Demi Keselamatan, Desain Kelotok Wisata di Banjarmasin dihimbau Agar diperbaiki

Oleh : Chodijah Febriyani | Sabtu, 09 Juni 2018 - 17:30 WIB

Wisatawan Asing Saat Menaiki Kapal Klotok di Kalimantan Tengah (Foto: Chodijah Febriyani/Industry.co.id)
Wisatawan Asing Saat Menaiki Kapal Klotok di Kalimantan Tengah (Foto: Chodijah Febriyani/Industry.co.id)

INDUSTRY.co.id, Banjarmasin Wisata susur sungai menggunakan kelotok sangat diminati oleh masyarakat Banjarmasin ataupun wisatawan yang sedang berkunjung ke sana. Untuk meningkatkan keselamatan para pengunjung. Sebagaimana diketahui, pariwisata susur sungai Martapura kini menjadi andalam wisata Banjaramsin.

Oleh karena itu, Pemkot Banjarmasin melakukan pendekatan dan sosialiasi kepada pemilik kelotok, agar lebih mengutamakan keselamatan penumpangnya. Apalagi tambahnya, selama desain kelotok masih menggunakan atap datar, penumpang akan tetap memilih duduk di atas.

"Perlu ada penyesuaian atau desain baru terkait atap kelotok ini. Masalahnya di atas penumpang lebih nyaman dan leluasa memandang, kalau di bawah kan terbatas dan sempit," kata Anggota DPRD Banjarmasin Zainal Hakim di Banjarmasin, dikutip dari antara, Jumat (8/6/2018).

Selain itu, Zainal juga mengimbau pemilik kelotok tetap menyediakan alat-alat keselamatan, seperti pelampung yang dapat digunakan penumpang apabila sewaktu-waktu terjadi sesuatu yang tidak diinginkan.

"Pelampung ini sangat penting, setiap kelotok harus memilikinya. Ini juga merupakan imbauan dari Dishub dan Pol Air Banjarmasin," tuturnya.

Bahkan menurut pengakuan para pengemudia atau juragan kelotok, pada Ramadhan ini kunjungan untuk wisata susur sungai makin meningkat dari biasanya.

"Ribuan pengunjung siring sungai Martapura memilih wisata susur sungai, bahkan setiap malam Ramadan ini terus marak," ucap salah seorang pemilik kelotok, Muhammad

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Ini perlengkapan rumah tangga

Jumat, 26 April 2024 - 10:21 WIB

Penjualan 2023 Melesat, Panca Anugrah Wisesa Buka Showroom Baru di PIK 2

PT Panca Anugrah Wisesa Tbk (MGLV) sebagai emiten yang bergerak di bidang perdagangan besar peralatan dan perlengkapan rumah tangga sepanjang tahun 2023 sukses meraih lonjakan penjualan hingga…

Kerjasama di Hanover Messe

Jumat, 26 April 2024 - 10:14 WIB

Indonesia Jalin 13 Perjanjian Kerja Sama Industri Senilai Lebih dari Rp5 Triliun di Hannover Messe 2024

Keikutsertaan Indonesia dalam Hannover Messe 2024 bertujuan untuk mewujudkan kerja sama industri dan penanaman modal asing. Pada penyelenggaraan ajang pameran industri terkemuka dan berpengaruh…

J&T Express Kembali Hadirkan J&T Connect Run 2024, Tiket Telah Resmi Dijual

Jumat, 26 April 2024 - 09:59 WIB

J&T Express Kembali Hadirkan J&T Connect Run 2024, Tiket Telah Resmi Dijual

&T Express, perusahaan ekspedisi berskala global kembali menghadirkan J&T Connect Run setelah menuai kesuksesan di tahun pertamanya pada 2023 lalu. Masih mengusung tema "Run Together, Share…

[Kiri ke kanan] Royke Tobing - Direktur Cyber Intelligence PT Spentera, Haliwela - Direktur R & D PT Spentera, Marie Muhammad - Direktur Operasional Eksternal PT Spentera, Thomas Gregory - Direktur Operasi Internal PT Spentera

Jumat, 26 April 2024 - 09:50 WIB

Spentera Bantu Penguatan Keamanan Siber Pada Infrastruktur Informasi Vital Indonesia dalam Menghadapi Ancaman Siber

Kejahatan siber merupakan masalah serius yang dapat menyerang baik individu maupun institusi. Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia menyebutkan bahwa terjadi peningkatan…

ASABRI mengikuti edukasi keterbukaan informasi publik

Jumat, 26 April 2024 - 09:45 WIB

ASABRI Komitmen Dukung Keterbukaan Informasi Publik

ASABRI bersama 5 BUMN Lainnya yaitu Indonesia Re, Indonesia Financial Group (IFG), Perum Bulog, Danareksa, dan MIND.ID, hadir dalam penyelenggaraan Forum Edukasi Keterbukaan Informasi Publik…