Austindo Nusantara Jaya Optimis Produksi CPO Meningkat Hingga Akhir Tahun

Oleh : Hariyanto | Senin, 08 Oktober 2018 - 16:02 WIB

kelapa sawit
kelapa sawit

INDUSTRY.co.id - Jakarta - Emiten perkebunan kelapa sawit PT Austindo Nusantara Jaya Tbk. (ANJT) optimistis membaiknya produksi pada kuartal III tahun ini dapat berlanjut sampai dengan akhir tahun.

Kondisi tersebut diharapkan dapat meredam dampak melesunya harga Crude Palm Oil (CPO) terhadap kinerja keuangan.

"Produksi CPO PT Austindo Nusantara Jaya Tbk. (ANJT) pada kuartal III tahun ini cenderung mengalami peningkatan. Kondisi ini diperkirakan berlanjut sampai akhir tahun," kata Direktur Keuangan PT Austindo Nusantara Jaya Tbk. (ANJT), Lucas Kurniawan di Jakarta, Jumat (8/10/2018).

Kenaikan produksi Tandan Buah Segar (TBS) dan CPO pada kuartal III tahun ini, menurut Lucas, didorong oleh meningkatnya produksi perkebunan di Sumatera Utara, Kalimantan Barat, dan Belitung.

"Kenaikan produksi itu tergambar dalam kinerja per Agustus 2018," ungkapnya. 

Lucas menambahkan, dalam 8 bulan pertama 2018, ANJT menghasilkan TBS sejumlah 502.966 ton, naik 14,16% year-on-year (yoy) dari sebelumnya 440.584 ton.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Proyek SakuraLand

Rabu, 08 Mei 2024 - 10:02 WIB

Begini Upaya SakuraLand Hadirkan Hunian Terjangkau, Berkualitas, dan Strategis

Setelah sukses membangun beberapa kawasan hunian, PT Sakura Sejahtera (SakuraLand) berencana akan mengembangkan beberapa kawasan hunian lagi. SakuraLand merupakan pengembang perumahan yang berdiri…

AVEVA Perkenalkan CONNECT di Acara AVEVA DAY Indonesia

Rabu, 08 Mei 2024 - 09:42 WIB

AVEVA Perkenalkan CONNECT, Platform Industrial Intelligence Terdepan di Acara AVEVA DAY Indonesia

Pemimpin global dalam industri piranti lunak, AVEVA memperkenalkan CONNECT sebuah platform industrial intelligence dengan pertumbuhan tercepat di dunia, yang menyediakan berbagai pemikiran…

Hadiri Peresmian Kraton Majapahit Jakarta oleh Prabowo Subianto, Ketua MPR RI, Dukung Prabowo Subianto Merangkul Semua Unsur Yang Bisa Diajak Berkawan

Rabu, 08 Mei 2024 - 09:03 WIB

Hadiri Peresmian Kraton Majapahit Jakarta oleh Prabowo Subianto, Ketua MPR RI, Dukung Prabowo Subianto Merangkul Semua Unsur Yang Bisa Diajak Berkawan

Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang Soesatyo mendukung pernyataan Presiden terpilih Prabowo Subianto di acara peresmian Kraton Majapahit Jakarta yang digagas mantan…

Staf Khusus III Menteri BUMN RI, Arya Sinulingga

Rabu, 08 Mei 2024 - 08:53 WIB

Dukung Pengembangan Usaha Mikro, Hutama Karya Hadirkan Galeri dan Vending Machine UMK Binaan

PT Hutama Karya (Persero) bersinergi dengan anak perusahaan, PT Hutama Karya Infrastruktur (HKI) meluncurkan Galeri Usaha Mikro dan Usaha Kecil (UMK) serta mesin jual otomatis atau vending machine…

Lapangan golf Jababeka

Rabu, 08 Mei 2024 - 08:21 WIB

Ini Hunian Berkelas di Jababeka yang Diminati Para Ekspatriat, Hanya 2 Menit ke Lapangan Golf

Produk Jababeka Residence bernama Paradiso Golf Villas berada tepat di tengah lapangan golf Jababeka (Jababeka Golf & Country Club). Hunian mewah yang mengusung konsep resort ini memberi warna…