Shalat Idul Fitri di Perbatasan Libatkan Satgas Yonarmed 6/3 Kostrad TerKait Pengamanan

Oleh : Herry Barus | Minggu, 16 Mei 2021 - 06:00 WIB

Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarmed 6/3 Kostrad
Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarmed 6/3 Kostrad

INDUSTRY.co.id - NTT – Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarmed 6/3 Kostrad membantu pengamanan pelaksanaan shalat Idul Fitri 1442 H di Masjid Al-Hidayah Desa Eban Kecamatan Miomaffo Barat Kabupaten Timor Tengah Utara, NTT, Kamis, (13/5/2021).

Hal tersebut disampaikan Dansatgas Pamtas RI-RDTL Yonarmed 6/3 Kostrad Letkol Arm Andang Radianto S.A.P., dalam rilis tertulisnya melalui Dispenad di Kabupaten Timor Tengah Utara, NTT, Kamis, (13/5/2021).

Dikatakan Dansatgas, pengamanan yang diberikan tersebut bertujuan agar pelaksanaan ibadah shalat Idul Fitri 1442 H berjalan lancar, aman, dan tertib dengan tetap mempedomani protokol kesehatan penanganan Covid-19.

 “Kita membantu memberikan pengamanan, dengan menurunkan personel Satgas yang tidak merayakan Idul Fitri (non muslim). Selain agar pelaksanaannya berjalan dengan lancar, juga sebagai wujud toleransi umat beragama,” kata Dansatgas.

Lebih lanjut Dansatgas mengungkapkan, dalam pelaksanaannya personel yang memberikan pengamanan juga memberikan imbauan kepada warga agar dalam pelaksanaan perayaan Idul Fitri kali ini, tetap mematuhi protokol kesehatan pemerintah dalam rangka memutus rantai penularan Covid -19.

“Imbauan kepada warga juga kita sampaikan untuk tidak berkerumunan, menjaga jarak, mencuci tangan dan menggunakan masker. Semoga masyarakat dapat merayakan Idul Fitri dengan lancar dan sehat,” harap dan pungkasnya.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Dana uang tunai

Jumat, 29 Maret 2024 - 15:58 WIB

Cuan di Bulan Ramadan, BRI Bayarkan Dividen Tunai Rp35,43 Triliun

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk membayarkan dividen tunai senilai Rp35,43 triliun atau sebesar Rp235 per saham kepada Pemegang Saham pada 28 Maret 2024. Seperti diketahui, sesuai dengan…

Dok. Kemenperin

Jumat, 29 Maret 2024 - 15:05 WIB

Kemenperin Dorong Pelaku IKM Berperan Mengisi Potensi Pasar Kendaraan Listrik

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) berkomitmen untuk terus mendukung percepatan dalam pengembangan ekosistem kendaraan listrik di tanah air. Salah satu upaya strategisnya adalah mendorong…

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita

Jumat, 29 Maret 2024 - 14:56 WIB

Catat Kinerja Gemilang, Menperin Agus: Investasi Sektor Mamin Diminati Investor Nasional Dan Global

Industri makanan dan minuman merupakan salah satu sektor strategis dan memiliki peran penting dalam menopang pertumbuhan ekonomi Indonesia. Hal ini dibuktikan dengan kontribusi sektor tersebut terhadap…

Model Kecantikan

Jumat, 29 Maret 2024 - 14:25 WIB

Penuhi Segala Persiapan Dalam Menyambut Hari Raya Kemenangan bersama Shopee Big Ramadan Sale

Dalam menjalani ibadah puasa di bulan Ramadan dan menyambut Hari Raya Kemenangan, selain mempersiapkan aspek dari dalam diri, terdapat berbagai persiapan lain yang kerapdilakukan untuk merayakan…

Bank Danamon

Jumat, 29 Maret 2024 - 14:19 WIB

Danamon Umumkan Jadwal Operasional dan Layanan Pendukung bagi Nasabah Menyambut Libur Panjang Idulfitri 1445 Hijriah

Menjelang periode libur Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah, PT Bank Danamon Indonesia Tbk (“Danamon”) mengumumkan jadwal operasional sejumlah kantor cabang dan layanan pendukung bagi kebutuhan…