Sejumlah Pejabat Marinir Tingkatkan Olahraga Golf
Oleh : Herry Barus | Kamis, 11 Februari 2021 - 06:00 WIB

Golf Marinir
INDUSTRY.co.id - Jakarta-Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayor Jenderal TNI (Mar) Suhartono, M.Tr (Han)., didampingi Wakil Komandan Korps Marinir (Wadan Kormar) Brigadir Jenderal TNI (Mar) Nur Alamsyah, M.Tr. (Han) menerima paparan tehnis tentang teknik olahraga golf, di Markas Komando Korps Marinir (Mako Kormar), Jakarta, Rabu (10/02/2021).
Kegiatan diawali dengan berolahraga jalan pagi mengelilingi Markas Komando Korps Marinir (Mako Kormar), kemudian dilanjutkan dengan paparan mengenai teknik olahraga golf yang disampaikan oleh Sisten Potensi Maritim Komandan Korps Marinir (Aspotmar Dankormar) Kolonel Marinir Raja Erjan Hari Suwondo Girsang, S.E.. Materi yang disampaikan meliputi sejarah golf, golf term, golf clubs, golf gear, dan tips golf. Paparan tersebut bertujuan supaya Pejabat Utama Mako Kormar dapat mengetahui dasar-dasar dan tata cara olahraga golf yang benar.
Golf merupakan salah satu olahraga yang cukup populer di seluruh dunia dengan mengandalkan lapangan outdoor yang besar dan memukul bola ke dalam lubang. Walaupun terdengar mudah, ternyata bermain golf menawarkan tantangan yang membutuhkan kesabaran dan teknik memukul yang baik.
Turut hadir dalam acara tersebut, Inspektur Korps Marinir (Irkormar), Asisten dan Kadis Korps Marinir.
Baca Juga
Event Lari Terbesar Pocari Sweat Run Indonesia 2021 Akan Segera Digelar
Salonpas Sport Virtual Ride Diikuti Lebih dari 1000 Pesepeda Newbie…
Ada 5 Alasan Pentingnya Berolahraga demi Kesehatan Jantung Anda
Dukung Kampanye Pekan Sarapan Nasional, Ini Edukasi Herbalife Soal…
Ingin Sehat dan Bugar Ikutilah Saran Dankormar Mayjend Suhartomo
Industri Hari Ini

Kamis, 04 Maret 2021 - 03:31 WIB
Kabar Baik! Bantar Gebang Dapat Mengolah Sampah 100 Ton/Hari dan Menghasilkan Energi Listrik 731,1 KWH
Dalam rangka mendukung pelaksanaan proyek strategis nasional, Menristek/Kepala BRIN Bambang Permadi Soemantri Brodjonegoro mengunjungi Pilot Project PLTSa Merah Putih di Bantar Gebang, Bekasi…

Kamis, 04 Maret 2021 - 01:07 WIB
Wujudkan Industri 4.0 di Berbagai Sektor Usaha, Sucofindo Layani Konsultansi X Industry 4.0 & Assessement Readiness Index (Indi 4.0)
Jakarta (02/03) – PT SUCOFINDO (Persero) melayani jasa baru terkait Industry 4.0 yaitu Konsultasi X 4.0 (Industry 4.0) dan asesmen Indonesia Industri 4.0 Readiness Index (INDI 4.0).

Rabu, 03 Maret 2021 - 21:50 WIB
Siap-siap! Proyek Pergudangan Samarinda Industrial Estate Senilai Rp730 M Terus Dikebut, Dirut: Ini Solusi Buat Pelaku Industri di Kaltim
Para pelaku industri dan usaha yang berada di Kota Samarinda, Kalimantan Timur tidak lama lagi akan bernafas lega. Pasalnya, PT Purnabakti Pakarindo Lestari yang merupakan perusahaan pengembang…

Rabu, 03 Maret 2021 - 21:15 WIB
Ucapkan Dirgahayu Satpol PP! Anies Tuai Pujian Netizen: Terpesona Aku Terpesona...
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menuai banyak pujian usai mengunggah video ucapan selamat ulang tahun kepada Satpol PP Provinsi DKI Jakarta. "Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) merupakan…

Rabu, 03 Maret 2021 - 20:52 WIB
Optimalkan Layanan Pemeriksa Halal, Sucofindo Rilis Aplikasi Registrasi Online Sertifikasi Halal
Jakarta – Sebagai komitmen dalam mengoptimalkan pelayanan kepada pelaku usaha terkait dengan pemastian produk halal, PT SUCOFINDO (Persero) merilis aplikasi Lembaga Pengujian Halal (LPH) untuk…
Komentar Berita