MasterLock Magnum, Empat Kali Lebih Sulit Dibongkar

Oleh : Herry Barus | Jumat, 15 Februari 2019 - 14:46 WIB

MasterLock Magnum (Foto Dok Industry.co.id)
MasterLock Magnum (Foto Dok Industry.co.id)

INDUSTRY.co.id - Jakarta-Bagi Anda yang menginginkan rumah Anda aman sepanjang waktu, gembok MasterLock seri Magnum bisa menjadi opsi bagi Anda.

Seri Magnum menggunakan besi pengunci dengan teknologi Tough-Cut octagonal boron-carbide  yang lebih kuat 50% dari hardened steel. Besi pengunci pada Masterlock Magnum didisain lebih panjang agar bisa digunakan untuk berbagai macam aplikasi.

“Agar tidak mudah dibongkar paksa, MasterLock Magnum dilengkapi dua buah ball bearing pengunci yang 4 kali lebih sulit dibongkar. Gembok ini berbahan baja yang dicoating agar bisa memberikan kekuatan yang maksimal dan menggunakan komponen-komponen yang tahan cuaca, baik cuaca panas maupun hujan, “  ujar Eric Adi Saputra, Product Manager PT Kawan Lama Inovasi, Jumat (15/2/2019)

Untuk membuktikan ketangguhan MasterLock Magnum, tim R&D telah melakukan uji coba dengan memukulkan palu ke gembok. Bahkan mereka juga melakukan uji coba dengan menembak gembok Magnum  menggunakan senapan dan hasilnya gembok tetap terkunci.

Gembok MasterLock Magnum bisa didapatkan di ACE stores, Peragro Living World Alam Sutera, dan secara online di kawanlamainovasi.com & ruparupa.com dengan harga mulai dari Rp 168.000 per buah.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Yusril Ihza Mahendra

Rabu, 08 Mei 2024 - 06:23 WIB

Ketum PBB Yusril : Prabowo-Gibran Harus Revisi UU atau Terbitkan Perppu Jika Mau Tambah Kementerian

Pakar Hukum Tata Negara, Prof Yusril Ihza Mahendra, menanggapi isu presiden terpilih, Prabowo Subianto, yang ingin menambah nomenklatur kementerian. Beredar kabar jumlah nomenklatur kementerian…

Prajurit Yonmarhanlan VI Evakuasi Korban Bencana Longsor

Rabu, 08 Mei 2024 - 06:17 WIB

Prajurit Yonmarhanlan VI Evakuasi Korban Bencana Longsor

Satgas Penanggulangan Bencana (Gulben) Lantamal VI Makassar bersama Tim SAR Gabungan TNI, POLRI dan Basarnas menemukan Korban tenggelam akibat Bencana Alam dan Tanah Longsor di Kecamatan Suli,…

Konsisten Wujudkan Pembangunan Berkelanjutan lewat TJSL, Bank DKI Raih Penghargaan Indonesia Best CSR Award 2024

Rabu, 08 Mei 2024 - 05:41 WIB

Konsisten Wujudkan Pembangunan Berkelanjutan lewat TJSL, Bank DKI Raih Penghargaan Indonesia Best CSR Award 2024

Jakarta – Langkah aktif Bank DKI dalam mendukung Pembangunan Berkelanjutan lewat Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) atau Corporate Social Responsibility (CSR) kembali mendapatkan…

103 Warga Korban Banjir dan Tanah Longsor dari Tiga Desa Terisolir Berhasil di Evakuasi

Rabu, 08 Mei 2024 - 04:18 WIB

103 Warga Korban Banjir dan Tanah Longsor dari Tiga Desa Terisolir Berhasil di Evakuasi

Sebanyak 103 orang yang terdiri lansia, anak-anak dan warga yang sakit berhasil di evakuasi dari tiga Desa terisolir seperti Desa Rante Balla, Desa Pajang dan Desa Tibusan Kecamatan Latimojong,…

Panglima TNI Hadiri Undangan Pelayaran Wisata Kehormatan (Barge Tour) Komandan USINDOPACOM.

Rabu, 08 Mei 2024 - 04:13 WIB

Panglima TNI Hadiri Undangan Pelayaran Wisata Kehormatan (Barge Tour) Komandan USINDOPACOM.

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto berkesempatan memenuhi undangan pelayaran wisata kehormatan (Barge Tour) yang diselenggarakan oleh Komandan USINDOPACOM Admiral Samuel J Paparo,