Prajurit Batalyon Howitzer 2 Marinir Surabaya Latihan Tembak Tempur

Oleh : Herry Barus | Rabu, 28 Oktober 2020 - 06:00 WIB

Prajurit Batalyon Howitzer 2 Marinir Surabaya Latihan Tembak Tempur
Prajurit Batalyon Howitzer 2 Marinir Surabaya Latihan Tembak Tempur

INDUSTRY.co.id - Surabaya-Dalam rangka mengasah kemampuan dan ketrampilan di bidang menembak, prajurit Batalyon Howitzer 2 Marinir melaksanakan latihan menembak tempur di lapangan tembak Internasional Fx.Soepramono, Bhumi Marinir Karang Pilang, Surabaya, Jawa Timur. Selasa(27/10/2020).

Dalam materi menembak kali ini prajurit Yonhow 2 Mar melaksanakan menembak seri dengan menggunakan media kendaraan bermotor, dan menembak sasaran bergerak (moving) dari jarak 100 meter. Latihan tersebut bertujuan untuk meningkatkan dan memelihara kemampuan serta ketrampilan menembak bagi prajurit.

Komandan Batalyon Howitzer 2 Marinir Letkol Mar Jumino, M.Tr.hanla., mengatakan, latihan menembak tersebut bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan kemampuan teknik maupun taktik prajurit Yonhow 2 Marinir dalam menggunakan senjata perorangan.

“Laksanakan kegiatan dengan sungguh-sungguh dan tetap utamakan faktor keamanan zero accident serta menerapkan protokol kesehatan dalam masa pandemi covid saat ini”.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Kawasan Labuan Bajo – Tanamori

Kamis, 18 April 2024 - 17:23 WIB

Kabar dari Labuan Bajo! Pemda Mabar Rencanakan Pembangunan Poltekpar Negeri, Upaya Pemerintah Tingkatkan SDM Unggul

Labuan Bajo-Dalam rangka peningkatan Sumber Daya Manusia (SDM) di Destinasi Pariwisata Super Prioritas Labuan Bajo Flores, Pemerintah Daerah Kabupaten Manggarai Barat bersama Badan Pelaksana…

Iluastrasi Investasi-images IST

Kamis, 18 April 2024 - 17:21 WIB

Catat! Ini 5 Tipe Investasi yang Cocok Berdasarkan Karakter

Investasi bisa menjadi salah satu cara untuk mewujudkan mimpi di masa depan. Namun dengan banyaknya pilihan investasi saat ini, perlu diingat bahwa setiap instrumen investasi memiliki keuntungan…

Allianz Life dan HSBC Indonesia Luncurkan Premier Legacy Assurance

Kamis, 18 April 2024 - 17:08 WIB

Allianz Life dan HSBC Indonesia Luncurkan Premier Legacy Assurance, Solusi Warisan Finansial Keluarga

PT Asuransi Allianz Life Indonesia (Allianz Life) dan PT Bank HSBC Indonesia (Bank HSBC) kembali memperkuat kemitraan dan kanal distribusi bancassurance melalui peluncuran produk perlindungan…

Pameran umkm BNI di Singapura

Kamis, 18 April 2024 - 16:59 WIB

BNI Dukung UMKM Tembus Pasar Singapura di Pameran Indonesia in SG

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung UMKM Indonesia untuk go global.

THR Emas Pegadaian

Kamis, 18 April 2024 - 16:51 WIB

Pegadaian Catat Transaksi Tabungan Emas Naik Sebesar 8,33% Pada Maret 2024

PT Pegadaian mencatat penjualan Tabungan Emas pada momen lebaran tahun 2024 mengalami peningkatan signifikan. Pada Maret 2024 atau menjelang lebaran, transaksi Tabungan Emas naik sebesar 8,33%…