Modal Rp 8,5 Juta, Anda Bisa Miliki Dua Waralaba Kekinian

Oleh : Ahmad Fadli | Senin, 26 Maret 2018 - 21:11 WIB

Satu lagi bisnis waralaba yang menjanjikan dengan modal relatif terjangkau, yaitu waralaba produk olahan tahu zaman now atau Kuch2Ho Tahu. Bermodalkan hanya Rp 8,5 juta Anda sudah bisa memulai waralaba tahu kekinian dengan lebih dari 25 varian rasa
Satu lagi bisnis waralaba yang menjanjikan dengan modal relatif terjangkau, yaitu waralaba produk olahan tahu zaman now atau Kuch2Ho Tahu. Bermodalkan hanya Rp 8,5 juta Anda sudah bisa memulai waralaba tahu kekinian dengan lebih dari 25 varian rasa

INDUSTRY.co.id, Jakarta - Satu lagi bisnis waralaba yang menjanjikan dengan modal relatif terjangkau, yaitu waralaba produk olahan tahu zaman now atau Kuch2Ho Tahu. Bermodalkan hanya Rp 8,5 juta Anda sudah bisa memulai waralaba tahu kekinian dengan lebih dari 25 varian rasa. Siapapun bisa memiliki paket usaha tahu goreng pedas dengan bumbu spesial tersebut.

Dan dalam rangka HUT waralaba produk olahan tahu Kuch2 Hotahu yang kedelapan pihaknya menawarkan paket bundling khusus bagi 10 orang pertama yang membeli paket waralaba makanan Kuch2HoTahu bisa mendapatkan GRATIS paket usaha minuman waralaba cheese tea atau minuman teh keju kekinian, yaitu Meitea.

"Sebagai persembahan khusus ulang tahun kami yang ke-8, kami memberikan bonus menarik bagi calon mitra kami. Dengan membeli paket kemitraan Kuch2HoTahu minimal seharga 8,5 juta, calon mitra kami juga dapat memiliki paket usaha Meitea senilai 12,5 juta rupiah," kata Manager Marketing Kuch2Ho Tahu, Ayu dalam siaran tertulisnya, Senin (26/3/2018).

Kalo untuk harga normal, paket usaha franchise cheese tea Meitea sendiri seharga 12,5 juta rupiah, dan itu kami berikan GRATIS dalam rangka ulang tahun Kuch kuch hotahu ini. "Tapi, ini hanya berlaku bagi 10 orang pemesan pertama," tambah Ayu.

Jika dilihat dari segi permodalan, paket bundling Kuch2HoTahu dan Meitea boleh dibilang jauh lebih murah dibanding sejumlah franchise lainnya, sementara dari segi bisnis, kedua produk kekinian tersebut hingga saat ini sangat digemari dan diburu sejumlah pecinta kuliner kekinian, tentunya hal tersebut sudah cukup menjelaskan seberapa besar prospek bisnis bundling paket tersebut.

So, dengan hadirnya paket bundling Kuch2HoTahu dan Meitea ini bisa menjadi solusi bagi karyawan, ibu rumah tangga, mahasiswa, pensiunan atau pengusaha baru yang ingin mempunyai bisnis untuk mendapatkan penghasilan tambahan ataupun sebagai usaha sampingan dengan memilih paket waralaba makanan dan minuman kekinian namun dengan modal yang sangat-sangat terjangkau, karena hanya bayar 1 paket usaha tapi dapat 2 paket usaha makanan dan minuman.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita

Jumat, 03 Mei 2024 - 13:32 WIB

Perjuangkan HGBT untuk Seluruh Sektor Industri, Menperin Agus Kirimi Kementerian ESDM Surat Evaluasi

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita kembali menegaskan, pihaknya bertekad untuk terus memperjuangkan agar kebijakan Harga Gas Bumi Tertentu (HGBT) dapat dinikmati oleh seluruh sektor…

Menperin Agus Gumiwang Kartasasmita

Jumat, 03 Mei 2024 - 13:28 WIB

Ekspansif Selama 32 Bulan, Menperin Agus: Industri Manufaktur RI Sehat Dan Solid

Fase ekspansi yang dicatat oleh industri manufaktur tanah air masih berlanjut sehingga memperpanjang periode selama 32 bulan berturut-turut. Ini berdasarkan laporan S&P Global, yang menunjukkan…

Wamenparekraf, Angela Tanoesoedibjo

Jumat, 03 Mei 2024 - 12:55 WIB

Wamenparekraf Kisahkan Sosok R.A Kartini di Ajang The 2nd UN Tourism Conference on Women Empowerment in Tourism

The 2nd UN Tourism Conference on Women Empowerment in Tourism in Asia and the Pacific resmi dibuka oleh Director for Regional Asia and the Pacific, Director of the Regional Department for Asia…

Optimis Rampung 2024, Hutama Karya Komitmen Sambungkan Aceh dan Sumatera Utara

Jumat, 03 Mei 2024 - 11:31 WIB

Optimis Rampung 2024, Hutama Karya Komitmen Sambungkan Aceh dan Sumatera Utara

Jakarta– PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) kembali memastikan penyelesaian Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) sesuai rencana, khususnya pengusahaan jalan tol yang akan menghubungkan 2…

Manajemen Linktown Indonesia saat peresmian kantor cabang Bandung

Jumat, 03 Mei 2024 - 10:12 WIB

Resmikan Kantor Cabang Baru, Linktown Siap Rebut Pasar Properti Bandung

Linktown Indonesia kembali melebarkan sayap bisnisnya dengan membuka kantor cabang di Bandung, Jawa Barat pada Kamis (2/5). Peresmian kantor cabang Linktown Bandung dihadiri oleh para Founder Linktown, Head…