September 2017, ANTAM Habiskan Rp1,32 Miliar Untuk Biaya Eksplorasi Preliminary
Oleh : Hariyanto | Rabu, 11 Oktober 2017 - 17:06 WIB

Ilustrasi Pertambangan (dok-Antam)
INDUSTRY.co.id - Jakarta - PT Aneka Tambang (Persero) Tbk telah menghabiskan biaya eksplorasi preliminary sebesar Rp1,32 miliar pada September 2017. Sekretaris Perusahaan Aprilandi Hidayat Setia menuturkan, biaya ini difokuskan untuk komoditas emas dan nikel.
Pada bulan September tahun ini, kegiatan eksplorasi emas Antam dilaksanakan di Pongkor, Jawa Barat, eksplorasi luar negeri, dan tinjauan ke beberapa daerah.
Di wilayah ini, kegiatan yang dilakukan yakni pemerian inti bor, percontoan inti bor, dan pemboran inti bantuan. Total biaya eksplorasi prelimirary emas Antam pada September mencapai Rp409,74 juta.
Sementara eksplorasi nikel dilakukan di daerah Pomalaan, Sulawesi Tenggara yang terdiri atas pemetaan geologi, percontoan core, loggibg core, pemboran single dan pengukuran grid. Total biaya eksplorasi preliminary nikel sekitar Rp910,73 miliar.
Pada paruh pertama tahun ini, penjualan emas Antam turun sekitar 38% atau menjadi 3.298 kg dari 5.392 kg periode yang sama tahun lalu. Kondisi ini dipicu oleh adanya gangguan fasilitas pemurnian logam mulia yang terjadi di awal 2017.
Selain emas, volume penjualan feroniel Antam juga turun 4% atau menjadi 7.791 onnes of Nickel Contained in Ferronickel (TNi) dari periode serupa tahun lalu sebanyak 8.092 TNi.
Baca Juga
Berkat Peningkatan Penjualan Konsentrat dan Bijih Besi, Penjualan…
Dukung Pengembangan Masyarakat, SSB Hadirkan Program Training of…
Langkah Strategis Ekspansi Produksi, INALUM Gandeng Perusahaan Industri…
Krakatau Steel dan Tata Metal Lestari Kerjasama Kembangkan Total…
Sejak 2013 Absen, Tahun Ini NIKL Bagi Dividen Sebesar 30% dari Laba…
Industri Hari Ini

Senin, 16 Mei 2022 - 13:07 WIB
Tak Main-Main! Awasi Distribusi Minyak Goreng, Polri Gandeng Kemenperin dan Kemendag
Jakarta-Lakukan pengawasan dan pemantauan dalam pendistribusian serta penjualan minyak goreng, Polri membentuk satgas gabungan

Senin, 16 Mei 2022 - 13:00 WIB
Artis Senior Reza Artamevia Tampil Apik di Acara Navy Jazz Traffic Festival
Reza Artamevia penyanyi bersuara khas masuk daftar musisi yang paling ditunggu penampilannya di pentas Navy Jazz Traffic Festival (NJTF) 2022, Sabtu (14/5/2022), bertempat di Villa Navy Residence…

Senin, 16 Mei 2022 - 12:46 WIB
Berorasi di Tengah Aksi Massa Buruh, Kompolnas Puji Sambutan Kapolri
Jakarta-Komisioner Kompolnas Poengky Indarti menilai pernyataan Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo saat berorasi di tengah aksi massa buruh yang menggelar demonstrasi dalam rangka…

Senin, 16 Mei 2022 - 12:35 WIB
Menperin Agus Pacu Penyerapan Produk Industri Dalam Negeri
Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita menyampaikan, guna memacu kinerja perekonomian nasional, Presiden meminta kepada para menterinya untuk aktif memonitor belanja-belanja di setiap…

Senin, 16 Mei 2022 - 12:12 WIB
APKASINDO Gelar Keprihatinan Sampaikan Lima Pesan
Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (APKASINDO) akan mengerahkan petani di 22 Provinsi se-Indonesia untuk melakukan Aksi Keprihatinan Petani Kelapa Sawit Indonesia yang dilakukan serentak…
Komentar Berita