GAPKI Gandeng NGO Internasional Selesaikan Problem Tenaga Kerja Sawit

Oleh : Ahmad Fadli | Selasa, 19 September 2017 - 23:14 WIB

Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia Gandeng LSM Belanda SNV Netherland Development
Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia Gandeng LSM Belanda SNV Netherland Development

INDUSTRY.co.id, Jakarta - Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI) menjajaki kerja sama dengan organisasi buruh internasional (ILO) dan LSM Belanda SNV Netherland Development untuk mengkampanyekan isu-isu positif industri sawit Indonesia di dunia internasional.

"Tujuannya untuk menepis kampanye negatif mengenai industri sawit. Tidak ada gunanya hubungan industrial yang sehat tapi bisnisnya mati," kata Ketua Bidang Tenaga Kerja Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI), Sumarjono Saragih dikantornya di Sudirman Park,  Selasa (19/9/2017).

Lanjutnya, Sekitar bulan Oktober, Kata Sumarjono akan melakukan workshop untuk mendengar masukan dari pekerja dan setelah itu dilakukan kampanye terkait peraturan pekerjaan.

Katanya lagi, berdasarkan data Kementerian Pertanian (Kementan) tahun 2015 jumlah pekerja pada industri sawit sebanyak 7,9 juta orang. Dari angka tersebut sebanyak 30 persen merupakan pekerja dari industri yang tergabung dalam Gapki.

"Hal tersebut membuat isu ketenagakerjaan yang selama ini berkembang terjawab." tambahnya. Ia mengakui moratorium yang menyerang industri sawit Indonesia menghambat ekspansi industri sawit.

"Jika sawit terus diintimidasi, cepat atau lambat kemungkinan akan ada pengurangan lapangan kerja," tambahnya.

Ia berharap hal ini akan dapat melawan kampanye hitam yang terus menekan industri sawit Indonesia. Gapki pun berharap agar pemerintah juga dapat bergerak, dengan melakukan berbagai upaya sosialisasi agar stigma negatif terhadap industri minyak sawit dari dunia internasional, dapat diminimalisir

Komentar Berita

Industri Hari Ini

PNM dukung Menteri BUMN tingkatkan pertumbuhan UMKM bersama BPOM

Selasa, 10 Desember 2024 - 18:10 WIB

PNM Dukung Menteri BUMN Percepat Pertumbuhan UMKM Bersama BPOM

PT Permodalan Nasional Madani (PNM) menyatakan siap mendukung komitmen Menteri BUMN, Erick Thohir untuk meningkatkan daya saing Usaha Mikro Kecil Menegah (UMKM).

Wamenperin Faisol Riza bersama Dirjen IKMA Kemenperin Reni Yanita dan Ketua Umum Kadin Anidnya Bakrie saat membuka gelaran link and match antara IKM Komponen otomotif dengan industri besar

Selasa, 10 Desember 2024 - 18:00 WIB

Kemenperin Kembali Sukses Kawinkan IKM Komponen Otomotif dengan Industri Besar

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus mendorong Industri Kecil dan Menengah (IKM) bersinergi dengan berbagai pemangku kepentingan salah satunya dengan menggelar Link and Match temu bisnis…

Praveen Paladugu

Selasa, 10 Desember 2024 - 17:39 WIB

Oona Insurance Tunjuk Praveen Paladugu Sebagai Group Head of Agency Distribution

Perusahaan asuransi umum digital, Oona Insurance mengumumkan penunjukan Praveen Paladugu sebagai Group Head of Agency Distribution yang baru.

RUPSLB INOV

Selasa, 10 Desember 2024 - 17:20 WIB

Tambah Lini Bisnis Baru, INOV Masuk ke Bisnis Perakitan Mesin dan Spare Part Industri Tekstil

PT Inocycle Technology Group Tbk (INOV), Perusahaan daur ulang limbah PET terkemuka dan terbesar di Indonesia optimis perkembangan industri daur ulang PET dapat meningkatkan permintaan di bisnis…

FORSEPSI Green Leadership Summit 2024

Selasa, 10 Desember 2024 - 17:08 WIB

Pegadaian Perkuat Komitmen Keberlanjutan melalui FORSEPSI Green Leadership Summit 2024

PT Pegadaian terus menegaskan komitmennya terhadap keberlanjutan lingkungan melalui penyelenggaraan FORSEPSI Green Leadership Summit 2024. Acara ini menjadi forum strategis untuk memperkuat…