Jalur Mudik Pantura Cirebon Minim Penerangan

Oleh : Irvan AF | Jumat, 09 Juni 2017 - 12:28 WIB

Lampu jalan. ( Republika / Tahta Aidilla)
Lampu jalan. ( Republika / Tahta Aidilla)

INDUSTRY.co.id, Cirebon - Jalur mudik di pantai utara Jawa dari Kecamatan Mundu di Kabupaten Cirebon sampai perbatasan Brebes di Jawa Tengah hingga Kamis (8/6) malam masih minim penerangan.

Jalan yang gelap saat malam membuat para pengendara sepeda motor harus ekstra waspada dengan bekas tambalan jalan tidak rata yang bisa membuat oleng kendaraan.

Kepala Satuan Lalu Lintas Polres Cirebon AKP Ahmat Troy pada Jumat mengakui jalur pantura masih minim penerangan dan kepolisian sudah menyampaikan kondisi tersebut ke pemerintah daerah agar mereka menambah lampu jalan.

"Kami dari Satlantas Polres sudah menyurat kepada Pemda setempat dan Provinsi untuk tambahan lampu penerangan khususnya menyambut arus mudik lebaran," katanya.

Sementara mengenai jalan-jalan yang masih berlubang di pantura, Troy mengatakan bahwa perbaikan dan penambalan jalan sudah dilakukan.

"Alhamdulillah untuk jalan sudah dilakukan perbaikan dan penambalan," ujarnya.(ant)

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Ilustrasi emas. (Ulrich Baumgarten/Getty Images)

Sabtu, 04 Mei 2024 - 09:58 WIB

Analisa Harga Emas Tahun 2024: Menyentuh Tempat Tertinggi

Tahun 2024 diprediksi menjadi tahun yang menarik bagi pasar emas. Dengan beberapa analis dan sumber berbagai institusi memperkirakan harga emas akan mencapai tingkat yang belum pernah terjadi…

Presiden saat meresmikan Bendungan Tiu Suntuk NTB

Sabtu, 04 Mei 2024 - 07:56 WIB

PTPP Selesaikan Proyek Bendungan Tiu Suntuk Paket II

PT PP (Persero) Tbk sebagai salah satu BUMN Konstruksi dan Investasi di Indonesia (“PTPP”) berhasil menyelesaikan pembangunan proyek Bendungan Tiu Suntuk Paket II dengan luas 464,63 Ha.

PT JIEP Segera Hadirkan Salah Satu Masjid Terbesar di Jakarta Timur

Sabtu, 04 Mei 2024 - 04:17 WIB

PT JIEP Segera Hadirkan Salah Satu Masjid Terbesar di Jakarta Timur

PT Jakarta Industrial Estate Pulogadung (JIEP) menggelar seremoni peletakan batu pertama (groundbreaking) Pembangunan Masjid JIEP Jayakarta yang akan menjadi salah satu Masjid terbesar di Jakarta…

Moshiro Hadir di BeautyFest Asia di Lima Kota

Sabtu, 04 Mei 2024 - 04:06 WIB

Moshiro Hadir di BeautyFest Asia di Lima Kota

Festival kecantikan terbesar di Asia Tenggara, BeautyFest Asia 2024. Tahun ini, BeautyFest Asia siap memukau para penggemar kecantikan di lima kota! Acara perdana dimulai di hotel bergengsi…

Tim Bank Mandiri Singapura

Jumat, 03 Mei 2024 - 20:48 WIB

BMSG Lanjutkan Komitmen Keberlanjutan Bank Mandiri di Mancanegara

Bank Mandiri Singapura (BMSG) baru-baru ini menyelenggarakan acara bertajuk “BMSG on Preference“ mengusung tema “Elevating ESG Impact,“ acara perdana ini bertujuan meningkatkan kesadaran,…