Luhut Sebut Airlangga Paling Mengerti Kebutuhan Garam untuk Industri

Oleh : Ridwan | Senin, 19 Maret 2018 - 17:40 WIB

Menperin Airlangga Hartarto dan Menko Maritim Luhut Panjaitan (dok-Maritim.go.id)
Menperin Airlangga Hartarto dan Menko Maritim Luhut Panjaitan (dok-Maritim.go.id)

INDUSTRY.co.id -Jakarta, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan menilai peralihan kewenangan impor garam dari Menteri Kelautan dan Perikanan (KKP) Susi Pudjiastuti kepada Menteri Perindustrian (Kemenperin) Airlangga Hartarto sangat wajar.

Menurut Luhut, Menperin Airlangga paling mengerti kebutuhan garam bagi pelaku industri. Apalagi saat ini para pelaku industri mengaku sudah sangat membutuhkan garam untuk kelangsungan bisnisnya.

"Garam industri ini kami kontrol impornya sampai nanti tahun 2021. Setelah itu, kami mestinya tidak akan ada impor lagi. Karena sekarang sedang pembangunan industri garam," ujar Luhut di Jakarta, Senin, (19/3/2018).

Dia pun menegaskan, pemerintah akan memberikan sanksi bagi industri yang bermain-main dengan data kebutuhan garamnya.

Menurutnya, Kementerian Perindustrian pun akan berkoordinasi dengan pihak-pihak terkait untuk melakukan pengawasan.

"Dia (Kemenperin) kan tahu, kamu pabrik ini, pabrik ini, kurang mu berapa. Kan dia yang data. Kalau kau bohong, tahun depan kau kena penalti. Simpel saja," kata dia.

Adapun mengenai pembangunan industri garam, Luhut menyebut saat ini sudah berjalan di Nusa Tenggara Timur (NTT)

"Sudah jalan sekarang. Di NTT sudah mulai sekarang, hampir 26-28 ribu hektare secara bertahap sedang jalan," kata dia.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Ilustrasi Properti

Kamis, 02 Mei 2024 - 21:55 WIB

Peringatan Hari Kartini: Srikandi BUMN Gelar Edukasi Terkait Investasi Properti

Jakarta-Dalam rangka memperingati Hari Kartini Srikandi BUMN Indonesia menyelenggarakan webinar bertajuk “Smart Investment 2024 Year of The Dragon”. Acara yang digelar secara daring, akhir…

Kick Off Toyota Eco Youth (TEY) ke-13

Kamis, 02 Mei 2024 - 20:15 WIB

Toyota Eco Youth Kembali Digelar Ajak Generasi Muda Berperan Nyata Jaga Bumi

Toyota Indonesia secara resmi menggelar Kick off Toyota Eco Youth (TEY) ke-13 dengan mengusung tema "EcoActivism, Saatnya Beraksi Jaga Bumi”.

IKN Project Shipment and Conference

Kamis, 02 Mei 2024 - 20:09 WIB

Dari Istana Negara Hingga Kantor Presiden, MJEE Pasok Lift dan Eskalator di Sejumlah Gedung Utama IKN

Jika sebelumnya pada 26 Februari 2024 principal MJEE yaitu Mitsubishi Electric Building Solutions Corporation (MEBS) di Tokyo mengumumkan bahwa MJEE telah berasil mendapatkan pesanan untuk 55…

Menperin Agus Gumiwang Kartasasmita

Kamis, 02 Mei 2024 - 19:40 WIB

Menperin Agus: Industri Manufaktur RI Sehat & Solid, Ekspansif 32 Bulan Berturut-turut

Fase ekspansi yang dicatat oleh industri manufaktur tanah air masih berlanjut sehingga memperpanjang periode selama 32 bulan berturut-turut. Ini berdasarkan laporan S&P Global, yang menunjukkan…

RS Royal Progress Sunter memiliki jajaran dokter spesialis vaskular dan endovaskular handal serta dukungan teknologi medis terkini yang dapat membantu menangani permasalahan varises.

Kamis, 02 Mei 2024 - 19:35 WIB

RS Royal Progress Sunter Hadirkan Metode Penanganan Varises Laser Tanpa Bedah

Memiliki jajaran dokter spesialis vaskular dan endovaskular handal, RS Royal Progress Sunter hadirkan EVLA, metode penanganan varises lewat laser, tanpa bedah dan minim sayatan.