Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto-Dirut BNI Boyke Tumilar Pererat Silaturahmi

Oleh : Herry Barus | Jumat, 13 November 2020 - 05:45 WIB

INDUSTRY.co.id - Jakarta-Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, S. I. P. didampingi Pati Sahli Tk. III Bid. Kawasan Khusus dan LH Mayjen TNI Sapriadi, S.I.P., menerima Audiensi Direktur Utama (Dirut) Bank Nasional Indonesia (BNI) Royke Tumilaar, di kantor Panglima TNI Subden Denma Mabes TNI, Jl. Merdeka Barat No. 2 Jakarta Pusat, Kamis (12/11/2020).

Pertemuan tersebut bertujuan untuk lebih mempererat hubungan silahturahmi antara TNI dan BNI.

Turut hadir pada acara tersebut, diantaranya Direktur Hubungan Kelembagaan BNI Sis Apik Wijayanto, Senior Vice President BNI Koen Yulianto dan Vice President BNI Muin Fikri.

Sementara itu di tempatterpisah, Dispen AL menginformasikan, dalam rangka meningkatkan silaturahmi antara institusi TNI Angkatan Laut dengan Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Republik Indonesia, Kepala Staf Angkatan Laut (Kasal) Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M., melaksanakan Courtesy Call  ke Kementerian Perhubungan RI yang diterima langsung Menteri Perhubungan RI Budi Karya Sumadi yang didampingi Sekretaris Jenderal Kementerian Perhubungan, Djoko Sasono dan Direktur Jenderal Perhubungan Laut R. Agus H. Purnomo di Rumah Dinas Menteri Perhubungan Komplek Widya Chandra, Jakarta Selatan, Rabu, (11/11).

Kasal dalam kunjungan kerjanya ini didampingi Kapushidrosal Laksda TNI Agung Prasetiawan, M.A.P., Waasops Kasal Laksma TNI Irvansyah, S.H., dan Kadiskum AL Laksma TNI Kresno Buntoro, S.H.,L.L.M.,Ph.D.

 

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Ini perlengkapan rumah tangga

Jumat, 26 April 2024 - 10:21 WIB

Penjualan 2023 Melesat, Panca Anugrah Wisesa Buka Showroom Baru di PIK 2

PT Panca Anugrah Wisesa Tbk (MGLV) sebagai emiten yang bergerak di bidang perdagangan besar peralatan dan perlengkapan rumah tangga sepanjang tahun 2023 sukses meraih lonjakan penjualan hingga…

Kerjasama di Hanover Messe

Jumat, 26 April 2024 - 10:14 WIB

Indonesia Jalin 13 Perjanjian Kerja Sama Industri Senilai Lebih dari Rp5 Triliun di Hannover Messe 2024

Keikutsertaan Indonesia dalam Hannover Messe 2024 bertujuan untuk mewujudkan kerja sama industri dan penanaman modal asing. Pada penyelenggaraan ajang pameran industri terkemuka dan berpengaruh…

J&T Express Kembali Hadirkan J&T Connect Run 2024, Tiket Telah Resmi Dijual

Jumat, 26 April 2024 - 09:59 WIB

J&T Express Kembali Hadirkan J&T Connect Run 2024, Tiket Telah Resmi Dijual

&T Express, perusahaan ekspedisi berskala global kembali menghadirkan J&T Connect Run setelah menuai kesuksesan di tahun pertamanya pada 2023 lalu. Masih mengusung tema "Run Together, Share…

[Kiri ke kanan] Royke Tobing - Direktur Cyber Intelligence PT Spentera, Haliwela - Direktur R & D PT Spentera, Marie Muhammad - Direktur Operasional Eksternal PT Spentera, Thomas Gregory - Direktur Operasi Internal PT Spentera

Jumat, 26 April 2024 - 09:50 WIB

Spentera Bantu Penguatan Keamanan Siber Pada Infrastruktur Informasi Vital Indonesia dalam Menghadapi Ancaman Siber

Kejahatan siber merupakan masalah serius yang dapat menyerang baik individu maupun institusi. Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia menyebutkan bahwa terjadi peningkatan…

ASABRI mengikuti edukasi keterbukaan informasi publik

Jumat, 26 April 2024 - 09:45 WIB

ASABRI Komitmen Dukung Keterbukaan Informasi Publik

ASABRI bersama 5 BUMN Lainnya yaitu Indonesia Re, Indonesia Financial Group (IFG), Perum Bulog, Danareksa, dan MIND.ID, hadir dalam penyelenggaraan Forum Edukasi Keterbukaan Informasi Publik…