Ekonomi Betawi Seperti Apa?

Oleh : Wiyanto | Minggu, 23 Februari 2020 - 17:03 WIB

Kongkow Betawi Kita mengulas Potret Betawi
Kongkow Betawi Kita mengulas Potret Betawi

INDUSTRY.co.id - Jakarta - Tulisan secara khusus yang mengupas ekonomi orang Betawi belum ada secara khusus diangkat. Namun sekilas terdapat hikayat perdagangan dengan kerajaan zaman terdahulu.

Yahya Andi Saputra, Ketua Litbang LKB mengatakan, perdagangan orang Betawi dengan pihak kerajaan terdapat dalam hikayat yang ditulis M Bakir.

"Saya kumpulkan tulisan orang Betawi, saya belum mendapatkan itu (tulisan tentang ekonomi orang Betawi). Hal yang nyingung ada beberapa. Misal tulisan Ichsanuddin Noorsy dan Ridwan Saidi bagaimana keterpurukan masyarakat Betawi dalam bidang usaha," kata dia di Jakarta dalam Kongko Betawi Kita Potret Betawi Dalam Tulisan, Minggu (23/2/2020).

Dia menjelaskan meskipun tidak ada yang khusus tulisan membicarakan ekonomi Betawi, namun terdapat ekonom Betawi dan pelaku regulator pemeriksa keuangan seperti Bahrullah Akbar, Wakil Ketua BPK dan Ichsanuddin Noorsy ekonom.

Idrus F Shahab, mantan Wartawan mengungkapkan belum ada tulisan khusus ekonomi Betawi, tetapi orang Betawi hanya masuk dalam statistik. Ia akui, tulisan ekonomi Betawi belum ada yang mengulas.

Dalam pandangan dia, minimnya tulisan bahkan memang tidak ada tulisan ekonomi Betawi, sebagai sejarah yang diakui bagian dari kekejaman kolonial. Hingga orang Betawi sangat sedikit yang pandai menulis dalam artian serius dalam bentuk tulisan esai atau buku.

"Memang bicara tulisan ekonomi Betawi kurang," katanya.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Grup RS Siloam dan NUS Yong Loo Lin School of Medicine dan Mochtar Riady Institute for Nanotechnology

Jumat, 26 April 2024 - 06:47 WIB

Grup RS Siloam dan NUS Yong Loo Lin School of Medicine dan Mochtar Riady Institute for Nanotechnology

Grup RS Siloam, National University of Singapore (NUS) Yong Loo Lin School of Medicine, dan Mochtar Riady Institute for Nanotechnology (MRIN) menjalin kerjasama strategis untuk memajukan penelitian…

Halalbihalal HPJI, Menteri Basuki Ingatkan untuk Terus Tingkatkan Kualitas Jalan

Jumat, 26 April 2024 - 06:39 WIB

Halalbihalal HPJI, Menteri Basuki Ingatkan untuk Terus Tingkatkan Kualitas Jalan

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono menghadiri agenda halalbihalal Himpunan Pengembang Jalan Indonesia (HPJI) di Jakarta, Kamis (25/4). Hadir mendampingi Menteri…

Kepala Bakamla RI Orasi Ilmiah di Hadapan Ribuan Mahasiswa Universitas Bengkulu

Jumat, 26 April 2024 - 05:21 WIB

Kepala Bakamla RI Orasi Ilmiah di Hadapan Ribuan Mahasiswa Universitas Bengkulu

Kepala Bakamla RI Laksdya TNI Dr. Irvansyah, S.H., M.Tr.Opsla., berkunjung ke Provinsi Bengkulu dalam rangka mengisi Orasi Ilmiah Dies Natalis Universitas Bengkulu ke-42. Kegiatan berlangsung…

Panglima Jenderal TNI Agus Subiyanto Hadiri Halal Bihalal PP Muhammadiyah di UMJ

Jumat, 26 April 2024 - 05:16 WIB

Panglima Jenderal TNI Agus Subiyanto Hadiri Halal Bihalal PP Muhammadiyah di UMJ

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto menghadiri acara Silaturrahim Halal Bihalal 1445 H Pimpinan Pusat Muhammadiyah berlangsung di Gedung Cendekia Lantai dasar, auditorium KH. A. Azhar Basyir,…

Oreo Pokemon hadir di Indonesia mulai Mei 2024 mendatang.

Jumat, 26 April 2024 - 00:11 WIB

Oreo Pastikan Hadirkan Kepingan Langka Pokemon ke Indonesia

Kolaborasi edisi terbatas dua merek ikonik dunia OREO dan Pokémon segera hadir dan menginspirasi seluruh penggemarnya di Indonesia.