Awali Pagi Anda dengan Ini!

Oleh : Chodijah Febriyani | Selasa, 17 Januari 2017 - 08:20 WIB

Ilustrasi Saat Pagi Hari (zodebala/Getty Images)
Ilustrasi Saat Pagi Hari (zodebala/Getty Images)

INDUSTRY.co.id, Jakarta - Bangun pagi dan beraktivitas di pagi hari merupkan anugerah yang harus kita nikmati sebaik mungkin. Karena pada pagi hari banyak aktivitas yang kita lakukan. Mulai dari bangun tidur, sarapan, hingga selama diperjalanan. Anda harus terbiasa dengan aktivitas Anda tiap harinya. Maka dari itu, jika Anda merasa pagi hari Anda terasa badmood, boring atau tidak menyenangkan, itu akan berdampak pada perasaan Anda, dan seharian penuh Anda akan diselimuti ketidaktenangan dan tidak enjoy menjalani hari ini. Maka dari itu, Anda harus melakukan beberapa hal yang harus diawali pada pagi hari ini, yuk intip!

1. Anda Harus Bersyukur
Pada saat bangun dari tidur, Anda harus mengucapkan syukur karena masih diberikan kesempatan untuk menikmati pagi hari ini.

2. Anda Harus Berpikir Positif
Jika Anda sudah pagi hari sudah mendapatkan firasat yang buruk, atau Anda merasa badmood. Seharusnya Anda jangan mengikuti perasaan Anda itu. Sebaiknya, Anda harus berpikir positif dengan melakukan olahraga kecil, seperti yoga, berjalan kecil disekitaran rumah atau menghirup udaha di pagi hari. Karena, hal itu dapat memberikan perasaan yang rileks dan tenang.

3. Tersenyumlah!
Senyum itu ibadah, ya memang. Karena dari senyuman itu akan merdampak langsung pada diri Anda, dan orang lain juga akan merasakan dampak tersebut. Anda akan mendapat image yang baik bagi semua orang.

4. Tetap Semangat
Jika kemarin Anda merasa gagal dalam hal pekerjaan atau apapun, jangan sekali-kali Anda tidak semangat di esok harinya. Jadikanlah pelajaran di esoknya. Karena, Anda tidak tahu apa yang terjadi dikemudian harinya. Jadi tetaplah semangat dan jadi diri sendiri.

5.Mengkonsumsi Buah-buahan
Buah merupakan makanan yang sangat berdampak langsung didalam tubuh kita. Kandungan gizi yang terkandung dalam buah membuat Anda merasa lebih fresh dan dengan mengkonsumsi buah-buahan Di waktu pagi, saat perut masih kosong dan belum terisi oleh makanan apapun, buah akan lebih baik dicerna dan diserap oleh sistem pencernaan tubuh. Kadar gula atau fruktosanya pun baik untuk sumber energi tubuh sebelum beraktifitas, tanpa membuat Anda mengantuk atau lemas setelah makan.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Kota Podomoro Tenjo

Jumat, 26 April 2024 - 17:08 WIB

Kota Podomoro Tenjo Luncurkan Tiga Produk Properti Terbaru

Kota Podomoro Tenjo meluncurkan 3 (tiga) produk properti terbaru melalui pameran properti bertajuk “Fantastic Milenial Home; Langkah Mudah Punya Rumah” yang berlangsung selama tanggal 23…

Ilustrasi perumahan

Jumat, 26 April 2024 - 16:44 WIB

Bogor dan Denpasar Jadi Wilayah Paling Konsisten dalam Pertumbuhan Harga Hunian di Kuartal I 2024

Sepanjang Kuartal I 2024, Bogor dan Denpasar menjadi wilayah paling konsisten dan resilient dalam pertumbuhan harga dan selisih tertinggi di atas laju inflasi tahunan

Bank Raya

Jumat, 26 April 2024 - 16:33 WIB

Bank Raya Kembali Torehkan Pertumbuhan Laba Double Digit di Triwulan 1 Tahun 2024

Fokus Bank Raya di 2024 adalah berinvestasi pada pertumbuhan bisnis yang  berkualitas untuk menjadikan Bank Raya sebagai bank digital utama untuk segmen mikro dan kecil. Strategi pengembangan…

Frasers Group Asia dan MAPA Menjalin Kerjasama untuk Hadirkan Sports Direct Pertama di Indonesia, Berlokasi di Kota Kasablanka Mall

Jumat, 26 April 2024 - 15:10 WIB

Frasers Group Asia dan MAPA Menjalin Kerjasama untuk Hadirkan Sports Direct Pertama di Indonesia, Berlokasi di Kota Kasablanka Mall

Sebagai bagian dari ekspansinya di Asia Tenggara, Sports Direct Malaysia, Sdn Bhd ("Frasers Group Asia") – afiliasi dari grup ritel internasional terkemuka Frasers Group plc ("Frasers Group",…

Pengamat hukum Dr. (Cand.) Hardjuno Wiwoho

Jumat, 26 April 2024 - 14:47 WIB

UU Perampasan Aset dan BLBI Jadi PR Prabowo-Gibran

Presiden dan Wakil Presiden (Wapres) terpilih, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka harus melanjutkan agenda pemberantasan korupsi yang sudah dicanangkan pemerintahan sebelumnya sebagai…