Indosiar Ajak Wartawan Menulis Cerita untuk Sinetron Suara Hati Istri

Oleh : Herry Barus | Minggu, 14 Juni 2020 - 12:00 WIB

Tyas Mirasih, salah satu pemain utama sinetron Suara Hati Istri (Foto Ist)
Tyas Mirasih, salah satu pemain utama sinetron Suara Hati Istri (Foto Ist)

INDUSTRY.co.id - Jakarta- Ada ungkapan kalau mau program TV dapat rating tinggi alias disukai masyarakat pengelola tv harus membuat sinetron yang berpihak kepada perempuan dan membuat penonton ibu rumah tangga mewek. Rumuh itulah yang dipakai Harsiwi Achmad, selaku Direktur Program SCM/Indosiar. Yang kemudian menghadirkan sinetron Suara Hati Istri (SHI) dan sejak ditayangkan Indosiar, rating produksi Mega Kreasi Film itu ratingnya selalu teratas.

"Syukur Alhamdulillah sinetron kebanggaan kami, Suara Hati Istri ratingnya selalu teratas," ujar Harsiwi Achmad Saat menggelar PRESS Conference Jelang penayangan sinetron Suara Hati Istri episode baru via virtual Zoom Kamis (11/2/2020)

Dengan alasan itulah, sinetron episode baru SHI yang bakal mulai tayang Senin diproduksi dengan versi baru yang lebih fresh dan menyentuh penonton setia Indosiar.

"Karena Sinetron Suara Hati Istri ratingnya teratas,ini yang membuat la'i bersemangat terus memproduksi yang lebih fresh dan mengharu biru tidak saja penonton wanita tapi juga pria," kata Harsiwi bersemangat.

Agar sinetron episode baru SHI, yang mulai tayang 15 Juni 2020 mendatang, Indosiar dan Mega Kreasi Film terus mencari inovasi dan terobosan cerita yang berbeda.

"Kami menantang temqn-telqn media atau istrinya yang memiliki ceritq qtqu kisah yang seprti cerita Suara Hati Istri. Kirim ke Indosiar, yang terpilih tentu ada honor yang menarik.

Dengan mengajak awak untuk menulis cerita SHI, diharapkan bisa mewarnai cerita drama keluarga itu.

"Saya yakin teman-teman media memiliki cerita menarik, makanya saya tantang untuk menulis cerita siinetro SHI," tantang Harsiwi.

Sumentara Sonya Samtani selaku, Pruduser Mega Kreasia Film berjanji kalau episode baru SHI ceritanya lebih menarik dan seru.

"Kami telah memilih dan memproduksi SHI yang benar-benar fresh dan terbukti bisa membuat ibu Harsiwi menangis. Itu indikasi ceritanya menarik dan bakal membuat ratingnya tinggi," ujar Sonya.

Sementara itu Tyas Mirasih salah satu pemeran Sinetron Suara Hati Istri mengaku surprise ternyata aktingnya menjadi perhatian ibundanya, sehingga ia bisa berdiskusi setiap peran yang ia mainkan.

" Kalau saya nggak sempat nonton, saya selalu tanya mamah dan minta dikritisi. Mamah biasanya kritis dan kasih masukan," jelas bintang film Air Terjun Penganten ini

Karenanya, Tyas mengaku deg-degan jelang syuting Suara Hati Istri episode baru yang akan dimulai hari Sabtu mendatang.

"Yang membuat deg-degan sampai hari ini (Kamis, 11/2020), saya belum terima sekenario. Jadi bemu' tahun soal peran yang akan saya mainkan, tetap antagonis atau berubah," pungkas Tyas Mirasih.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Dok. Kemenperin

Jumat, 29 Maret 2024 - 15:05 WIB

Kemenperin Dorong Pelaku IKM Berperan Mengisi Potensi Pasar Kendaraan Listrik

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) berkomitmen untuk terus mendukung percepatan dalam pengembangan ekosistem kendaraan listrik di tanah air. Salah satu upaya strategisnya adalah mendorong…

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita

Jumat, 29 Maret 2024 - 14:56 WIB

Catat Kinerja Gemilang, Menperin Agus: Investasi Sektor Mamin Diminati Investor Nasional Dan Global

Industri makanan dan minuman merupakan salah satu sektor strategis dan memiliki peran penting dalam menopang pertumbuhan ekonomi Indonesia. Hal ini dibuktikan dengan kontribusi sektor tersebut terhadap…

Model Kecantikan

Jumat, 29 Maret 2024 - 14:25 WIB

Penuhi Segala Persiapan Dalam Menyambut Hari Raya Kemenangan bersama Shopee Big Ramadan Sale

Dalam menjalani ibadah puasa di bulan Ramadan dan menyambut Hari Raya Kemenangan, selain mempersiapkan aspek dari dalam diri, terdapat berbagai persiapan lain yang kerapdilakukan untuk merayakan…

Bank Danamon

Jumat, 29 Maret 2024 - 14:19 WIB

Danamon Umumkan Jadwal Operasional dan Layanan Pendukung bagi Nasabah Menyambut Libur Panjang Idulfitri 1445 Hijriah

Menjelang periode libur Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah, PT Bank Danamon Indonesia Tbk (“Danamon”) mengumumkan jadwal operasional sejumlah kantor cabang dan layanan pendukung bagi kebutuhan…

Pelatihan pengolahan sampah ke Pesantren

Jumat, 29 Maret 2024 - 14:14 WIB

Kolaborasi CCEP Indonesia dengan Lima Belas Pesantren di Indonesia

Dalam rangka memperkuat komitmen sosial dan lingkungan di bulan Ramadan, Coca-Cola Europacific Partners Indonesia (CCEP Indonesia) menggelar serangkaian kegiatan bersama lima belas pesantren…