Terminal Dua Bandara Incheon Korsel Dihiasi dengan "Artport"

Oleh : Chodijah Febriyani | Sabtu, 20 Januari 2018 - 15:00 WIB

Artport di Bandara Internasional Incheon, Korea Selatan (Foto:Park Hyun-koo/The Korea Herald)
Artport di Bandara Internasional Incheon, Korea Selatan (Foto:Park Hyun-koo/The Korea Herald)

INDUSTRY.co.id, Korea Selatan - Salah satu hal yang menarik wisatawan selain destinasi wisata yang ada di daerah tersebut adalah bandaranya yang ada di daerah tersebut. Salah satunya yakni Bandara Internasional Incheon, Korea Selatan yang menarik perhatian wisatawan.

Terminal 2 Bandara Internasional tersebut memiliki keunikan tersendiri, yakni dengan adanya berbagai macam seni yang ditampilkan di bandara tersebut.

Proyek terbaru ini, mengajak seluruh seninam dari seluruh penjuru dunia seperti pematung Perancis, Julius Popp dan seniman media Jerman, Xavier Veilhan. Proyek ini dikuratori dan ditampilkan oleh sebuah konsorsium yang dipimpin oleh Daehong Communications, Gana Art and design be: CHE.

Proyek yang disebut "Artport," Bandara Internasional Incheon menampilkan karya seni di seluruh terminal, mulai dari lukisan hingga instalasi.

"Bandara tersebut ingin meningkatkan pengalaman perjalanan penumpang dengan menggunakan karya seni di terminal, Bandara bahkan mencoba mendapatkan akreditasi pemerintah sebagai museum seni," kata pejabat bandara, dikutip dari koreaherald, Jumat (19/1/2018).

Seniman Jerman, Julius Popp juga menekankan pentingnya esensi bandara. Popp melihat bandara "saluran yang membawa orang ke tempat dan budaya yang berbeda."

Bagi Popp, bandara adalah tempat yang memungkinkan penumpang untuk bertemu dan mengalami hal-hal yang berbeda dan asing bagi mereka. "

"Saya ingin orang-orang yang mengunjungi bandara untuk melihat pekerjaan saya sebagai metafora untuk komunikasi dan pertukaran di antara budaya yang berbeda," kata Popp.

Salah satu karya Popp "bit.fall" adalah seni instalasi, yang terletak di area klaim bagasi, menampilkan air yang jatuh dalam bentuk huruf dalam sembilan bahasa yang berbeda yang diambil dari beragam sumber berita di seluruh dunia.

"Dengan karya Popp, yang menggunakan air sebagai mediumnya, bandara tersebut ingin menciptakan rasa nyaman di area klaim bagasi dimana penumpang bisa merasa lelah," kata Yeom Soo-hyun, General Manager di Gana Art.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Frasers Group Asia dan MAPA Menjalin Kerjasama untuk Hadirkan Sports Direct Pertama di Indonesia, Berlokasi di Kota Kasablanka Mall

Jumat, 26 April 2024 - 15:10 WIB

Frasers Group Asia dan MAPA Menjalin Kerjasama untuk Hadirkan Sports Direct Pertama di Indonesia, Berlokasi di Kota Kasablanka Mall

Sebagai bagian dari ekspansinya di Asia Tenggara, Sports Direct Malaysia, Sdn Bhd ("Frasers Group Asia") – afiliasi dari grup ritel internasional terkemuka Frasers Group plc ("Frasers Group",…

Pengamat hukum Dr. (Cand.) Hardjuno Wiwoho

Jumat, 26 April 2024 - 14:47 WIB

UU Perampasan Aset dan BLBI Jadi PR Prabowo-Gibran

Presiden dan Wakil Presiden (Wapres) terpilih, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka harus melanjutkan agenda pemberantasan korupsi yang sudah dicanangkan pemerintahan sebelumnya sebagai…

Momentum Hari Bumi, PGE Meneguhkan Komitmen pada Keberlanjutan untuk Menjaga Kelestarian Lingkungan Hidup

Jumat, 26 April 2024 - 14:30 WIB

Momentum Hari Bumi, PGE Meneguhkan Komitmen pada Keberlanjutan untuk Menjaga Kelestarian Lingkungan Hidup

Pengembangan energi ramah lingkungan temasuk energy panas bumi tak bisa dipisahkan dari upaya menjaga keberlanjutan di semua aspek bisnis. Sebagai perusahaan yang bergerak di bidang eksplorasi…

PGE Area Kamojang Raih Dua Penghargaan Unggulan dalam Acara Forum CSR Jawa Barat

Jumat, 26 April 2024 - 14:21 WIB

PGE Area Kamojang Raih Dua Penghargaan Unggulan dalam Acara Forum CSR Jawa Barat

PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGE) (IDX: PGEO) semakin meneguhkan posisinya sebagai perusahaan energi hijau kelas dunia terdepan dalam praktik bisnis berkelanjutan. PGE Area Kamojang berhasil…

IFG Life

Jumat, 26 April 2024 - 13:29 WIB

Peduli dengan Gaya Hidup Sehat, IFG Life Hadirkan IFG Life Protection Platinum dan IFG LifeCHANCE

Fokus pada kebutuhan nasabah menjadi kunci bagi PT Asuransi Jiwa IFG (IFG Life) dalam menghadirkan produk dan layanan yang komprehensif dan saling melengkapi. Gaya hidup tidak lepas dari aspek…