Atlet Panahan Yon Ranratfib 1 Mar Raih Prestasi

Oleh : Herry Barus | Selasa, 17 Maret 2020 - 03:45 WIB

Atlet Panahan Yon Ranratfib 1 Mar Raih Prestasi
Atlet Panahan Yon Ranratfib 1 Mar Raih Prestasi

INDUSTRY.co.id - Jakarta-Atlet Panahan Jalasenastri Batalyon Kendaraan Pendarat Amfibi 1 Marinir (Yon Ranratfib 1 Mar) menjuarai Lomba Panahan Basajan Barebow Woman Archery Competition 2020 yang diselenggarakan di Hall SD Islam Al Azhar 20 Cibubur, Jakarta Timur, Minggu (15/03/2020).

Adalah Ny. Anika Triwulan istri dari Kopda Mar Edi Yanto Anggota Yon Ranratfib 1 Mar yang berhasil meraih Juara I Eliminasi pada kategori Barebow Putri, selain itu Ny. Anika Tri Wulan juga berhasil merebut Juara III pada Kategori Barebow Beregu.

Lomba panahan dibawah naungan Perpani Jakarta Timur yang digelar selama satu hari pada tanggal 15 Maret 2020 tersebut diikuti oleh 77 orang peserta dari beberapa klub panahan di wilayah Jakarta Timur.

“Semoga prestasi yang diraih Ny. Anika Tri Wulan pada ajang Basajan Barebow Woman Archery Competition 2020 dapat dijadikan bekal agar lebih giat berlatih lagi, sehingga pada event-event berikutnya dapat meraih prestasi yang lebih baik," harap Danyon Ranratfib 1 Mar Letkol Marinir Wartono, M.Han.

 

Komentar Berita

Industri Hari Ini

PointStar gelar acara “Iftar Insights: Understand Retail Business Continuity & Operational Challenges during Ramadan”.

Jumat, 29 Maret 2024 - 00:47 WIB

PointStar Dukung Pemerintah Capai Target Pertumbuhan Lewat Transformasi Digital

PointStar berkomitmen untuk menyediakan solusi teknologi yang inovatif dan terdepan untuk membantu perusahaan ritel menghadapi tantangan perekonomian global dan lokal.

Kolaborasi Bank DKI dan PT Jalin Pembayaran Nusantara, Kini Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di ATM BRI

Kamis, 28 Maret 2024 - 22:44 WIB

Kolaborasi Bank DKI dan PT Jalin Pembayaran Nusantara, Kini Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di ATM BRI

Jakarta – Bank DKI kembali menunjukkan komitmennya dalam memberikan layanan terbaik kepada nasabah khususnya dalam layanan digital.

Bank DKI Raih Penghargaan Indonesia Best 50 CEO 2024

Kamis, 28 Maret 2024 - 22:27 WIB

Bank DKI Raih Penghargaan Indonesia Best 50 CEO 2024

Jakarta – Bank DKI kembali meraih apresiasi dari lembaga independen, kali ini dari media The Iconomics sebagai Indonesia Best 50 CEO pada Kategori Bank Daerah, yang diserahkan langsung pada…

Studi Klinis SANOIN dan P&G Health atasi anemia.

Kamis, 28 Maret 2024 - 22:06 WIB

SANOIN dan P&G Health Lakukan Studi Klinis Atasi Anemia

Beberapa temuan dari studi klinis SANOIN terbaru yang didukung P&G Health dan dilakukan oleh para pakar kesehatan terkemuka, menunjukkan efikasi dari suplementasi zat besi dengan Sangobion

Direktur Enterprise & Business Service Telkom Indonesia FM Venusiana R. bersama Kepala LKPP Hendar Prihadi

Kamis, 28 Maret 2024 - 21:48 WIB

Sistem E-Katalog Versi 6.0 LKPP Resmi Meluncur, Lebih Responsif, Bisa Lacak Pengiriman dan Pembayaran

Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) luncurkan Katalog Elektronik Versi 6 pada Kamis (28/3) di Jakarta. Inovasi terbaru yang dibangun untuk meningkatkan performa sistem…