Putra Kareem Abdul-Jabbar Ditangkap karena Dugaan Penikaman

Oleh : Herry Barus | Senin, 15 Juni 2020 - 16:00 WIB

Putra Kareem Abdul-Jabbar Ditangkap karena Dugaan Penikaman (Foto Ist)
Putra Kareem Abdul-Jabbar Ditangkap karena Dugaan Penikaman (Foto Ist)

INDUSTRY.co.id - Washington-Putra pemain basket legendaris NBA, Kareem Abdul-Jabbar, ditangkap pada awal pekan ini setelah diduga menikam tetangganya beberapa kali.

Anak bungsu dari lima anak Abdul-Jabbar. Adam Abdul-Jabbar (28 tahun), diringkus atas tuduhan penyerangan dengan senjata mematikan pada Selasa malam (9/6/2020). Dia ditahan di San Clemente, California, dan dibebaskan pada hari Rabu (10/6/2020) setelah memberikan uang jaminan sebesar $25 ribu, seperti dilansir dari Reuters dan VoaIndonesia.

Pihak berwenang mengatakan kepada TMZ Sports bahwa laporan penikaman terjadi pada sekitar pukul 10 malam. Korban menderita luka-luka namun tidak mengancam jiwa dan ia membawa dirinya ke rumah sakit terdekat, menurut juru bicara Departemen Sheriff Kabupaten Orange.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Happy Salma bersama tim dari Dirjen Kebudayaan Kemendikbudristek dan tim produksi sebelum pementasan konser musikal bertajuk Memeluk Mimpi-Mimpi: Merdeka Belajar, Merdeka Mencintai.

Kamis, 25 April 2024 - 00:57 WIB

Terinspirasi Program Merdeka Belajar Kemendikbudristek, Happy Salma Gelar Konser Musikal

Konser musikal bertajuk Memeluk Mimpi-Mimpi: Merdeka Belajar, Merdeka Mencintai itu digelar Dirjen Kebudayaan Kemendikbudristek yang berkolaborasi dengan Titimangsa dan SMKN 2 Kasihan (SMM Yogyakarta)…

Krisdayanti kenalkan produk bulu mata palsu Lavie Beauty X Krisdayanti.

Kamis, 25 April 2024 - 00:31 WIB

Tak Sarankan Extention Bulu Mata, Krisdayanti Luncurkan Bulu Mata Palsu Karyanya

Setelah puluhan tahun selalu menggunakan bulu mata palsu, akhrinya Krisdayanti mengenalkan bulu mata palsu karyanya sendiri, Lavie Beauty X Krisdayanti.

Penandatanganan kerjasama RS Premier Bintaro dengan BMW Indonesia.

Rabu, 24 April 2024 - 23:32 WIB

Kolaborasi RS Premier Bintaro dan BMW Indonesia Tingkatkan Patien Experience

Penandantanganan menghasilkan kolaborasi RSPB dengan BMW Indonesia dalam menyediakan layanan kesehatan premium pengantaran pasien pasca operasi kasus bedah orthopedi dan bedah vaskular.

#bluBuatBaik Waste Station sudah tersebar di 7 lokasi strategis.

Rabu, 24 April 2024 - 23:16 WIB

Hari Bumi, Ini Langkah Kecil Memilah Sampah Untuk Bumi Lebih Sehat

blu by BCA Digital turut memfasilitasi dengan membangun sarana seperti Waste Station dan mengintegrasikan aplikasi Rekosistem x blu untuk mendorong perubahan kebiasaan dalam mengelola sampah…

RUPST PT PP tahun buku 2023

Rabu, 24 April 2024 - 21:14 WIB

Dua Direksi dan Satu Komisaris Baru Perkuat Pengurus PTPP

PT PP mengubah jajaran direksi dan Komisari usai Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST).