Optimismu Itu Pemicu Suksesmu

Oleh : Anaz Almansour | Kamis, 04 Juni 2020 - 09:00 WIB

Anas Almansour
Anas Almansour

INDUSTRY.co.id - Hidup ini memang tidak mudah, namun dengan memupuk rasa OPTIMIS maka hidup kita pasti akan dimudahkan.

Hidup ini terasa begitu menyedihkan dan penuh penderitaan bagi mereka yang selalu berkubang dalam sikap PESIMIS.

Sikap OPTIMIS, mungkin tidak akan menyelesaikan masalah yang ada, tidak serta merta membuat kita terlepas dari berbagai lilitan masalah, namun sikap OPTIMIS ini pasti akan sangat membantu dan memudahkan kita dalam menghadapi masalah yang ada.

Menjadi OPTIMIS bukanlah perkara mudah yang dapat dilakukan oleh banyak orang.

Ada orang yang memang dilahirkan dengan sifat selalu OPTIMIS atau terbentuk seperti itu karena lingkungan sekitarnya.

Namun ada juga yang karena teman dan keluarganya dan lingkungan selalu bersikap pesimis, akhirnya mereka menjadi ikut memiliki karakter yang pesimis pula.

Padahal sikap OPTIMIS bisa dibentuk dan dibangun yg terpenting ada kemauan.

Hidup akan menjadi lebih menyenangkan apabila kita dapat menjadi pribadi yang lebih OPTIMIS.

Sesuai dengan pernyataan Martin Seligman dalam buku “Learned Optimism”, optimisme merupakan salah satu komponen psikologis yang penting untuk dimiliki jika kita ingin sukses dan bahagia.

Orang-orang yang OPTIMIS akan mempersepsikan kejadian buruk dengan lebih positif, sehingga mereka akan lebih tangguh secara mental dan lebih memiliki daya juang; dan kita tahu bahwa ketangguhan mental maupun daya juang merupakan prediktor dari kesuksesan seseorang.

Anaz Almansour: Motivator Kepribadian  Penulis Buku Zero Emotion

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Group Order Sekarang Bisa Langsung Split Bill dan Pengembalian Dana 100% untuk Dine-in Voucher

Selasa, 19 Maret 2024 - 15:12 WIB

GrabFood Hadirkan Fitur Pendukung Baru: Group Order Sekarang Bisa Langsung Split Bill dan Pengembalian Dana 100% untuk Dine-in Voucher

Grab, superapp terkemuka di Asia Tenggara, hadirkan ragam fitur pendukung baru yang memanjakan pengguna layanan GrabFood untuk menikmati makanan dengan lebih praktis dan terjangkau. Untuk pemesanan…

Konten Dinamis Media Luar Griya AMG

Selasa, 19 Maret 2024 - 15:00 WIB

Adaptasi Inovasi Teknologi Periklanan OOH, Alternative Media Group Hadirkan Dynamic OOH

Seiring dengan berkembangnya lanskap periklanan di era digital, AMG (Alternative Media Group) tak ketinggalan turut mengadaptasi inovasi teknologi dalam periklanan OOH (Luar Griya) dengan menghadirkan…

Ilustrasi Umrah di Mekkah

Selasa, 19 Maret 2024 - 13:31 WIB

Meraih Keberkahan Bulan Syawal, Pegadaian Ajak Masyarakat Umrah Akbar Bersama

Pada momen perayaan ulang tahun Pegadaian ke-123 Tahun dan hari raya Idul Fitri 1445 Hijriyah yang jatuh pada bulan April ini, Pegadaian menyelenggarakan kegiatan Umrah Akbar Pegadaian dengan…

Pengurus BUMN Muda Pegadaian

Selasa, 19 Maret 2024 - 13:18 WIB

Pegadaian Kukuhkan Pengurus BUMN Muda Pegadaian

PT Pegadaian melantik pengurus organisasi kepemudaan yang diinisiasi oleh Forum Human Capital Indonesia (FHCI) Kementerian BUMN, yang tergabung dalam BUMN Muda Pegadaian di Ballroom The Gade…

MamyPoko Pants Skin Comfort, popok pertama cegah ruam 12 jam mengandung coconut oil.

Selasa, 19 Maret 2024 - 13:14 WIB

MamyPoko Pants Skin Comfort, Popok Pertama di Indonesia Dengan All in 1 Skin Care Cegah Ruam 12 Jam

MamyPoko Pants Skin Comfort dari Uni-Charm, popok pertama di Indonesia dengan All in 1 Skin Care yang mengandung coconut oil, cegah ruam 12 jam.