjang perekonomian negara ini. Di tengah upaya pemerintah untuk memperkuat…

Presiden Jokowi dan Sidang Kabinet

Selasa, 26 September 2023 - 16:26 WIB

Pemerintah Tetapkan Alternatif Penyelesaian Hukum bagi Pelanggar Pemanfaatan Lahan Sawit

Presiden Joko Widodo menggelar rapat terbatas terkait kelapa sawit dengan sejumlah Menteri Kabinet Indonesia Maju pada Selasa, 26 September 2023, di Istana Merdeka Jakarta. Menteri Koordinator…

Wakil Menteri Keuangan (Wamenkeu) Suahasil Nazara dalam Rapat Kerja (raker) dengan Komisi XI DPR

Senin, 25 September 2023 - 15:12 WIB

Wamenkeu: Pemerintah Pusat sedang Melakukan Updating Pendataan Lahan Perkebunan Kelapa Sawit

Jakarta– Kelapa sawit merupakan salah satu komoditas penting Indonesia, maka peningkatan tata kelola industri kelapa sawit harus terus dilakukan.

Dirjen, DPR dan Bupati Batu bara

Minggu, 17 September 2023 - 16:51 WIB

PSR untuk Tingkatkan Produktivitas Kelapa Sawit Rakyat di Batu Bara, Sumut

Ketua dan Anggota Komisi IV DPR RI bersama Direktur Jenderal Perkebunan dan Bupati Batu Bara melakukan kunjungan kerja meninjau Perkebunan Sawit Rakyat di Desa Laut Tador, Kecamatan Laut Tador…

Kebun Kelapa Sawit (Ist)

Sabtu, 16 September 2023 - 11:07 WIB

BPS: Ekspor Pertanian Agustus 2023 Meningkat

Badan Pusat Statistik (BPS) melaporkan ekspor pertanian pada Agustus 2023 meningkat dibandingkan bulan sebelumnya. Peningkatan disebut mencapai 3,36 persen.

Chairman Sinar Mas Agribusiness & Food, Franky Oesman Widjaja (kanan)

Jumat, 08 September 2023 - 11:28 WIB

Sinar Mas Agribusiness & Food Optimis Dengan Pengembangan Minyak Kelapa Sawit Sebagai Bahan Bakar Pesawat

Sinar Mas Agribusiness & Food optimistis dengan pengembangan lebih jauh bahan bakar nabati berbasis minyak kelapa sawit sebagai bahan bakar pesawat udara yang ramah lingkungan (sustainable aviation…

Paulus Tjakrawan, Ketua Umum APROBI di sela-sela Raimuna Nasional XII Tahun 2023, pada pertengahan Agustus 2023

Selasa, 29 Agustus 2023 - 11:13 WIB

Mandatori Biodiesel Berkontribusi Bagi Emisi Karbon Nol Persen

Asosiasi Produsen Biofuels Indonesia (APROBI) mengharapkan pemanfaatan sawit sebagai sumber energi baru terbarukan dapat terus dijalankan di dalam negeri.

kelapa sawit

Rabu, 23 Agustus 2023 - 17:44 WIB

Bursa Berjangka Harus Voluntary

Jakarta – Ekspor CPO melalui bursa berjangka Indonesia harus bersifat voluntary (tidak mandatory), tidak bersifat fisik, dan tidak dikaitkan dengan kewajiban pemenuhan pasar domestik (domestic…

Kunjungan Wilmar International & Louis Dreyfus Company (LDC) ke area konservasi Orangutan di Desa Pilang, Pulau Pisau, Kalimantan Tengah. (Foto: Humas SSMS)

Rabu, 23 Agustus 2023 - 09:57 WIB

Wilmar International dan LDC Kunjungi Area Konservasi Orangutan di Pulau Salat

Wilmar International & Louis Dreyfus Company (LDC) mengunjungi area konservasi Orangutan, yang merupakan kemitraan antara PT Sawit Sumbermas Sarana Tbk (SSMS) dan Borneo Orangutan Survival Foundation…

Pelatihan Pencegahan dan Penanggulangan Kebakaran Lahan dan Hutan yang diinisiasi oleh Musim Mas, bekerjasama dengan instansi pemerintahan di Kabupaten Pelalawan, Provinsi Riau.

Selasa, 22 Agustus 2023 - 08:09 WIB

Siaga Hadapi Karhutla, Musim Mas Berkolaborasi dengan Para Pemangku Kepentingan

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) pada akhir Juli 2023 lalu kembali mengingatkan kemungkinan terjadinya lebih banyak kebakaran hutan dan lahan serta gagal panen akibat musim…

Peluncuran dan diskusi Buku Mitos VS Fakta

Senin, 14 Agustus 2023 - 13:15 WIB

Membela Minyak Sawit Lewat Sebuah Buku

PASPI menyelenggarakan peluncuran buku Mitos VS Fakta Sawit yang dihadiri pelaku industri sawit dan regulator pemerintah.

Diskusi program Young Elaeis Ambassadors

Minggu, 13 Agustus 2023 - 20:59 WIB

CPOPC Launching Duta Kelapa Sawit

Council of PalmOil Producing Countries (CPOPC) melaunching Duta Muda Elaeis atau Duta Kelapa Sawit.

Perancis Hapus Pajak Progresif, CPO Dalam Negeri Naik

Rabu, 09 Agustus 2023 - 05:20 WIB

BPDPKS: Sektor Perkebunan Kelapa Sawit Catatkan Tren Positif

Jakarta – Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS) menyatakan sektor perkebunan kelapa sawit mencatatkan tren positif yang berdampak pada pertumbuhan ekonomi nasional.

selanjutnya