Vinales Hengkang, Suzuki Gaet pebalap Muda Ianonne

Oleh : Hariyanto | Minggu, 25 Desember 2016 - 10:24 WIB

Andrea Ianonne
Andrea Ianonne

INDUSTRY.co.id - Jakarta, Maverick Vinales telah memutuskan untuk bergabung di tim Movistar Yamaha permusim depan dan meninggalkan tim sebelumnya yaitu suzuki.

Bagi suzuki, keputusan tersebut tak menjadi masalah. Pasalnya, Suzuki telah memiliki pengganti yang di prediksi tak kalah sepadan denganya yaitu Andrea Ianonne.

Hal tersebut diungkapkan manajer Tim Suzuki, Davide Brivio seperti di kutip pada autosport Sabtu (24/12/2016).

"Saat Maverick Vinales memutuskan untuk pergi, kami mengambil keputusan untuk mencari tantangan baru, Jadi kami mengambil kesempatan ini. Dan sekali lagi, inilah kesempatan besar Ianonne." ujar Brivio.

"Kami menganggapnya sebagai pembalap muda yang sangat berbakat, jadi kami pikir bahwa mungkin kita juga dapat mencoba untuk mengembangkan para pebalap muda lainnya," pungkasnya.

Musim lalu, Ianonne yang masih merupakan bagian Tim Ducati mengakhiri musim MotoGP 2016 dengan finis di peringkat kesembilan klasemen akhir.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Edric Chandra selaku Program Initiator DSC

Kamis, 12 Desember 2024 - 08:09 WIB

Diplomat Success Challenge (DSC) Musim ke-15: Mendorong Ekosistem Kewirausahaan Berkelanjutan di Indonesia

Diplomat Success Challenge (DSC), sebuah program inisiatif kewirausahaan dari Wismilak Foundation kembali menggelar acara inspiratif dengan tema "Fostering a Sustainable Entrepreneurship Ecosystem…

Dalam ajang IDIA 2024 sebanyak 17 Perusahaan Raih Penghargaan Bergengsi di Bidang IT

Kamis, 12 Desember 2024 - 07:33 WIB

17 Perusahaan Raih Penghargaan Bergengsi di Bidang IT dalam Ajang IDIA 2024

Sebanyak 17 perusahaan dari berbagai sektor industri tercatat berhasil memperoleh Indonesia Digital Innovation & Achievement Awards (IDIA) 2024 dalam acara Malam Penganugerahan IDIA 2024 di…

Pasar apung menggunakan Livin by Mandiri

Kamis, 12 Desember 2024 - 07:09 WIB

Bank Mandiri Genjot KUR untuk Sektor Pangan, Dukung Ekonomi Kerakyatan dan Program Makan Bergizi Gratis

Bank Mandiri terus menunjukkan komitmennya dalam memperkuat ketahanan pangan nasional melalui penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) ke sektor-sektor strategis, khususnya pangan. Langkah ini juga…

Presiden Direktur B. Braun Indonesia, Rainer Ruppel.

Kamis, 12 Desember 2024 - 06:46 WIB

B. Braun Indonesia Resmikan Fasilitas Industri Medis Technical Service Baru untuk Tingkatkan Kualitas Pelayanan Kesehatan

Karawang– B. Braun Indonesia, perusahaan teknologi medis terdepan di dunia yang berkantor pusat di Jerman, meresmikan fasilitas Technical Service baru di Cikampek, Karawang, Jawa Barat pada…

Petugas BRI melayani nasabah

Kamis, 12 Desember 2024 - 05:33 WIB

Jelang Periode Nataru, BRI Siapkan Uang Tunai Rp24,6 Triliun

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) mempersiapkan uang tunai sebesar Rp24,6 triliun untuk memenuhi kebutuhan masyarakat selama periode Natal 2024 dan Tahun Baru 2025, atau biasa disebut…