Catat! Besok Rabu dan Kamis, 1.000 Pekerja Gelar Unjuk Rasa Tolak RUU Omnibus Law Ciptaker
Oleh : Herry Barus | Selasa, 28 Juli 2020 - 13:45 WIB

Said Iqbal (foto Tribunnews.com)
INDUSTRY.co.id - Jakarta – Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) dibawah ketua Said Iqbal akan melakukan aksi dan unjuk rasa menolak RUU Omnibus Law pada hari Rabu dan Kamis, 29 dan 30 Juli 2020 mulai pukul 09.00 sampai selesai.
Aksi tersebut akan dimulai dari depan Gedung DPR RI dan Kantor Kementerian Koordinator Perekonomian Jakarta.
Pemberitahuan aksi secara resmi tersebut tertuang dalam surat resmi Dewan Eksekutif Nasional Konfederasi Serikat Pekerja Nasional tertanggal 25 Juli 2020 yang ditanda tangani oleh Ir. H. Said Iqbal ME selaku Presiden KSPN bersama Ramidi Sekretaris Jendral KSPN.
Dalam surat tersebut aksi KSPN menolak RUU Omnibus Law akan diisi orasi dan penyampaian pendapat dimuka umum.
Pemberitahuan resmi KSPI ini disampaikan kepada Kapolri melalui Kabag Intelkam Mabes Polri dan Kapolda Metro Jaya lewat Dir. Intelkam Polda Metro Jaya.
Adapun aksi unjuk rasa ini rencananya akan diikuti sekitar 1.000 massa aksi dari anggota KSPI.
Perlu diketahui, organisasi buruh yang terbilang 'getol' melakukan aksi penolakan pada RUU Omnibus Law ciptaker ini beraviliasi pada International Trade Union Confederation yang bermarkas di Jeneva, Swiss.
Baca Juga
Ketua MPR RI Apresiasi Kiprah 70 Tahun Fadel Muhammad Sebagai Politisi,…
Said Abdullah Dukung Sikap Indonesia Undang Presiden Ukraina-Rusia…
Perhatikan! Ketua KASN Kembali Ingatkan ASN untuk Tidak Nekat Mudik…
Elektabilitas Puan Maharani Naik, Pengamat : Kerja Tulus & Produktif…
Siapapun Lawannya, Duet Prabowo-Puan Berpotensi Paling Kuat
Industri Hari Ini

Jumat, 27 Mei 2022 - 09:30 WIB
Venesia Tunda Pajak Turis untuk Wisatawan Hingga 2023
Sesuai perkembangan terbaru, Venesia telah menunda rencananya untuk membebankan pengunjung 'pajak turis' untuk mengelola overtourism.

Jumat, 27 Mei 2022 - 09:25 WIB
Tinjau Penanganan Banjir Rob Semarang, Menteri Basuki Instruksikan Penanganan Cepat
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono meninjau langsung ke lokasi penanganan banjir rob dan tanggul laut yang jebol di kawasan Pelabuhan Tanjung Emas, Kota Semarang,…

Jumat, 27 Mei 2022 - 09:05 WIB
Pacu Investasi, Menperin Agus, Menko Airlangga Dkk Gelar Indonesia Night di WEF 2022 Davos
Menteri Perindustrian RI (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita mengatakan bahwa keikutsertaan Indonesia dalam pertemuan tahunan World Economic Forum 2022 di Davos Swiss akan dimanfaatkan oleh…

Jumat, 27 Mei 2022 - 09:00 WIB
Gelar Dialog di Paviliun Indonesia Davos, Kepala Otorita IKN Beberkan Dampak Pemindahan Ibu Kota Negara
Indonesia Pavilion kembali menyelenggarakan sesi diskusi dengan tema “Nusantara: Indonesia New Capital City and Opportunities for The Future” pada Rabu siang waktu setempat (25/2). Sesi…

Jumat, 27 Mei 2022 - 08:53 WIB
Menteri Basuki Ajak Kementerian/Lembaga dan Swasta Kolaborasi Penuhi Kebutuhan Air Bersih dan Sanitasi Layak
Air bersih merupakan sumber kehidupan. Ketersediaan air bersih diyakini mampu meningkatkan kesehatan masyarakat dan pertumbuhan ekonomi. Hal disampaikan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan…
Komentar Berita