Volume Transaksi Timah ICDX Melonjak 64,37 Persen

Oleh : Hariyanto | Kamis, 28 September 2017 - 17:29 WIB

Indonesia Commodity and Derivative Exchange- ICDX
Indonesia Commodity and Derivative Exchange- ICDX

INDUSTRY.co.id - Jakarta - Volume transaksi timah ekspor yang diperdagangkan Indonesia Commodity and Derivative Exchange- ICDX pada penutupan perdagangan Kamis (28/9/2017), pukul 16.00 WIB, melonjak 64,37 % menjadi 125 lot dibandingkan perdagangan hari Rabu (28/09) yang hanya mencapai 76 lot.

Mengutip keterbukaan informasi ICDX, Kamis (28/9/2017), varian timah ekspor ICDX yang diburu para buyer mancanegara pada Kamis (28/9/2017) yakni TINPB300 dengan volume transaksi sebanyak 103 lot. Di samping itu, terjadi juga transaksi pada varian Bulletin TINPB300 sebanyak 12 lot.

Sedangkan harga yang tercipta untuk dua varian itu berada di posisi US$ 20.800 per ton, harga ini tak bergerak dibandingkan pada penutupan perdagangan hari Rabu (27/9/2017).

Varian lain yang diperdagangkan para anggota ICDX yakni TINPB100 dengan volume transaksi sebanyak 10 lot. Sedangkan harga yang terjadi yakni sebesar US$ 20.900 per ton.

Tidak bergeraknya harga timah ekspor ICDX untuk perdagangan Kamis (28/9/2017) akibat sentiment negatif pasar global dan hal ini akan memengaruhi pergerakan harga timah ekspor hingga akhir 2017.

Indikasi itu terlihat dari pergerakan harga yang berada di level rerata US$ 20.697,3 per lot selama periode perdagangan di bulan September 2017.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

- PT Energasindo Heksa Karya ("EHK"), Perusahaan distribusi gas Indonesia

Sabtu, 27 April 2024 - 06:46 WIB

Dukung Energi Hijau, Energasindo Heksa Karya, Tripatra, dan Pasir Tengah Berkolaborasi Kembangkan Compressed Bio Methane (“CBM”)

PT Energasindo Heksa Karya ("EHK"), Perusahaan distribusi gas Indonesia yang sahamnya dimiliki oleh PT. Rukun Raharja, Tbk dan Tokyo Gas, PT Tripatra Engineering ("Tripatra"), anak perusahaan…

Siloam Hospitals

Sabtu, 27 April 2024 - 06:37 WIB

Siloam Hospitals Mempertahankan Pertumbuhan dan Melayani Lebih dari 1 Juta Pasien di Kuartal Pertama 2024

Siloam mengumumkan kinerja keuangan dan operasional untuk kuartal pertama tahun 2024. Perseroan mengawali tahun 2024 dengan pertumbuhan yang berkelanjutan dan telah melayani lebih dari 1 juta…

Viya Arsa Wireja Head of Communication Panasonic Gobel Indonesia bersama terdampak Gempa Cianjur

Sabtu, 27 April 2024 - 06:36 WIB

Hadirkan Solusi Bagi Masyarakat Terdampak Gempa, Panasonic GOBEL Donasikan Ratusan Solar Lantern

PT Panasonic Gobel Indonesia (PGI) kembali merealisasikan program globalnya untuk memberikan kontribusi terhadap kemajuan, perkembangan dan kesejahteraan masyarakat melalui operasional bisnisnya…

RUPS-LB Transpower

Sabtu, 27 April 2024 - 06:13 WIB

PT Trans Power Marine Bagikan Dividen 63 Persen

Selama tahun 2023, kondisi perekonomian global masih menghadapi tekanan yang cukup signifikan, dihadapkan oleh tingginya tingkat inflasi dan era suku bunga tinggi, yang menyebabkan ketidakpastian…

Ketua MPR RI Apresiasi Gelaran Art Jakarta Gardens 2024

Sabtu, 27 April 2024 - 04:40 WIB

Ketua MPR RI Apresiasi Gelaran Art Jakarta Gardens 2024

Ketua MPR RI sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang Soesatyo mengapresiasi terselenggaranya Art Jakarta Gardens 2024 di Hutan Kota, Plataran mulai 23-28 April 2028. Menghadirkan berbagai…