Ada Holding Bank BUMN, Bagaimana Nasib Bank Syariah BUMN?

Oleh : Wiyanto | Selasa, 21 November 2017 - 12:07 WIB

Bank Mandiri Syariah (Foto Ist)
Bank Mandiri Syariah (Foto Ist)

INDUSTRY.co.id - Jakarta-Pefindo terus memantau perkembangan rencana pembentukan holding bagi perbankan Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Direncanakan Danareksa akan menjadi holding perbankan BUMN. Bagaimana nasib anak usaha di sektor syariahnya?

Analis Pefindo Hendro Utomo mengungkapkan, dampak ke Mandiri Syariah dan BRI Syariah, belum digali atas rencana induk masing-masing yang akan mempunyai holding.

"Pembentukn holding bank kami pantau terkait peringkat Danareksa perseroan kami berikan positif, karena Danareksa ditunjuk holding BUMN bank. Bagaimana dampak bank syariah seperti Mandiri Syariah  dan BRI Syariah kami lihat peringkat keduanya masih terlepas kemungkinan aksi korporasi, jika holding BMN bank terealisasi. Belum kami masukan ke pemeringkatan," kata dia di Jakarta, Selasa (21/11/2017).

Ia menilai sampai saat ini, dukungan terhadap Mandiri Syariah dan BRI Syariah, berasal dari induk kedua bank ini. "Peringkat keduanya masih dipengaruhi dukungan pemegang saham dan posisi kedua perusahaan cukup kuat segmen perbankan syraiah," katanya.

Terkait akan adanya pemerintah mengambil alih saham selain dari induk, Hendro belum mengakaji lebih dalam dampak ke peringkat kedua bank syariah ini.

"Memang sempat ada wacara merger bank syariah BUMN, apakah jadi satu, belum jadi hal dipertimbamgkn karrna fokus perioritas holding bank BUMN, kalau terlaksana final dipertimbangkan kajian merger dapat diteruskan atau tidak," katanya.

 

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Luapan Rasa Bangga, Panglima TNI Berikan Bantuan Uang Tunai untuk Kesejahteraan Prajurit Korem 132/Tdl

Senin, 20 Mei 2024 - 05:11 WIB

Luapan Rasa Bangga, Panglima TNI Berikan Bantuan Uang Tunai untuk Kesejahteraan Prajurit Korem 132/Tdl

Luapan Rasa Bangga, Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto, SE., M.Si Berikan Bantuan uang tunai sebagai Wujud Perhatian dan Kesejahteraan kepada Prajurit Korem 132/Tdl di Kunjungannya pada…

Sumber foto: Muchlis Jr. - Biro Pers, Sekretariat Presiden

Senin, 20 Mei 2024 - 05:04 WIB

Pimpin KTT World Water Forum, Panglima TNI Sambut Kedatangan Presiden Jokowi Di Bali

anglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto menyambut kedatangan Presiden Republik Indonesia Ir. Joko Widodo beserta rombongan yang tiba dengan menggunakan pesawat Kepresidenan Indonesia-1, bertempat…

Marketing Innovation (Ilustrasi)

Minggu, 19 Mei 2024 - 22:10 WIB

Innovation in Marketing Strategies That You Need to do!

In an era that continues to develop rapidly, it is important for us to always follow developments in trends to find effective marketing strategies. An effective marketing strategy must be dynamic…

Industri kesehatan

Minggu, 19 Mei 2024 - 21:35 WIB

Strategic Development of Health-Related Assistance Services in Post-Covid-19 Indonesia using PESTLE Analysis

The Covid-19 pandemic has dramatically reshaped the global healthcare landscape, highlighting both vulnerabilities and opportunities within health-related services. As Indonesia emerges from…

Wahdah Islamiah dukung Palestina merdeka

Minggu, 19 Mei 2024 - 18:24 WIB

Wahdah Islamiyah Kecam Israel atas Genosida Rakyat Palestina

Ormas Islam Wahdah Islamiyah ikut mengecam penjajahan dan genosida yang dilakukan zionis Israel di Gaza Palestina, yang kini telah memasuki hari ke 225 sejak oktober 2023 yang lalu.