Dahsyat... 25 Tahun Susah Senang Bersama, Sandiaga Uno ke Istri: Terimakasih, I Love You Non!

Oleh : Candra Mata | Kamis, 29 Juli 2021 - 09:47 WIB

Sandiaga Uno dan istri Nur Asia Uno
Sandiaga Uno dan istri Nur Asia Uno

INDUSTRY.co.id - Jakarta, Pada hari ini, kabar bahagia sedang menyelimuti keluarga Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahudin Uno.

Pasalnya, Ia bersama sang istri tercinta Nur Asia Uno tengah merayakan ulang tahun pernikahan yang ke-25.

Momen bahagia berbentuk video kolase foto bersama Nur Asia sejak menikah hingga kini, diunggah Sandi di jejaring sosial media miliknya.

"Terima kasih Mama @nurasiauno, yang selalu setia memberikan support, selalu menemani di masa sulit maupun senang," ungkap Sandi seperti dikutip redaksi INDUSTRY.co.id dari akun Facebooknya pada Kamis (29/7/2021).

Tak hanya itu, pengusaha nasional ini pun juga menungkapkan sepenggal pengalaman tak sedap saat menjalani masa-masa sulit bersama sang istri.

"Ingat betul ketika kamu harus jual perhiasan untuk modal usaha, biar kita bisa bertahan dan bangkit dari masa sulit," ungkap Sandi.

"I love you, Non! Selamat ulang tahun pernikahan yang ke-25. Semoga Allah selalu limpahkan berkah agar keluarga kita selalu bersama dan menjadi keluarga yang sakinah, mawadah, warahmah. Aamiin ya rabbal alamin," pungkasnya.

Untuk diketahui, hingga berita ini dibuat unggahan Sandi tersebut telah disukai oleh ribuan masyarakat dan menuai banjir pujian.

"Masya Allah tabarakallah bapak n ibu... Sehat selalu, samara, n mnjdi inspirasi buat kita semua generasi millenial yg sdh berkeluarga agar slalu menjaga keluarga dgn CINTA dan KESETIAAN," ujar Yhani Dwie Riss.

"Happy Wedding anniversary to you both, bang Sandi n mpok Nurasiauno, smg slalu dlm Lindungan Allah SWT,  n menjadi klg sakinah mawadah wa rohmah. Aamiin YRA.," ujar Rka Rahmawati.

"HWA Bpk.Menteri Sandiaga Uno,bersama Ibu.Tuhan Yang Maha Esa memberkati RT Ibu dan Bpk,serya melimpahkan semua berkat dan Rezeki di bumi dan syurga.kami rakyat selalu bangga,Bpk Menteri dan Ibu adalah panutan kami rakyat.," ucap Helena Patirani.

"Ganteng dan cantik...sampai ke jannah ya pak..," tandas Tris Tuti.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BSI) secara konsisten mendukung program pemerintah dalam mewujudkan Net Zero Emission (NZE) dari berbagai aspek. Salah satunya pembiayaan ramah lingkungan dengan membidik sektor pertanian melalui BSI Mitra Plasma Sawit. Kunjungan dilakukan ke salah satu kebun sawit di Sumatera.

Kamis, 28 Maret 2024 - 17:20 WIB

Dorong Sustainable Banking, BSI Dukung Pembiayaan Sawit Bagi Petani Plasma

PT Bank Syariah Indonesia Tbk. (BSI) secara konsisten mendukung program pemerintah dalam mewujudkan Net Zero Emission (NZE) dari berbagai aspek. Salah satunya pembiayaan ramah lingkungan dengan…

Ilustrasi perumahan

Kamis, 28 Maret 2024 - 17:16 WIB

Terdepan di Wilayah Jabodetabek, Bogor Catat Selisih Pertumbuhan Harga Hunian Tertinggi

Tren harga rumah di Indonesia mengalami peningkatan tahunan sebesar 2,4 persen pada bulan Februari 2024 dibandingkan sejak Februari 2023. Rumah123 mencatat Bogor mengalami kenaikan harga hunian…

Bank Tabungan Pensiun Nasional Tbk (BTPN)

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:44 WIB

Bank BTPN Akuisisi Dua Perusahaan Pembiayaan PT Oto Multiartha dan PT Summit Oto Finance

Akuisisi OTO dan SOF jadi tonggak penting bagi Bank BTPN dalam mendorong inovasi produk dan layanan yang semakin relevan dengan kebutuhan perbankan dan pembiayaan masyarakat Indonesia.

Alfath Flemmo, Komposer Produser Musik AI, Mahasiswa President University

Kamis, 28 Maret 2024 - 14:13 WIB

Alfath Flemmo, Komposer Produser Musik AI, Mahasiswa President University Raih Beasiswa dari Sony Music Group Global Scholars Program

Alfath, mahasiswa President University, musisi muda Indonesia asal Kabupaten Jombang, Jawa Timur, yang tengah menempuh studi sarjana Sistem Informasi untuk Bisnis dan Manajemen telah mencatat…

Pelita Air

Kamis, 28 Maret 2024 - 13:51 WIB

Dukung Kelancaran Angkutan Lebaran 2024, Pelita Air Siapkan 273 Ribu Kursi Penerbangan

Pelita Air (kode penerbangan IP), maskapai medium service, menyiapkan 273 ribu kursi penerbangan selama periode angkutan lebaran pada 3 hingga 18 April 2024. Hal ini dilakukan untuk mendukung…