Satgas Luar Negeri Prajurit Korps Marinir Selesai Jalankan Tugas
Oleh : Herry Barus | Kamis, 28 Januari 2021 - 06:00 WIB

Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayor Jenderal TNI (Mar) Suhartono, M.Tr (Han),
INDUSTRY.co.id - Jakarta-Komandan Korps Marinir (Dankormar) Mayjen TNI (Mar) Suhartono, M.Tr (Han)., memimpin Upacara Penyambutan Prajurit Korps Marinir yang selesai melaksanakan Satuan Tugas (Satgas) TNI Konga (Kontingen Garuda) Unifil TA 2019/2020, di Gedung Gada Pasmar 1 Jakarta Ksatrian Marinir Hartono Cilandak Jakarta Selatan. Rabu (27/01/2021).
Upacara penyambutan Prajurit Korps Marinir yang selesai melaksanakan Satgas diawali pengalungan bunga kepada Letda Mar ridho selaku Komandan Upacara (Danup). Satgas tersebut meliputi Satgas Konga Unifil Yonmekanis XXIII-N Force Protection Company (FPC) XXVI-L2 dan MPU XXV-L TA 2020.
Dalam sambutannya, Dankormar menyampaikan, “Upacara penyambutan ini merupakan wujud rasa bangga saya selaku Komandan Korps Marinir dan seluruh jajaran Korps Marinir kepada prajurit petarung Korps Marinir yang telah melaksanakan penugasan misi PBB”, cacap Dankormar selaku irup.
“Kehadiran TNI pada misi PBB merupakan wujud peran serta Indonesia dalam rangka menciptakan perdamaian dan keteriban Dunia, hal tersebut juga merupakan wujud kepercayaan Negara dan pimpinan TNI terhadap kemampuan dan prestai Prajurit Kops Marinir”. Tegas dankormar.
Kegiatan diakhiri denga ucapan selamat oleh Dankormar dan dilanjutkan foto bersama.
Hadir pada kegiatan tersebut, Wakil Komandan (Wadan) Kormar Brigjen TNI (Mar) Nur Alamsyah, M. Tr (Han), Ir Kormar Brigadir Jenderal TNI (Mar) Lasmono, Danpasmar 1 Brigadir Jenderal TNI (Mar) Hermanto, S.E., M.M, Pejabat Utama Mako Kormar serta Dankolak Kormar
Baca Juga
Catat! Berlaku Hingga 8 Maret, Begini Rincian Sanksi dan Kebijakan…
Pemerintah Jaga Sentimen Positif Pemulihan Ekonomi, Perkuat Implementasi…
Banjir Tuntas 24 Jam, Anies: Terimakasih 16 Ribu Petugas Pemprov,…
Renovasi Gunakan APBN Rp511 Miliar, The New Istiqlal Diharapkan Membawa…
Kabar Baik, Program Kartu Pekerja 2020 Sukses, Kini Pemerintah Membuka…
Industri Hari Ini

Jumat, 26 Februari 2021 - 01:21 WIB
Jababeka Kembangkan Smart Township di Koridor Timur Jakarta
Pengembang kota mandiri Jababeka secara gamblang memproyeksikan pengembangan Smart Township di koridor Timur Jakarta, tepatnya di Kota mandiri Jababeka-Cikarang.

Kamis, 25 Februari 2021 - 23:52 WIB
Banjir Tenggelamkan 15 Kecamatan di Bekasi, Ini Penjelasan Warga Saat Menerima Bantuan SiCepat Ekspres
Bekasi-Bencana banjir yang menenggelamkan 19 kecamatan yang ada di wilayah Kabupaten Bekasi menimbulkan dampak yang cukup parah.

Kamis, 25 Februari 2021 - 21:52 WIB
Rayakan Dies Natalis ke-71, Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia Gelar Lomba Tumpeng Alat Kesehatan
Sebanyak 32 tim menjadi peserta lomba tumpeng berasal dari berbagai departemen di Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia, RSUPN Cipto Mangunkusumo, RS jejaring seperti RSUI dan RS Persahabatan,…

Kamis, 25 Februari 2021 - 21:34 WIB
Tertarik Dengan Cryptocurrency? Wfhbot Siap Beri Paduan Bahkan Bagi Orang Awam Sekalipun
Aplikasi Info Koneksi hadir bagi masyarakat Indonesia dengan tools Wfhbot yang tersedia secara gratis di website www.wfhbot.id, untuk memberi edukasi lengkap bagi masyarakat awam tentang keuntungan…

Kamis, 25 Februari 2021 - 20:57 WIB
Kelompok Nasabah Korban Gagal Bayar Bumiputera Desak OJK Segera Cairkan Dana Cadangan Bumiputera
Kelompok Nasabah Korban Gagal Bayar Bumiputera mengatakan, aksi damai kali ketiga ini ditujukan ke OJK agar regulator ini lebih aktif membantu menyelesaikan kasus gagal bayar ini yang tertunda…
Komentar Berita