Tiga Tips Konsumsi Makanan Sehat #DiRumahAja

Oleh : Herry Barus | Senin, 30 Maret 2020 - 17:00 WIB

Tiga Tips Konsumsi Makanan Sehat #DiRumahAja
Tiga Tips Konsumsi Makanan Sehat #DiRumahAja

INDUSTRY.co.id - Jakarta-Samsung memahami bahwa kebutuhan keluarga untuk menjaga kesehatan melalui konsumsi makanan sehat perlu tetap diperhatikan dalam situasi apapun, terutama akhir-akhir ini. Anjuran Work From Home (WFH) atau #dirumahaja yang saat ini sedang dijalani menghadirkan lebih banyak waktu bersama-sama keluarga di rumah dan tentunya lebih banyak kebutuhan dalam menyajikan dan menikmati ragam makanan sehat nan lezat bersama keluarga.

Persiapan bahan makanan seperti sayur, buah segar, hingga daging dan ikan dapat menjadi bekal dalam memberikan asupan makanan dengan nutrisi cukup untuk keluarga apabila disimpan dengan cara terbaik serta diolah dengan cara tepat.

“Tak dapat dipungkiri setiap keluarga membutuhkan perangkat eletronik yang sesuai situasi dan gaya hidup mereka masing-masing. Saat ini, ketersediaan makanan sehat dan lezat setiap hari turut menjadi faktor penting dalam memberikan energi bagi setiap anggota keluarga untuk beraktivitas dan bekerja dari rumah, “ujar Melinda Anggraeni, Humas Samsung Microwave Indonesia, Senin (30/3/2020)

Asupan nutrisi dan gizi  lanjut Melinda yang berasal dari makanan yang dimasak dengan tepat, akan menjaga daya tahan tubuh kuat demi membentengi diri dari penyakit. “Dengan Kulkas Samsung Side by Side dengan teknologi SpaceMax™ menciptakan lebih banyak ruang tanpa menambah ukuran luar kulkas, sehingga mampu menyimpan lebih banyak bahan makanan, juga Samsung Microwave dengan fitur Healthy Cooking berikan panduan mudah dalam memasak makanan sehat, tepat digunakan bagi keluarga modern.”

Lalu, bagaimana produk ini dapat mendukung produktivitas Anda saat #DiRumahAja?

Berikut 3 tips yang dapat dipraktikkan untuk membantu keluarga menikmati makanan sehat di rumah:

1.      Pahami masa kesegaran persediaan bahan makanan

2.      Pintar mengatur makanan di dalam kulkas

3.      Pelajari cara memasak makanan dengan cara mudah sekaligus tetap sehat

Selengkapnya terkait tips dari Samsung untuk mendukung keseharian Anda dalam menyajikan makanan yang sehat, kami lampirkan siaran pers serta foto produk dari Kulkas Samsung Side by Side dengan teknologi SpaceMax™ serta Samsung Microwave.

 

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Ditjen PKH Kementan kordinasi cegah virus dampak kematian Kerbau

Sabtu, 20 April 2024 - 15:46 WIB

Kementan Sigap Tangani Kasus Kematian Ternak Kerbau Pampangan di Sumsel

Beberapa waktu lalu telah terjadi kasus kematian ternak kerbau pampangan di sejumlah wilayah Sumatera Selatan. Kasus ini tercatat mulai tanggal 15 Maret hingga 6 April 2024, terutama di Desa…

BNI apresiasi Thomas dan Uber Cup

Sabtu, 20 April 2024 - 13:52 WIB

Indonesia Juara di All England dan BAC, BNI Apresiasi dan Dukung Tim Thomas & Uber Cup

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI memberikan apresiasi setinggi-tingginya atas prestasi gemilang para atlet bulu tangkis Indonesia dalam dua turnamen bergengsi, All England 2024…

Menparekraf Sandiaga Uno

Sabtu, 20 April 2024 - 11:45 WIB

Menparekraf Sandiaga Uno Beberkan Transformasi Pariwisata Pascapandemi dalam Forum PBB di New York

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno menghadiri undangan PBB untuk berbicara pada high level meeting "UN General Assembly Sustainability Week" di New…

Sambut Hari Kartini, Hutama Karya Resmikan Fasilitas Daycare

Sabtu, 20 April 2024 - 10:59 WIB

Sambut Hari Kartini, Hutama Karya Resmikan Fasilitas Daycare

Menyambut Hari Kartini 2024, PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) secara resmi meluncurkan Daycare dan Sekolah Harmony Montessori di lingkungan perusahaan. Fasilitas ini diresmikan oleh…

OYO Berikan Layanan Komprehensif bagi Acara yang Diselenggarakan Pemerintah

Sabtu, 20 April 2024 - 10:06 WIB

OYO Berikan Layanan Komprehensif bagi Acara yang Diselenggarakan Pemerintah

OYO implementasikan kesuksesan bisnis akomodasi pemerintahan di India dengan sediakan layanan integrasi akomodasi, transportasi dan katering untuk berikan layanan komprehensif bagi acara yang…