Ancora Indonesia Resource Jajaki Bisnis Tambang Emas dan Mineral

Oleh : Hariyanto | Rabu, 30 Agustus 2017 - 14:13 WIB

PT Ancora Indonesia Resources (Hariyanto/ INDUSTRY.co.id)
PT Ancora Indonesia Resources (Hariyanto/ INDUSTRY.co.id)

INDUSTRY.co.id - Jakarta - PT Ancora Indonesia Resources Tbk (OKAS) tengah menjajaki beberapa peluang baru yang sejalan dengan bisnis inti perseroan di bidang migas, pertambangan dan energi.

Direktur Utama OKAS, Teddy Kusumah Somantri mengatakan, perseroan menjajaki secara intensif untuk terlibat ke dalam bisnis pertambangan emas dan mineral di Indonesia.

"Detil mengenai hal ini belum bisa diberikan saat ini, karena memang masih sangat awal dan belum ada pegangan apa-apa. Bagaimanapun masih terbuka kemungkinan untuk tidak tercapainya kesepakatan karena satu dan lain hal. Investor kami harapkan untuk memahami kemungkinan ini," kata Teddy di Jakarta, Rabu (30/8/2017) .

Terkait kinerja, OKAS mencatatkan penurunan pendapatan 20% dari US$54,17 juta pada semester I-2016 menjadi US$43,39 juta di semester I-2017. Dari sisi bottom line, perseroan hingga 30 Juni 2017 mencetak kerugian US$5,91 juta.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Ketua Umum INKOWAPI, Sharmila Yahya

Minggu, 28 April 2024 - 20:03 WIB

INKOWAPI Siap Dukung Percepatan Pelaksanaan Program Makan Siang & Susu Gratis

Induk Koperasi Pengusaha Wanita Indonesia (INKOWAPI) mendukung percepatan pelaksanaan program makan siang dan susu gratis yang digagas Presiden dan Wakil Presiden terpilih 2024-2029.

Baliho Dico Ganinduto

Minggu, 28 April 2024 - 18:54 WIB

Viral Baliho Dico Ganinduto Gubernur Jateng, Ini Kata Pakar

Sejumlah wilayah di Jawa Tengah 'dibanjiri' baliho hingga billboard yang menampilkan foto Bupati Kendal Dico Ganinduto. Hal tersebut membuat menarik perhatian seluruh masyarakat Jateng hingga…

Dukungan Lingkungan Penting bagi Produksi Gula, PT PG Rajawali II Gencarkan Kemitraan Tebu dan Salurkan Bantuan Fasilitas Umum bagi Desa Penyangga

Minggu, 28 April 2024 - 16:16 WIB

Dukungan Lingkungan Penting bagi Produksi Gula, PG Rajawali II Gencarkan Kemitraan Tebu dan Salurkan Bantuan Fasilitas Umum bagi Desa Penyangga

Indramayu – Upaya mendorong produktivitas gula perlu mendapat dukungan kolektif berbagai pihak, salah satunya dari masyarakat desa penyangga di sekitar perkebunan tebu dan pabrik gula. Pemberdayaan…

Pelita Air

Minggu, 28 April 2024 - 15:28 WIB

Pelita Air Tambah Rute Baru Penerbangan Langsung Jakarta-Kendari-Jakarta

Pelita Air (kode penerbangan IP), membuka rute penerbangan baru Jakarta-Kendari-Jakarta (langsung) dengan melakukan penerbangan perdana dari Terminal 3 Bandara Soekarno-Hatta Jakarta (CGK) ke…

Pegadaian Berangkatkan Peserta Program Umrah Akbar

Minggu, 28 April 2024 - 14:54 WIB

Pegadaian Berangkatkan Peserta Program Umrah Akbar

PT Pegadaian memberangkatkan peserta program Umrah Akbar dari beberapa wilayah di Indonesia pada 22, 23 dan 24 April 2024. Khusus untuk Jakarta, para peserta berangkat melalui Bandara Soekarno…