Vivo T1 5G, Smartphone Canggih dengan Harga Kelas Menengah

Oleh : Hariyanto | Selasa, 28 Juni 2022 - 14:35 WIB

Vivo T1 5G
Vivo T1 5G

Jakarta - Indonesia sedang mengembangkan teknologi informasi dan komunikasi pada jaringan 5G. Teknologi ini sudah mulai beroperasi secara komersil sejak tanggal 24 Mei 2021 lalu. Akan tetapi, jumlah pengoperasiannya belum terlalu banyak.

Meskipun begitu, Indonesia tetap akan mengembangkan jaringan ini secara merata. Teknologi jaringan 5G adalah perkembangan generasi ke-5 dari jaringan yang sebelumnya. Teknologi ini memungkinkan jaringan terjalin lebih cepat dan mudah sehingga akan memudahkan masyarakat.

Tidak hanya pemerintah saja yang mengupayakan pemerataan jaringan 5G ini. Namun para perusahaan smartphone juga turut ikut mengembangkan produk-produk ponselnya untuk dapat menggunakan jaringan 5G. Berbagai perusahaan ponsel berlomba-lomba membuat ponsel 5G dengan kualitas yang mumpuni, salah satunya adalah Vivo. 

Vivo telah merilis ponsel yang menggunakan jaringan 5G, yaitu Vivo T1 5G. Seri Vivo terbaru ini akan memberikan kenyamanan bagi para penggunanya. Tidak hanya spesifikasinya saja yang mumpuni, harga Vivo T1 5G ini juga termasuk ke dalam kelas menengah.

Lantas, apa saja fitur-fitur yang ditawarkan oleh Vivo T1 5G ini? Simak spesifikasinya di bawah ini.

Spesifikasi Vivo T1 5G

Badan ponsel:

- Dimensi: 164,00 × 75,84 × 8,25mm
- Berat: 187 g
- Bahan: Plastik Kaca dengan Crystalline Matte.

Pengisian daya:

- 18 W
- FastCharge.

Prosesor: Dimensity 810 5G.

RAM:

- 8 GB + 4GB Extended
- 4 GB + 1GB Extended.

Penyimpanan: 128 GB (Memori Eksternal hingga 1 TB).

Baterai: 5000mAh (TYP).

Sistem operasi: Funtouch OS 12.

Layar: 6,58 inci.

Resolusi: 2408 × 1080 (FHD+).

 Tipe: LCD Colorful (P3 Color Gamut).

Layar Sentuh: Layar Sentuh Kapasitif.

 Kamera:

- Kamera depan 16 MP
- Kamera belakang 50 MP + 2 MP + 2 MP.

Aperture:
- Depan f/2,0 (16 MP)
- Belakang f/1,8 (50 MP) + f/2,4 (2 MP) + f/2,4 (2 MP).

Flash: Lampu flash belakang
Mode atau fitur: Photo, Portrait, Night, Video, 50MP, Panorama, Live Photo, Slow Motion, Time-Lapse, Mode Pro, Sticker AR, Dokumen, Dual View Video.

Koneksi:

-  Wi-Fi 2,4 GHz, 5 GHz
-  Bluetooth 5.1
-  USB Type-C
-  GPS
-  OTG
-  FM
-  NFC.

Jaringan:

-  SIM Slot Type: 1 Nano SIM + 1 Nano SIM / Micro SD
-  Mode Standby: Dual SIM Dual Standby (DSDS)
-  2G GSM: B2/3/5/8
-  3G WCDMA: B1/5/8
-  4G FDD-LTE: B1/3/5/8
-  4G TDD-LTE: B40
-  NR NSA: n1/3/40
-  NR SA: n1/3/40 (Ketersediaan mode SA tergantung pada kondisi jaringan operator lokal. Setelah diluncurkan secara resmi, mode SA akan dikirim melalui pembaruan OTA.).

Lokasi: GPS, BEIDOU, GLONASS, GALILEO, QZSS.

Sensor:

-  Akselerometer
-  Sensor Cahaya Sekitar
-  Kompas Elektronik
-  Sensor Sidik Jari
-  Giroskop: Giroskop virtual
-  Sensor Jarak.

Media:

-  Pemutaran Audio: AAC, OGG, FLAC, WAV, APE, MP3, MP2, MP1, OPUS, M4A
-  Pemutaran Video: MP4, 3GP, AVI, MKV, FLV
-  Format Rekaman Video: MP4
-  Rekaman Suara.

Warna ponsel: Starlight Black dan Rainbow Fantasy.

Di dalam kotak:

-  T1 5G
-  Dokumentasi
-  Kabel USB Type-C
-  Pengisi Daya
-  SIM Ejektor
-  Case Pelindung
-  Lapisan Pelindung Layar.

Harga:

Rp 2.999.000(4+128 GB)
Rp 3.399.000(8+128 GB).

Di Mana Bisa Membeli Vivo T1 5G?

Setelah melihat dan mengamati spesifikasi dari ponsel ini, menarik bukan? Smartphone yang masuk ke dalam ponsel kelas menengah ini memiliki spesifikasi yang mumpuni di samping harganya yang terbilang miring. Smartphone ini bisa Anda jadikan salah satu referensi dalam mengganti ponsel Anda ke jaringan 5G.

Selain komunikasi menjadi lebih cepat, keperluan seperti pendidikan atau pekerjaan juga akan semakin lancar. Oleh sebab itu, Anda tidak perlu lagi khawatir akan signal yang sulit dicari dan lambatnya kerja ponsel. Dengan harga mulai dari 2 jutaan saja, Anda juga bisa menikmati ponsel canggih dan memiliki fitur luar biasa.

Untuk mendapatkan Vivo T1 5G ini tidaklah sulit. Anda dapat membelinya dengan mendatangi store nya langsung. Selain itu, jika tidak ingin repot keluar rumah, Anda bisa membelinya melalui aplikasi atau website resmi.

Saat ini, sudah banyak platform perbelanjaan online yang bisa Anda kunjungi. Mereka memberikan fasilitas berupa website atau aplikasi yang bisa Anda unduh di ponsel Anda. Platform perbelanjaan online atau yang biasa disebut dengan e-commerce ini salah satunya adalah Blibli.

Blibli adalah platform belanja online yang bisa Anda kunjungi untuk mendapatkan Vivo T1 5G. Tidak hanya akan mendapatkan kemudahan dalam pembelian produknya saja, tetapi banyak tawaran menarik yang sayang jika Anda lewatkan. 

Contohnya seperti promo diskon gratis ongkir, potongan harga produk, bonus pembelian, sampai promo cashback. Tawaran-tawaran menarik tersebut akan membantu Anda dalam membeli produk dengan harga yang lebih murah dari harga asli produk tersebut.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Aslog Dankormar Tandatangani Naskah Memorandum

Sabtu, 20 April 2024 - 05:12 WIB

Aslog Dankormar Tandatangani Naskah Memorandum

Menjelang acara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Asisten Logistik Komandan Korps Marinir (Aslog Dankormar) dilaksanakan memorandum Serah Terima Jabatan dari pejabat lama Kolonel Marinir Tri Subandiyana,…

Menhan Prabowo Subianto Terima Kunjungan Mantan PM Inggris Raya Tony Blair Diskusi Isu Global

Sabtu, 20 April 2024 - 05:04 WIB

Menhan Prabowo Subianto Terima Kunjungan Mantan PM Inggris Raya Tony Blair Diskusi Isu Global

Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto menerima kunjungan Perdana Menteri Inggris Raya (1997-2007) dan Executive Chairman Tony Blair Institute, Mr. Tony Blair, di Kementerian Pertahanan, Jakarta,…

Panglima Jenderal TNI Agus Subiyanto Hadiri Rapat Koordinasi di Kemenkopolhukam Bahas Situasi Papua

Sabtu, 20 April 2024 - 04:57 WIB

Panglima Jenderal TNI Agus Subiyanto Hadiri Rapat Koordinasi di Kemenkopolhukam Bahas Situasi Papua

Panglima TNI Jenderal TNI Agus Subiyanto menghadiri Rapat Koordinasi membahas perkembangan situasi di Papua dan Rapat Koordinasi membahas penyelesaian masalah lahan antara Pemda Sumatera Selatan…

Tim voli putri profesional dengan nama Jakarta Livin’ Mandiri

Jumat, 19 April 2024 - 19:28 WIB

Siap Tanding ! Bank Mandiri Resmi Umumkan Tim Proliga 2024 Putri, Jakarta Livin' Mandiri

Menjelang kompetisi voli terbesar di Indonesia, Proliga 2024, Bank Mandiri secara resmi mengumumkan tim voli putri profesional dengan nama Jakarta Livin’ Mandiri (JLM). Tim yang terdiri dari…

Gelorakan Sportivitas, PIS Jadi Sponsor Tim Voli Jakarta Pertamina Enduro dan Jakarta Pertamina Pertamax

Jumat, 19 April 2024 - 19:20 WIB

Gelorakan Sportivitas, PIS Jadi Sponsor Tim Voli Jakarta Pertamina Enduro dan Jakarta Pertamina Pertamax

Jakarta- PT Pertamina International Shipping menjadi salah satu sponsor resmi tim voli Jakarta Pertamina Pertamax dan Jakarta Pertamina Enduro yang akan berlaga di kompetisi Proliga 2024 musim…