Reopening Showroom, Lois Jeans Gelar Promo Free Denim Painting

Oleh : Ridwan | Sabtu, 27 Oktober 2018 - 14:06 WIB

Reopening Showroom Lois Jeans di Mal Kota Kasablanka
Reopening Showroom Lois Jeans di Mal Kota Kasablanka

INDUSTRY.co.id - Jakarta, Dalam rangka reopening showroom Lois Jeans yang ada di mall kota kasablanka lt.1, Lois Jeans mengadakan Lois Artshow pada tanggal 27 Oktober 2018 yang dimulai pukul 14.30-18.00 WIB.

Setelah sebelumnya showroom Lois Jeans direnovasi dengan konsep yang pastinya membuat customer makin betah berlama-lama berbelanja.

Reopening kali ini mengusung tema Lois Artshow dimana Lois jeans kembali berkolaborasi dengan komunitas Doodle Art Indonesia (DAI) di acara yang menampilkan seni painting artistik dari komunitas yang digandeng Lois ini, selain juga turut mengundang travel blogger. 

Beragam promo dan hiburan dihadirkan di acara Reopening Lois Jeans kali ini. Berikut beberapa keseruan yang ada di acara Lois Artshow kali ini.

Acara dimulai pukul 14.30WIB dimulai oleh MC lalu dilanjutkan dengan pembacaan doa dan pemotongan pita secara simbolis oleh perwakilan direksi, Sdri. Dwitta Qayyumi. Setelah itu acara langsung dilanjutkan fashion show dengan memperkenalkan koleksi terbaru dari Lois Jeans.

Di sela-sela fashion show, MC juga ikut melakukan interview dengan designer dari Lois Jeans, Travel Blogger dan tim Doodle Art Indonesia. Ada yang menarik disini, yaitu ketika memasuki fashion show terakhir, para model memakai jaket denim yang sebelumnya sudah dipainting oleh tim DAI dan tim DAI melanjutkan denim painting langsung di jaket yang masih dipakai model.

Denim painting akhir-akhir ini memang sedang trend dikalangan pecinta denim, dan melihat hal ini Lois Jeans pun menggandeng komunitas Doodle Art Indonesia untuk berkolaborasi melakukan denim painting di jaket Lois Jeans. 

Dengan pattern floral dan line ala doodle menghiasi denim pouch yang dijadikan gift untuk para customer Lois Jeans. Cukup dengan melakukan pembelian 1 denim gratis 1 denim pouch yang sudah dipainting dengan lukisan unik oleh komunitas Doodle Art Indonesia. Customer juga bisa mendapatkan Free denim painting  tiap pembelanjaan min.500ribu.

Keseruan berlanjut dengan adanya kuis dan shopping race dengan hadiah berupa produk kulit Lois Jeans. Selain itu selama reopening mulai tanggal 27 Oktober hingga 29 Oktober 2018 ini, akan ada promo disc. All item 30%, Flash Sale dimana t-shirt hanya Rp.75.000,-  Buy 1 Denim get 1 Denim Pouch dengan lukisan unik, dan FREE gift Fortune Pocket tiap pembelanjaan min.300rb. 

Dengan konsep showroom terbaru membuat customer Lois Jeans makin nyaman dan makin betah berlama-lama berbelanja di Showroom yang ada di Mall Kota Kasablanka lt.1. 

Masih ada waktu untuk mendapatkan promo selama reopening ini hingga tgl 29 Oktober 2018, bagi anda pecinta denim pastinya tidak mau melewatkan promo menarik ini, Ayo catat tanggalnya dan jangan lupa untuk mampir ke Showroom Lois Jeans yang ada di Mall Kota Kasablanka lt.1.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Tim Bank Mandiri Singapura

Jumat, 03 Mei 2024 - 20:48 WIB

BMSG Lanjutkan Komitmen Keberlanjutan Bank Mandiri di Mancanegara

Bank Mandiri Singapura (BMSG) baru-baru ini menyelenggarakan acara bertajuk “BMSG on Preference“ mengusung tema “Elevating ESG Impact,“ acara perdana ini bertujuan meningkatkan kesadaran,…

Stok Beras di Pasar Induk Beras Cipinang Dipastikan Aman Memasuki Panen Raya 2024

Jumat, 03 Mei 2024 - 20:36 WIB

Alhamdulilah! Stok Beras di Pasar Induk Beras Cipinang Dipastikan Aman

Jakarta - Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Provinsi DKI Jakarta, PT Food Station Tjipinang Jaya (Perseroda) memastikan stok beras di Jakarta dinyatakan aman memasuki panen raya.

(kiri ke kanan) Direktur Network & IT Solution Herlan Wijanarko, Direktur Wholesale & International Service Bogi Witjaksono, Direktur Strategic Portfolio Budi Setyawan Wijaya, Direktur Digital Busines Muhamad Fajrin Rasyid, Direktur Utama Ririek Adriansyah, Direktur Keuangan & Manajemen Risiko Heri Supriadi, Direktur Human Capital Management Afriwandi, Direktur Group Business Development Honesti Basyir, dan Direktur Enterprise & Business Service FM Venusiana R

Jumat, 03 Mei 2024 - 20:12 WIB

Telkom Bagikan Dividen Rp17,68 Triliun atau Tumbuh 6,5% YoY

PT Telkom Indonesia (Persero) Tbk telah menyelesaikan Rapat Umum Pemegang Saham Tahun Buku 2023 di Jakarta pada Jumat (3/5). Rapat menyetujui pembagian dividen tunai sebesar Rp17,68 triliun…

56% Perempuan Pemilik UKM di Indonesia Mengalami Peningkatan Pendapatan Sejak Menerima Pembayaran Digital

Jumat, 03 Mei 2024 - 17:35 WIB

56% Perempuan Pemilik UKM di Indonesia Mengalami Peningkatan Pendapatan Sejak Menerima Pembayaran Digital

Visa, pemimpin global dalam pembayaran digital, melakukan survei terhadap usaha kecil dan menengah (UKM) di Indonesia . Temuan menunjukkan bahwa 54% UKM yang dipimpin oleh perempuan dan 48%…

Reboisasi lahan kritis merupakan upaya Telkom dalam pencegahan terjadinya erosi tanah

Jumat, 03 Mei 2024 - 16:48 WIB

Telkom Dukung Pemulihan 82,1 Ha Lahan Kritis melalui Reboisasi 33.800 Bibit Pohon

Data Kementerian Kemaritiman & Investasi tahun 2022 menyebut luas lahan kritis nasional sebesar 12.744.925 Ha. Hal ini terjadi dikarenakan tidak seimbangnya penebangan pohon dengan penanaman…