Black Panther Sukses Raup 2,6 Triliun Dalam Tiga Hari Penayangan

Oleh : Dina Astria | Kamis, 22 Februari 2018 - 10:00 WIB

T'Challa, Raja Wakanda dalam film Black Panther, diperankan oleh Chadwick Boseman. (Dok Industry.co.id)
T'Challa, Raja Wakanda dalam film Black Panther, diperankan oleh Chadwick Boseman. (Dok Industry.co.id)

INDUSTRY.co.id - Hollywood -Film garapan sutradara Ryan Googler dalam produksi Marvel, Black Panther sukses meraup keuntungan yang fantastis. Tidak sampai hitungan pekan, hanya dalam hitungan tiga hari, film Black Panther mendapat keuntungan kotor sebesar USD 192 juta atau sekitar Rp2,6 triliun di lebih dari 4000 layar bioskop domestik Amerika Serikat dan Kanada.

Pencapaian tersebut menjadikan film Black Panther menjadi film terlaris kedua dibandingkan 17 film garapan Marvel Cinematic Universe lain saat penayangan pada akhir pekan pertama.

Tak hanya itu, film yang dibintangi oleh Chadwick Boseman, Michael B. Jordan, Lupita Nyongo, Danai Gurira dan Daniel Kaluuya ini meraih rating film superhero tertinggi di Rotten Tomatoes, yakni mencapai 97 persen.

Dilansir dari catatan Box Office Mojo, empat film dengan pemasukan keuntungan tertinggi dalam penayangan pada akhir pekan pertama untuk lingkup domestik yakni film Star Wars: The Force Awakens tahun 2015, Star Wars: The Last Jedi tahun 2017, Jurassic World tahun 2015 dan film The Avengers tahun 2012.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Persiapan Libur Natal dan Tahun Baru 2023 Bank BTN Siapkan Dana Tunai Rp19 Triliun

Kamis, 02 Mei 2024 - 14:46 WIB

Nasabah Patut Simak Ya! BTN Pastikan Dana Nasabah Tidak Hilang

Jakarta – PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk atau BTN menyatakan tidak ada dana nasabah yang hilang di perseroan. Hal itu menjawab tudingan para pendemo yang disuruh oleh oknum yang mengaku…

Demo produk Acer

Kamis, 02 Mei 2024 - 14:45 WIB

Acer Meluncurkan Jajaran Lengkap Produk, Solusi dan Transformasi Platform Komunitas Insan Pendidik Guraru

Acer melalui Acer for Education hari ini (2/05) menegaskan komitmen Acer untuk menjadi bagian dari pengembangan kualitas dunia pendidikan di Indonesia.

Promo Blibli di BeautyFest Asia 2024

Kamis, 02 Mei 2024 - 13:55 WIB

BeautyFest Asia 2024 Digelar, Ada Promo Ekslusif Blibli dan Parfum Onix Fragrance

BeautyFest Asia 2024 merupakan event yang tepat bagi siapa saja yang ingin terjun lebih dalam ke dalam dunia kecantikan dan melihat lebih dekat perkembangan terkini di industri kecantikan.

Pembayaran melalui livin bank mandiri

Kamis, 02 Mei 2024 - 13:48 WIB

Livin´ Merchant, Inovasi Bank Mandiri Perluas Jangkau Nasabah UMKM

Bank Mandiri terus melakukan inovasi produk dan layanannya demi mewujudkan inklusi keuangan untuk berbagai lapisan masyarakat. Upaya yang dilakukan adalah melalui peningkatan layanan perbankan…

Presiden Jokowi Resmikan Lima Ruas Inpres Jalan Daerah Sepanjang 40,6 km di NTB

Kamis, 02 Mei 2024 - 13:27 WIB

Presiden Jokowi Resmikan Lima Ruas Inpres Jalan Daerah Sepanjang 40,6 km di NTB

Presiden RI Jokowi didampingi Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono, Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan, Menteri Pertanian Amran Sulaiman, Pj Gubernur Nusa Tenggara…