Indonesia Masih Jadi Negara Tujuan Investasi Para Pelaku Usaha

Oleh : Ridwan | Senin, 18 September 2017 - 10:44 WIB

Menteri Perindusterian Airlangga Hartarto
Menteri Perindusterian Airlangga Hartarto

INDUSTRY.co.id - Jakarta, Menteri Perindustrian, Airlangga Hartartp menyampaikan, Indonesia masih menjadi negara tujuan investasi bagi para pelaku usaha, baik dari domestik maupun internasional, yang ingin melakukan ekspansi dan
menjadikan basis produksi.

"Untuk itu, kami memfasilitasi pembangunan kawasan industri, khususnya di luar Jawa," ungkap Airlangga melalui keterangan tertulisnya di Jakarta (18/9/2017).

Ia menambahkan, sebanyak 27 kawasan industri yang tengah didorong percepatan pembangunannya oleh pemerintah, sekitar 23 kawasan industri ditetapkan masuk daftar proyek strategis nasional. Saat ini sudah ada delapan kawasan industri yang mulai beroperasi. Sisanya, sembilan kawasan industri masih tahap konstruksi serta 10 kawasan industri sedang dalam penyelesaian perencanaan.

"Kawasan industri yang sedang tahap konstruksi diperkirakan dalam kurun waktu dua sampai tiga tahun akan beroperasi, kata Airlangga.

Sementara itu, kawasan industri yang dalam tahap perencanaan, diperkirakan satu sampai dua tahun ke depan sudah memasuki tahap konstruksi. Kawasan industri di luar Jawa yang sudah beroperasi, meliputi Kawasan Industri Palu, Sulawesi Tengah,
Kawasan Industri Morowali, Sulawesi Tengah, Kawasan Industri Konawe, Sulawesi Tenggara, Kawasan Industri Bantaeng, Sulawesi Selatan, Kawasan Industri Sei Mangkei, Sumatera Utara, dan Kawasan Industri Dumai, Riau.

"Diharapkan dengan beroperasinya seluruh kawasan industri dapat memacu investasi di Indonesia," tutup Airlangga.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Gunnebo Produksi Brankas Chubbsafes di Indonesia untuk Pasar Dunia

Senin, 06 Mei 2024 - 16:52 WIB

Gunnebo Produksi Brankas Chubbsafes di Indonesia untuk Pasar Dunia

Gunnebo, sebagai penyedia produk, layanan, dan perangkat lunak keamanan global terkemuka dengan sejarah yang kaya selama lebih dari 260 tahun, memiliki salah satu pabrik brankas di Indonesia.…

Prestige Motorcars Memperkenalkan New Tesla Model 3 Highland, Membawa Kesegaran Baru pada Lini Tesla di Indonesia

Senin, 06 Mei 2024 - 16:43 WIB

Prestige Motorcars Memperkenalkan New Tesla Model 3 Highland, Membawa Kesegaran Baru pada Lini Tesla di Indonesia

Prestige Motorcars menghadirkan New Tesla Model 3 Highland di Showroom barunya yang kini terletak di Distrik Otomotif – PIK 2, Blok DH-11 A5. Kehadiran mobil ini menandai sebuah tonggak penting…

Celebrating Confidence on the Road: Mazda Indonesia Luncurkan The New Mazda CX-3 dan Program Layanan Purna Jual 5 Years MyMazda Warranty

Senin, 06 Mei 2024 - 16:17 WIB

Mazda Optimis Penjualan Melesat Didorong Tiga Model Mobil Ini

Mobil Mazda punya eskterior yang sangat unik dan punya salah satu varian warna merah yang sangat berbeda dengan lainnya yang cukup ilegan nan gagah. Membuat pengemudinya nyaman dan punya pengalaman…

Brand skincare Kharities Beauty milik Rey Utami berhasil masuk dalam skincare kualitas terbaik versi Indonesia Quality Observer.

Senin, 06 Mei 2024 - 15:48 WIB

Ini 5 Skincare Kualitas Terbaik Berdasarkan Hasil Riset Indonesia Quality Observer

Berdasarkan hasil penelitian dan riset Indonesia Quality Observer terhadap produk-produk skincare yang beredar di Indonesia dengan mengacu pada kualitas produk, didapat 5 brand skincare terbaik.

Juru Bicara Kemenperin, Febri Hendri Antoni Arif (Foto: Ridwan/Industry.co.id)

Senin, 06 Mei 2024 - 15:39 WIB

Kemenperin Bongkar Kasus SPK 'Bodong' Senilai Rp80 Miliar di Direktorat IKFH

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) berhasil membongkar kasus Surat Perintah Kerja (SPK) fiktif di Direktorat Industri Kimia Hilir dan Farmasi (Direktorat IKFH) Tahun Anggaran 2023.