Mark Zuckerberg Janji Perbaiki Facebook Tahun Ini

Oleh : Dina Astria | Minggu, 07 Januari 2018 - 11:00 WIB

CEO Facebook Mark Zuckerberg (Foto Istimewa)
CEO Facebook Mark Zuckerberg (Foto Istimewa)

INDUSTRY.co.id - Jakarta- CEO Facebook, Mark Zuckerber telah berjanji untuk “memperbaiki” Facebook sesuai dengan apa yang ia gambarkan dalam tantangan pribadinya untuk tahun 2018.

Dalam sebuah postingannya di media sosial, dia mengatakan bahwa itu sudah membuat terlalu banyak kesalahan dalam menegakkan kebijakan dan mencegah penyalahgunaan alatnya (Facebook).

“Kami tidak akan mencegah semua kesalahan atau penyalahgunaan, namun saat ini kami terlalu banyak membuat kesalahan dalam menegakkan kebijakan kami dan mencegah penyalahgunaan alat kami”, tulisnya.

Dikutip dari BBC, perusahaan media sosial miliknya mendapat kecaman karena mengizinkan berita palsu. Facebook juga telah dikritik karena mengizinkan iklan politik yang terkait dengan Rusia menjelang pemilihan Presiden AS 2016.

Mark Zuckerberg mengatakan bahwa ia akan belajar lebih banyak dengan melihat isu-isu secara intensif, daripada melakukan sesuatu yang benar-benar terpisah. Pada tahun lalu, Mark beresolusi mengenakan dasi setiap hari. Seperti  yang diketahui, Mark Zuckerberg adalah seorang CEO Facebook pada tahun 2004. (Dina Astria)

 

Komentar Berita

Industri Hari Ini

AAJI bersama anggotanya menanam mangrove di PIK

Minggu, 05 Mei 2024 - 06:04 WIB

AAJI Tanam 2000 Bibit Mangrove dan Berikan Literasi Keuangan Pada Kelompok Nelayan

Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) bersama dengan 27 perusahaan anggotanya menunjukkan komitmennya terhadap kelestarian lingkungan dan pemberdayaan masyarakat melalui kegiatan “AAJI Peduli…

Pelatihan membaca nyaring di Kota Padang.

Sabtu, 04 Mei 2024 - 22:56 WIB

Sejumlah Guru, Pegiat Literasi Hingga Orang Tua Ikuti Pembekalan Membaca Nyaring di Kota Padang

Pelatihan membaca nyaring di Kota Padang terbagi ke dalam tiga kelas, yaitu kelas orang tua, kelas guru dan kelas pustakawan/pegiat literasi.

Gedung BNI di Pejompongan Jakarta Pusat

Sabtu, 04 Mei 2024 - 22:51 WIB

Dukungan BUMN Bikin Olahraga Indonesia Semakin Moncer

Dukungan yang diberikan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) terhadap aktivitas olahraga, membuat moncer sejumlah cabang olahraga di Indonesia.

Tim Thomas dan Uber ke Final

Sabtu, 04 Mei 2024 - 20:48 WIB

Melaju ke Final, BNI Apresiasi Keberhasilan Tim Thomas dan Uber Indonesia

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI mengucapkan selamat dan menyampaikan apresiasi setinggi-tingginya atas keberhasilan Tim Thomas dan Uber Indonesia melaju ke babak final Kejuaraan…

Tekan Dampak Pemanasan Global, PIS Kolaborasi Cintai Bumi di Desa Nelayan Bali

Sabtu, 04 Mei 2024 - 20:20 WIB

Tekan Dampak Pemanasan Global, PIS Kolaborasi Cintai Bumi di Desa Nelayan Bali

Badung- PT Pertamina International Shipping (PIS) kembali melanjutkan program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) “BerSEAnergi untuk Laut” yang bertujuan salah satunya untuk menekan…