Pemenang Investment Challenge Incar Pasar Indonesia

Oleh : Herry Barus | Kamis, 05 September 2019 - 03:01 WIB

Indeks harga saham gabungan (IHSG) di gedung Bursa Efek Indonesia (dok INDUSTRY.co.id)
Indeks harga saham gabungan (IHSG) di gedung Bursa Efek Indonesia (dok INDUSTRY.co.id)

INDUSTRY.co.id - Jakarta- Pemenang kompetisi internasional Investment Challenge yang diselenggarakan pertama kalinya  oleh Oxford Business Group (OBG) telah menyebutkan bahwa infrastruktur di negara tetangga Indonesia merupakan sektor yang menawarkan peluang paling menjanjikan untuk investasi asing langsung (FDI).

Jofer Princesa, siswa program MBA Regis di Ateneo Graduate School of Business (AGSB), berhasil memenangkan kompetisi terbuka yang diadakan untuk para siswa di lembaga pendidikan tersebut. Dalam kompetisi yang diadakan selama lima minggu tersebut, peserta diberikan kesempatan untuk mengakses terminal penelitian OBG secara gratis. OBG merupakan penyedia intelijen bisnis dan layanan konsultasi terkemuka di negara-negara berkembang.

Peserta ditantang untuk menggunakan alat riset online OBG untuk menjawab pertanyaan: "Apabila Anda memiliki segala sumber daya yang diperlukan, dari semua negara yang diteliti dalam laporan OBG, negara mana dan sektor apa yang menurut Anda memiliki peluang paling menjanjikan dalam hal investasi asing langsung untuk menghasilkan Tingkat Pengembalian Investasi (ROI) berkelanjutan dan menguntungkan selama 10 tahun ke depan? ”

Tantangan investasi ini dirancang untuk mendorong generasi pengusaha dan pemimpin bisnis Filipina untuk berpikir secara global dan mencari peluang investasi yang menguntungkan di luar negeri. Secara khusus, kompetisi ini bertujuan untuk membantu mereka menemukan tantangan dan peluang investasi di negara-negara dengan perekonomian kecil dan menengah (termasuk Filipina) yang mengalami pertumbuhan sangat cepat seperti BRIC (Brasil, Rusia, India dan Cina.)

 

Komentar Berita

Industri Hari Ini

BNI apresiasi Thomas dan Uber Cup

Sabtu, 20 April 2024 - 13:52 WIB

Indonesia Juara di All England dan BAC, BNI Apresiasi dan Dukung Tim Thomas & Uber Cup

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI memberikan apresiasi setinggi-tingginya atas prestasi gemilang para atlet bulu tangkis Indonesia dalam dua turnamen bergengsi, All England 2024…

Menparekraf Sandiaga Uno

Sabtu, 20 April 2024 - 11:45 WIB

Menparekraf Sandiaga Uno Beberkan Transformasi Pariwisata Pascapandemi dalam Forum PBB di New York

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno menghadiri undangan PBB untuk berbicara pada high level meeting "UN General Assembly Sustainability Week" di New…

Sambut Hari Kartini, Hutama Karya Resmikan Fasilitas Daycare

Sabtu, 20 April 2024 - 10:59 WIB

Sambut Hari Kartini, Hutama Karya Resmikan Fasilitas Daycare

Menyambut Hari Kartini 2024, PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) secara resmi meluncurkan Daycare dan Sekolah Harmony Montessori di lingkungan perusahaan. Fasilitas ini diresmikan oleh…

OYO Berikan Layanan Komprehensif bagi Acara yang Diselenggarakan Pemerintah

Sabtu, 20 April 2024 - 10:06 WIB

OYO Berikan Layanan Komprehensif bagi Acara yang Diselenggarakan Pemerintah

OYO implementasikan kesuksesan bisnis akomodasi pemerintahan di India dengan sediakan layanan integrasi akomodasi, transportasi dan katering untuk berikan layanan komprehensif bagi acara yang…

IFG Life

Sabtu, 20 April 2024 - 09:48 WIB

Sambut Hari Konsumen Nasional, IFG Life Tegaskan Komitmen Customer-Centric

Menyambut Hari Konsumen Nasional yang jatuh pada 20 April 2024, PT Asuransi Jiwa IFG (IFG Life) kembali menekankan komitmen perusahaan untuk senantiasa memprioritaskan konsumen (customer-centric)…