Astra Tidak Terimbas Pelemahan Rupiah

Oleh : Wiyanto | Rabu, 25 April 2018 - 17:45 WIB

Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) PT Astra International Tbk (ASII) (Foto: Abraham Sihombing/Industry.co.id)
Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) PT Astra International Tbk (ASII) (Foto: Abraham Sihombing/Industry.co.id)

INDUSTRY co.id -Jakarta-PT Astra Internasional Tbk tidak begitu terpengaruh dengan kenaikan nilai tukar rupiah. Lokal konten yang kisaran 80-95 persen itu sebagai tameng emiten berkode ASII ini.

Prijono Sugiarto, Presiden Direktur PT Astra Internasional mengatakan, belajar dari pengalaman krisis 1998 dan kejadian genting lainnya di tanah air, pihaknya lebih mengedepankan konten lokal pada produk otomotif.

"Satu hal di bisnis otomotif tergantung dolar, evaluasi , kadang pernah naik ke 15 ribu pernah ke 9 ribu kembali ke 13 ribu, karena diuntungkan quantitatif easing dan rambah Eropa," kata dia di Jakarta, Rabu (26/4/2018).

Oleh karena itu, Astra lanjut dia memaksimalkan utilisasi Daihatsu dan Toyota manufakturing guna membuat produk otomotif yang berkonten lokal hampir mayoritas.

Dia yakin, pelemahan rupiah, kinerja keuangan Astra tidak akan jatuh. Penolongnya adalah lokal konten.

"Ada hikmah, sangat belajar dari krisis, kami putuskan lokalisasi produk. Kendaraan niaga 70-80 persen, produk lain 90 persen. Roda dua 95 persen jadi lokal konten," katanya.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Ki Hajar Dewantara

Kamis, 02 Mei 2024 - 15:23 WIB

Mengenal Tokoh Hebat Ki Hajar Dewantara, Lepas Gelar Bangsawan dan Pilih Fokus Berjuang untuk Pendidikan

Jakarta-Nama Ki Hajar Dewantara tak lekang di telan zaman. Dalam dunia pendidikan Indonesia, namanya tentu tak asing lagi.

Persiapan Libur Natal dan Tahun Baru 2023 Bank BTN Siapkan Dana Tunai Rp19 Triliun

Kamis, 02 Mei 2024 - 14:46 WIB

Nasabah Patut Simak Ya! BTN Pastikan Dana Nasabah Tidak Hilang

Jakarta – PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk atau BTN menyatakan tidak ada dana nasabah yang hilang di perseroan. Hal itu menjawab tudingan para pendemo yang disuruh oleh oknum yang mengaku…

Demo produk Acer

Kamis, 02 Mei 2024 - 14:45 WIB

Acer Meluncurkan Jajaran Lengkap Produk, Solusi dan Transformasi Platform Komunitas Insan Pendidik Guraru

Acer melalui Acer for Education hari ini (2/05) menegaskan komitmen Acer untuk menjadi bagian dari pengembangan kualitas dunia pendidikan di Indonesia.

Promo Blibli di BeautyFest Asia 2024

Kamis, 02 Mei 2024 - 13:55 WIB

BeautyFest Asia 2024 Digelar, Ada Promo Ekslusif Blibli dan Parfum Onix Fragrance

BeautyFest Asia 2024 merupakan event yang tepat bagi siapa saja yang ingin terjun lebih dalam ke dalam dunia kecantikan dan melihat lebih dekat perkembangan terkini di industri kecantikan.

Pembayaran melalui livin bank mandiri

Kamis, 02 Mei 2024 - 13:48 WIB

Livin´ Merchant, Inovasi Bank Mandiri Perluas Jangkau Nasabah UMKM

Bank Mandiri terus melakukan inovasi produk dan layanannya demi mewujudkan inklusi keuangan untuk berbagai lapisan masyarakat. Upaya yang dilakukan adalah melalui peningkatan layanan perbankan…