Masyarakatkan Cara Hidup dan Berbisnis, Unilever Gelar Sustainability Day

Oleh : Hariyanto | Senin, 11 Desember 2017 - 18:03 WIB

Unilever Gelar Sustainability Day
Unilever Gelar Sustainability Day

INDUSTRY co.id -Tangerang - Dalam rangka membangun kesadaran masyarakat mengenai isu sustainability dan bagaimana peran  dunia bisnis  dalam mengatasinya, Unilever Indonesia menyelenggarakan acara Sustainability Day yang bertujuan untuk memasyarakatkan cara hidup dan cara berbisnis yang berkelanjutan / sustainable. Acara yang menampilkan figur-figur di dunia bisnis dan LSM  yang terkenal dengan kepeduliannya terhadap isu sustainability ini sekaligus untuk memperingati hari jadi Yayasan Unilever Indonesia ke – 17. 

Presiden Direktur PT Unilever Indonesia Tbk. Hemant Bakshi mengatakan, keberadaan bisnis tidak boleh malah membuat masalah ini menjadi semakin besar. Sebaliknya, seyogyanya dunia bisnis harus menjadi bagian dari solusi. Strategi dan aktifitas bisnis yang berbasis pada prinsip sustainability  menjadi sangat penting dalam hal ini. 

"Di Unilever, sustainability sudah menjadi DNA kami  sejak pertama kali didirikan pada abad ke-19. Secara global, sejak awal Unilever memiliki tujuan besar untuk memasyarakatkan kehidupan yang sustainable atau berkelanjutan melalui produk-produk dan program-programnya. ” 
katanya di Tangerang, Senin (11/12/2017).

Sementara, Mari Elka Pangestu, President of United in Diversity Foundation and Leadership Council of UN SDSN Southeast Asia and Indonesia menjelaskan, tantangan dan permasalahan yang dihadapi di dunia bisa dijawab melalui program berbasis sustainability. 

"Sustainable Development Global (SDG) yang diusung PBB untuk Pembangunan Berkelanjutan atau Global Goals menetapkan sebuah visi untuk mengakhiri kemiskinan, kelaparan, ketidaksetaraan dan perlindungan sumber daya alam pada tahun 2030. Disinilah bisnis memiliki peran penting dalam membentuk dan memberikan solusi kreatif dari Global Goals, dan terus melakukannya dalam penyampaian tujuan sekaligus menciptakan kemajuan bagi masyarakat luas.”
jelasnya.

Unilever percaya bahwa bisnis harus menjadi solusi permasalahan di dunia, oleh karena itu Unilever mengintegrasikan sustainability ke dalam seluruh aspek bisnis. 

Sustainability Day yang diselenggarakan kali ini menghadirkan figur dari perusahaan dan LSM  yang inspiratif yang memiliki inisiatif terkait sustainability seperti UNICEF, IKEA, Burgreens, Pipiltin Cocoa, Waste 4 Change, Heartindo serta SkinnyIndonesian24. Kepada ratusan mahasiswa, insan pers, penggiat media sosial dan unsur masyarakat lain, mereka berbagi mengenai bagaimana pihaknya berkontribusi nyata untuk mengatasi isu sustainbaiity melalui strategi dan aktifitas bisnisnya. 

“Kami berharap acara ‘Sustainability Day’ dapat  menggerakkan kita semua  untuk lebih memahami isu sustainability , mendorong kita untuk menerapkan gaya hidup yang berkelanjutan dan menginsipirasi para pebisnis untuk ikut menjadi  solusi bagi permasalahan ini, demi mewujudkan masa depan yang cerah,” tutup Hemant.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

AAJI bersama anggotanya menanam mangrove di PIK

Minggu, 05 Mei 2024 - 06:04 WIB

AAJI Tanam 2000 Bibit Mangrove dan Berikan Literasi Keuangan Pada Kelompok Nelayan

Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) bersama dengan 27 perusahaan anggotanya menunjukkan komitmennya terhadap kelestarian lingkungan dan pemberdayaan masyarakat melalui kegiatan “AAJI Peduli…

Pelatihan membaca nyaring di Kota Padang.

Sabtu, 04 Mei 2024 - 22:56 WIB

Sejumlah Guru, Pegiat Literasi Hingga Orang Tua Ikuti Pembekalan Membaca Nyaring di Kota Padang

Pelatihan membaca nyaring di Kota Padang terbagi ke dalam tiga kelas, yaitu kelas orang tua, kelas guru dan kelas pustakawan/pegiat literasi.

Gedung BNI di Pejompongan Jakarta Pusat

Sabtu, 04 Mei 2024 - 22:51 WIB

Dukungan BUMN Bikin Olahraga Indonesia Semakin Moncer

Dukungan yang diberikan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) terhadap aktivitas olahraga, membuat moncer sejumlah cabang olahraga di Indonesia.

Tim Thomas dan Uber ke Final

Sabtu, 04 Mei 2024 - 20:48 WIB

Melaju ke Final, BNI Apresiasi Keberhasilan Tim Thomas dan Uber Indonesia

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI mengucapkan selamat dan menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya atas keberhasilan Tim Thomas dan Uber Indonesia melaju ke babak final Kejuaraan…

Tekan Dampak Pemanasan Global, PIS Kolaborasi Cintai Bumi di Desa Nelayan Bali

Sabtu, 04 Mei 2024 - 20:20 WIB

Tekan Dampak Pemanasan Global, PIS Kolaborasi Cintai Bumi di Desa Nelayan Bali

Badung- PT Pertamina International Shipping (PIS) kembali melanjutkan program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) “BerSEAnergi untuk Laut” yang bertujuan salah satunya untuk menekan…