Kepiawaian Signify Dukung PengembanganIinfrastruktur Pariwisata Indonesia

Oleh : Herry Barus | Jumat, 23 Desember 2022 - 07:44 WIB

Kepiawaian Signify Dukung PengembanganIinfrastruktur Pariwisata Indonesia
Kepiawaian Signify Dukung PengembanganIinfrastruktur Pariwisata Indonesia

INDUSTRY.co.id - Jakarta-Prosesi penandatanganan Nota Kesepahaman Bersama yang dilakukan oleh Vinsensius Jemadu, Deputi Bidang Pengembangan Destinasi dan Infrastruktur, Kemenparekraf RI dan Dedy Bagus Pramono, Country Leader Signify Indonesia, disaksikan oleh Ni Wayan Giri Adnyani, Sekretaris  Kementerian/Sestama Kemenparekraf/Baparekraf, Sandiaga Salahuddin Uno, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI/Kepala Baparekraf; Muhammad A. Muttaqin, Ketua Umum Dewan Pengurus Nasional MAPPI; Hasto Wardoyo, Kepala BKKBN; dan Arifin Tasrif, Menteri ESDM RI.

Usai prosesi penandatanganan Nota Kesepahaman Bersama yang dilakukan oleh Vinsensius Jemadu, Deputi Bidang Pengembangan Destinasi dan Infrastruktur, Kemenparekraf RI dan Dedy Bagus Pramono, Country Leader Signify Indonesia, disaksikan oleh Ni Wayan Giri Adnyani, Sekretaris Kementerian/Sestama Kemenparekraf/Baparekraf, Sandiaga Salahuddin Uno, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI/Kepala Baparekraf; Muhammad A. Muttaqin, Ketua Umum Dewan Pengurus Nasional MAPPI; Hasto Wardoyo, Kepala BKKBN; dan Arifin Tasrif, Menteri ESDM RI.

Signify pemimpin dunia di bidang pencahayaan, menandatangani Nota  Kesepahaman Bersama dengan Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia untuk berkolaborasi, melakukan sinergi terkait pengembangan infrastruktur pencahayaan pada destinasi pariwisata di Indonesia.

Penandatangan dilakukan oleh Dedy Bagus Pramono selaku Country Leader Signify Indonesia dan Vinsensius Jemadu, Deputi Bidang Pengembangan Destinasi dan Infrastruktur, Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia baru-baru ini diJakarta.

Dedy Bagus Pramono, Country Leader Signify Indonesia menyatakan, "Signify bangga dan berterima kasih kepada Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif atas kesempatan yang diberikan untuk dapat berkontribusi dalam pengembangan pencahayaan destinasi pariwisata Indonesia. Kami harap, kolaborasi ini dapat membantu mewujudkan daerah tujuan wisata yang inovatif, aman, berkelanjutan,

 

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Oreo Pokemon hadir di Indonesia mulai Mei 2024 mendatang.

Jumat, 26 April 2024 - 00:11 WIB

Oreo Pastikan Hadirkan Kepingan Langka Pokemon ke Indonesia

Kolaborasi edisi terbatas dua merek ikonik dunia OREO dan Pokémon segera hadir dan menginspirasi seluruh penggemarnya di Indonesia.

Prudential Indonesia dan Prudential Syariah Pertahankan Kepemimpinan di Industri Asuransi Jiwa

Kamis, 25 April 2024 - 23:56 WIB

Prudential Indonesia dan Prudential Syariah Umumkan Hasil Kinerja Perusahaan Yang Solid Selama 2023

Prudential Indonesia terus melanjutkan komitmennya melindungi dan mendukung nasabah dengan pembayaran klaim dan manfaat sebesar Rp17 triliun atau lebih dari Rp46 miliar per hari.

Bincang Duta Baca Indonesia di Kabupaten Buleleng, Bali.

Kamis, 25 April 2024 - 23:23 WIB

Bincang Duta Baca Indonesia, Kabupaten Buleleng Bali Siap Atasi Globalisasi Lewat Perpustakaan

Menurut Sekretaris Daerah Kabupaten Buleleng, Gede Suyasa, tantangan globalisasi harus disikapi dengan adaptif agar perpustakaan tidak termarginalkan. Literasi juga diharap bisa menjawab tantangan…

Bank DKI gelar halal bihalal

Kamis, 25 April 2024 - 21:52 WIB

Pemprov DKI Jakarta Apresiasi Bank DKI Sebagai BUMD Penyumbang Dividen Terbesar

Pemprov DKI Jakarta melalui Kepala Badan BP BUMD Provinsi DKI Jakarta, Nasruddin Djoko Surjono menyampaikan apresiasi atas kontribusi Bank DKI sebagai Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) DKI Jakarta…

Sidharth Malik, CEO, CleverTap

Kamis, 25 April 2024 - 19:51 WIB

CleverTap Boyong 10 Penghargaan Bergengsi di Stevie Awards 2024

CleverTap, platform engagement all-in-one, membawa pulang 10 penghargaan bergengsi dari Stevie Awards 2024, platform penghargaan bisnis pertama di dunia. Perusahaan mendapat pengakuan global…