Hari ini, IHSG Diprediksi Bakal Lanjutkan Kenaikan pada Kisaran 6,215-6.285

Oleh : Abraham Sihombing | Selasa, 10 April 2018 - 08:07 WIB

IHSG (Foto/Rizki Meirino)
IHSG (Foto/Rizki Meirino)

INDUSTRY.co.id - Jakarta – Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) diprediksi bakal melanjutkan kenaikan di kisaran 6,215-6.285 pada perdagangan Selasa (10/04/2018) ini setelah pada perdagangan kemarin ditutup naik 1,15% ke posisi 6.246.

“Kenaikan IHSG pada perdagangan kemarin karena penguatanny di atas target resisten 6.184-6.197. Pergerakan IHSG pada hari ini diperkirakan bakal kembali menguat di atas estimasi sebelumnya kendati masih harus diuji kembali,” ujar Reza Priyambada, analis PT Binaartha Parama Sekuritas, di Jakarta, Selasa (10/04/2018).

Reza juga menuturkan, IHSG pada perdagangan hari ini juga diharapkan dapat melanjutkan kenaikannya dengan memanfaatkan penguatan yang terjadi pada indeks saham bursa regional.

“Kendati demikian, para pelaku pasar pada perdagangan hari ini kembali diingatkan untuk mewaspdai aksi profit taking yang dapat menahan potensi kenaikan lanjutan IHSG,” tukas Reza.

Adanya peluang kenaikan lanjutan pada pergerakan IHSG hari ini, demikian Reza, dapat dimanfaatkan para pelaku pasar untuk mengakumulasi saham-saham pilihan mereka.

Reza mengungkapkan, para pelaku pasar nya hendaknya dapat memainkan saham-saham PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI), PT Aneka Tambang Tbk (ANTM), PT Unilever Indonesia Tbk (UNVR), PT Indika Energy Tbk (INDY) danPT Bank Tabungan Negara Tbk (BBTN),” pungkas Reza. (Abraham Sihombing)

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Seorang pedagang sayur mayur nasabah Jak One Merchant Bank DKI tengah menjajakan dagangannya yang transaksinya di Pasar Jati Rawasari, Jakarta Pusat (30/04). Sampai dengan Q1 2024, kredit dan pembiayaan UMKM Bank DKI naik 39,18% dari Rp3,8 triliun per Maret 2023 menjadi Rp5,2 triliun Per Maret 2024.

Senin, 29 April 2024 - 23:53 WIB

Q1 2024, Kredit UMKM Bank DKI Tumbuh 39,18%

Jakarta - Bank DKI terus fokus tingkatkan portofolio UMKM sesuai dengan visi dan misi bank. Sampai dengan Q1 2024, kredit dan pembiayaan UMKM naik 39,18% dari Rp3,8 triliun per Maret 2023 menjadi…

Melalui Sertifikasi B Corp, Xurya menegaskan fokus perusahaan pada perkembangan yang berkelanjutan, baik dalam aspek lingkungan maupun sosial.

Senin, 29 April 2024 - 21:56 WIB

Perusahaan Energi Terbarukan Indonesia, Xurya, Raih Sertifikasi B Corp

Menegaskan fokus perusahaan pada perkembangan yang berkelanjutan, Xurya menjadi salah satu pionir perusahaan energi terbarukan di Indonesia yang Tersertifikasi B Corp.

 PAPDI Umumkan Pembaruan Rekomendasi Jadwal Vaksinasi Dewasa 2024

Senin, 29 April 2024 - 21:00 WIB

PAPDI Perbarui Rekomendasi Vaksin Dewasa Dengan Menambahkan PCV15

Selain diberikan kepada bayi dan anak-anak, vaksin PCV15 juga telah disetujui oleh BPOM untuk diberikan kepada dewasa guna memberikan perlindungan terhadap 15 serotipe bakteri pneumokokus.

Dialog Forum Merdeka Barat 9 (FMB9) yang mengangkat tema 'Lindungi Hak Pekerja dalam Bisnis'. (FMB9)

Senin, 29 April 2024 - 20:40 WIB

Perpres 60/2023, Pemerintah Dorong Bisnis Ramah HAM & Kesejahteraan Pekerja

Jakarta, FMB9 - Pemerintah telah mengesahkan Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 60 Tahun 2023 tentang Strategi Nasional Bisnis dan Hak Asasi Manusia sebagai respons terhadap kebutuhan akan perlindungan…

Direksi BNI usai paparan kinerja

Senin, 29 April 2024 - 18:33 WIB

BNI Raih Laba Bersih Rp5,33 Triliun Kuartal I 2024

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI konsisten mencatatkan pertumbuhan kinerja keuangan yang positif dan berkelanjutan pada periode awal tahun 2024.