Jababeka Pastikan Tak Ada Pemblokiran Jalan Kawasan Industri Jababeka saat Unjuk Rasa Buruh

Oleh : Ridwan | Jumat, 01 Desember 2023 - 15:16 WIB

Jababeka
Jababeka

INDUSTRY.co.id - Cikarang - Pihak Jababeka Infrastruktur selaku pengelola Kawasan Industri Jababeka menegaskan bahwa unjuk rasa yang dilakukan buruh tidak berlangsung di kawasannya dan tidak ada pemblokiran Kawasan Industri Jababeka.

Seperti diketahui, pada Kamis (30/11) lalu, para buruh melakukan aksi unjuk rasa kenaikan upah di Kabupaten Bekasi dan melakukan pemblokiran jalan.

"Kawasan Industri Jababeka pada hari rabu lalu tidak ada pemblokiran, dan (tenant-tenant kami) masih tetap bisa beraktivitas," kata Cynthia Hendrayani COO PT Jababeka Infrastruktur. 

Sebab, sejak pagi pihaknya melakukan rekayasa pengamanan di mana telah menutup jalan akses masuk Kawasan Industri Jababeka 1, dan masa didorong ke jalan Negara yang berada di luar kawasan Industri Jababeka.

Kemudian, Cynthia Hendrayani menerangkan bahwa pihaknya juga terus secara menginformasikan secara intens jalur lalu lintas yang clear dari massa unjuk rasa kepada para tenant Kawasan Industri untuk bisa melakukan aktivitas.

"Secara keseluruhan, kawasan kami relatif aman karena koordinasi dengan para pihak. Termasuk hari ini (Jumat1/12), tidak ada aksi unjuk rasa di Kawasan Industri Jababeka. Kami berharap kondisi aman dan kondusif ini tetap berlangsung sampai hari-hari selanjutnya," tutup Cynthia Hendrayani.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

BRI insurance saat menerima penghargaan

Sabtu, 27 Juli 2024 - 12:56 WIB

BRI Insurance Sabet Tiga Penghargaan Sekaligus

BRI Insurance (BRINS) kembali berhasil menorehkan prestasinya dengan memboyong tiga penghargaan di acara 25th Insurance Award tahun 2024, dengan kategori sebagai The Excellent Performance General…

SEVP Digital Banking BSI Saut Parulian Saragih berbincang dan belanja bersama dengan anak-anak yatim didampingi perwakilan LAZ.

Sabtu, 27 Juli 2024 - 11:18 WIB

BSI Ajak 140 Anak Yatim Belanja, Ajarkan Literasi Transaksi Syariah

PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) berkolaborasi dengan 7 (tujuh) Lembaga Amil Zakat (LAZ) menyelenggarakan acara Lebaran Anak Yatim untuk berbagi kebahagiaan berupa belanja bersama di Department…

Lokasi Bendungan Jlantah dan Jragung

Sabtu, 27 Juli 2024 - 10:32 WIB

Waskita Karya Ungkap Progres Bendungan Jlantah dan Jragung

Direktur Utama PT Waskita Karya (Persero) Tbk Muhammad hanugroho didampingi Direktur Operasi II Waskita Karya Dhetik Ariyanto mengunjungi lokasi pembangunan Bendungan Jlantah dan Jragung di…

YBM BRILiaN telah memperoleh kembali izin operasional sebagai Lembaga Amil Zakat

Sabtu, 27 Juli 2024 - 09:44 WIB

Kemenag RI Menyerahkan SK Izin Operasional Sebagai Lembaga Amil Zakat Skala Nasional Kepada YBM BRILiaN

Yayasan Baitul Maal BRILiaN atau YBM BRILiaN telah memperoleh kembali izin operasional sebagai Lembaga Amil Zakat (LAZ) Skala Nasional berdasarkan Keputusan Menteri Agama Republik Indonesia…

Direktur Utama Kideco, M. Kurnia Ariawan, bersama Direktur Eksekutif IBCWE, Clara Wita Krisanti, setelah menandatangani kerja sama antara Kideco dan IBCWE

Sabtu, 27 Juli 2024 - 09:10 WIB

Dirut Kideco: Perusahaan Tambang Harus Berikan Kesempatan yang Sama Terhadap Perempuan

Direktur Utama PT Kideco Jaya Agung (Kideco), Mohammad Kurnia Ariawan mengatakan, pekerjaan tambang, tidak lagi menjadi pekerjaan yang harus didominasi oleh laki-laki. Menurutnya, kini perusahaan…