Go Kyung Pyo Umumkan Tanggal Wajib Militer

Oleh : Anisa Triyuli | Sabtu, 21 April 2018 - 16:00 WIB

Go Kyung Pyo Umumkan Tanggal Wajib Militer (Foto Soompi)
Go Kyung Pyo Umumkan Tanggal Wajib Militer (Foto Soompi)

INDUSTRY.co.id - Korea Selatan - Aktor Tampan Korea Selatan Go Kyung Pyo, baru-baru ini telah terdaftar di militer dan akan segera melaksanakan tugas wajib militernya dalam waktu dekat.

Dilansir dari Soompi, Pada hari Jumat (20/04/2018), CLN Company selaku agensi Go Kyung Pyo mengumumkan bahwa aktornya tersebut akan memulai tugas wajib militer pada 21 April.

Melalui agensinya Go Kyung Pyo menyampaikan, “Saya akan memenuhi tugas saya sebagai pria Korea dan menyelesaikan tugas wajib militer dengan ketekunan dan keberanian. Ini mungkin akan terasa lama bagi beberapa orang ataupun terasa singkat, tapi aku akan mencoba yang terbaik untuk tumbuh sebagai seorang manusia. Terimakasih.”

Pihak agensi juga mengungkapkan setelah menjalani pelatihannya, aktor Go Kyung Pyo dipastikan akan melaksanakan tugasnya sebagai tentara aktif. Keinginan Go Kyung Pyo untuk masuk wajib militer dengan tenang.

 

 

Komentar Berita

Industri Hari Ini

AAJI bersama anggotanya menanam mangrove di PIK

Minggu, 05 Mei 2024 - 06:04 WIB

AAJI Tanam 2000 Bibit Mangrove dan Berikan Literasi Keuangan Pada Kelompok Nelayan

Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) bersama dengan 27 perusahaan anggotanya menunjukkan komitmennya terhadap kelestarian lingkungan dan pemberdayaan masyarakat melalui kegiatan “AAJI Peduli…

Pelatihan membaca nyaring di Kota Padang.

Sabtu, 04 Mei 2024 - 22:56 WIB

Sejumlah Guru, Pegiat Literasi Hingga Orang Tua Ikuti Pembekalan Membaca Nyaring di Kota Padang

Pelatihan membaca nyaring di Kota Padang terbagi ke dalam tiga kelas, yaitu kelas orang tua, kelas guru dan kelas pustakawan/pegiat literasi.

Gedung BNI di Pejompongan Jakarta Pusat

Sabtu, 04 Mei 2024 - 22:51 WIB

Dukungan BUMN Bikin Olahraga Indonesia Semakin Moncer

Dukungan yang diberikan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) terhadap aktivitas olahraga, membuat moncer sejumlah cabang olahraga di Indonesia.

Tim Thomas dan Uber ke Final

Sabtu, 04 Mei 2024 - 20:48 WIB

Melaju ke Final, BNI Apresiasi Keberhasilan Tim Thomas dan Uber Indonesia

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI mengucapkan selamat dan menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya atas keberhasilan Tim Thomas dan Uber Indonesia melaju ke babak final Kejuaraan…

Tekan Dampak Pemanasan Global, PIS Kolaborasi Cintai Bumi di Desa Nelayan Bali

Sabtu, 04 Mei 2024 - 20:20 WIB

Tekan Dampak Pemanasan Global, PIS Kolaborasi Cintai Bumi di Desa Nelayan Bali

Badung- PT Pertamina International Shipping (PIS) kembali melanjutkan program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) “BerSEAnergi untuk Laut” yang bertujuan salah satunya untuk menekan…