Hari Peduli Sampah Nasional, Pelindo IV Resmikan 1 Kapal Sampah

Oleh : Hariyanto | Kamis, 30 Januari 2020 - 10:38 WIB

Pelindo IV Resmikan 1 Kapal Sampah
Pelindo IV Resmikan 1 Kapal Sampah

INDUSTRY.co.id - Jakarta - Dalam rangka Hari Peduli Sampah Nasional (HPSN) yang rutin diperingati setiap 21 Februari, Manajemen PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero) meresmikan 1 unit kapal yang digunakan untuk mengangkut sampah di perairan Pelabuhan Makassar.

Direktur Utama PT Pelindo IV, Farid Padang mengatakan pihaknya bekerjasama dengan PT Tesco Indomaritim, salah satu perusahaan pembuat kapal di Indonesia, untuk membuat kapal pengangkut sampah.

“Rencananya, secara bertahap kami juga akan mengadakan lagi kapal pengangkut sampah untuk kebersihan laut di pelabuhan kelolaan lain. Agar laut di sekitar pelabuhan bersih dari sampah plastik yang berserakan,” kata Farid melalui keterangan resmi yang diterima INDUSTRY.co.id, Kamis (30/1/2020).

Farid menyebutkan kapal yang diberi nama KM Skimmer ini akan membersihkan sampah-sampah di laut sekitar Pelabuhan Makassar, yakni di Dermaga Hatta Ujung, Dermaga Hasanuddin, Dermaga Soekarno, perairan depan Pertamina hingga Pelabuhan Paotere Makassar.

Setiap hari lanjut Farid, selalu ada crew yang standby di atas kapal yang memiliki kapasitas angkut sampah 3 hingga 5 ton.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Solo Menari

Kamis, 25 April 2024 - 12:01 WIB

Kembali Hadir, Solo Menari 2024 Bakal Digelar di Tiga Situs Ruang Publik

Perhelatan seni dan budaya, Solo Menari 2024, kembali akan digelar pada 29 April 2024 mendatang. Ajang Seni Tari anak bangsa ini terlahir dari semangat untuk melestarikan seni tari dan budaya…

Produk Amaterasun

Kamis, 25 April 2024 - 11:52 WIB

Amaterasun Hadirkan 100% Physical Sunscreen yang 'Almost No Whitecast'

Amaterasun, brand  kecantikan lokal yang dikenal sebagai “SPF Spesialist” dengan Intelligent DNA Guardian Technology™, yang dapat melindungi kulit hingga level DNA pertama di Indonesia…

Ilustrasi aset kripto

Kamis, 25 April 2024 - 11:51 WIB

Sah! fanC, Token untuk Konten Kreator Resmi Diperdagangkan di Indonesia

Aset kripto baru, Token fanC akan resmi diperdagangkan di Indonesia. Token ini mengadopsi teknologi blockchain yang mengembangkan teknologi internet terkini untuk pembuat konten, seperti NFT,…

Direktur Utama BRI Sunarso

Kamis, 25 April 2024 - 11:47 WIB

BRI Bukukan Laba Rp15,98 Triliun di Triwulan I 2024

Di tengah dinamika kondisi ekonomi dan geopolitik global yang penuh dengan tantangan, PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk mampu membukukan pertumbuhan laba yang positif, dimana hingga akhir…

Presiden Direktur Dharma Polimetal, Irianto Santoso

Kamis, 25 April 2024 - 11:26 WIB

Konsisten Bagikan Dividen, DRMA Incar Pertumbuhan Dobel Digit di 2024

Emiten manufaktur komponen otomotif terkemuka di Indonesia, PT Dharma Polimetal Tbk (DRMA) membagikan dividen tunai sebesar Rp171,29 miliar kepada para pemegang saham.