Fitur Privasi di GB WhatsApp, Tingkatkan Keamanan Pengguna

Oleh : Hariyanto | Jumat, 03 Maret 2023 - 10:01 WIB

Whatsapp (Ist)
Whatsapp (Ist)

INDUSTRY.co.id - Apakah Anda ingin meningkatkan keamanan ketika sedang chatting? GB WhatsApp hadir menjadi solusi yang paling recommended. Hal tersebut tidak lain karena didalamnya ternyata sudah dibekali oleh fitur privasi yang benar-benar sangat berguna.

Kalau berbicara mengenai WA versi modifikasi dari pihak ketiga di balitteknologikaret.co.id, masyarakat memang akan menemukan banyak pilihan bukan? dan setiap pilihan itulah ternyata menawarkan layanan dan fasilitas berbeda-beda untuk meningkatkan kenyamanan dari penggunanya.

Dari sekian banyaknya versi mod maka GB WhatsApp adalah yang paling banyak digunakan oleh masyarakat. Hal tersebut tidak lain karena fitur didalamnya memang jauh lebih lengkap dibandingkan dengan pesaingnya seperti fitur untuk privasi atau keamanan.

Daftar Fitur Privasi di GB WhatsApp 2023

Privasi atau keamanan ketika sedang chatting memang menjadi hal yang sangat penting bagi sebagian besar pengguna GB WhatsApp. Terutama bagi mereka dimana tidak ingin menerima atau membalas pesan dari orang lain.

Belum lagi, Anda menerima pesan spamming atau panggilan berulang-ulang yang tidak diinginkan. Tentu hal tersebut benar-benar akan sangat menganggu bukan? Jangan khawatir karena didalam WA inilah sudah dilengkapi dengan berbagai fitur privasi di antaranya adalah.

1. Hide/Show Status Online

Tujuan dari feature ini adalah untuk menyembunyikan status online dari pengguna. Ini sangat berguna kalau pengguna tidak ingin orang lain tahu bahwa Anda sedang online, padahal memang tengah aktif di WhatsApp.

Apabila menu tersebut tertulis hide online status, maka artinya pengguna dalam mode showing online status atau status online terlihat dan sebaliknya.

2. Blue Tick

Di samping itu, fitur GB WhatsApp untuk meningkatkan keamanan ada Blue Tick atau centang biru ini. Dengan mengaktifkannya inilah, maka pengguna lain tidak tahu bahwa Anda sudah membaca pesan dari mereka.

Untuk penggunaan dari layanan inilah dapat diaktifkan pada pesan per orangan ataupun didalam grup. Untuk mengembalikannya maka tinggal pilih show for yang terdapat di opsi.

3. Second Tick

Seperti sudah diketahui bahwa didalam WA memang terdapat sejumlah tanda ceklist termasuk second tick atau centang dua abu-abu ini. Nah ternyata pengguna juga dapat menonaktifkan centang dua abu-abu sehingga tidak ketahuan kalau sudah membaca pesan.

4. Recording Hiding

Fitur terbaik dari GB WhatsApp selanjutnya adalah dapat menyembunyikan status sedang merekam atau recording. Bagi Anda yang tidak suka tulisan tersebut muncul, maka dapat menyembunyikannya sehingga tidak akan ketahuan sedang merekam.

5. Hide View Status

Anda ingin menonton story orang tetapi tidak ingin ketahuan apabila telah menontonnya? Jangan khawatir karena fitur keamanan hide view status ini adalah solusi terbaiknya. Ini bisa dilakukan tanpa perlu menonaktifkan tanda pesan terbaca.

Keamanan ketika sedang menggunakan aplikasi chatting ini adalah keinginan bagi sejumlah pengguna. Dan GB WhatsApp seakan memahami kebutuhan dimana dimiliki oleh para penggunanya sehingga menghadirkan privacy features yang berguna.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Dana uang tunai

Jumat, 29 Maret 2024 - 15:58 WIB

Cuan di Bulan Ramadan, BRI Bayarkan Dividen Tunai Rp35,43 Triliun

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk membayarkan dividen tunai senilai Rp35,43 triliun atau sebesar Rp235 per saham kepada Pemegang Saham pada 28 Maret 2024. Seperti diketahui, sesuai dengan…

Dok. Kemenperin

Jumat, 29 Maret 2024 - 15:05 WIB

Kemenperin Dorong Pelaku IKM Berperan Mengisi Potensi Pasar Kendaraan Listrik

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) berkomitmen untuk terus mendukung percepatan dalam pengembangan ekosistem kendaraan listrik di tanah air. Salah satu upaya strategisnya adalah mendorong…

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita

Jumat, 29 Maret 2024 - 14:56 WIB

Catat Kinerja Gemilang, Menperin Agus: Investasi Sektor Mamin Diminati Investor Nasional Dan Global

Industri makanan dan minuman merupakan salah satu sektor strategis dan memiliki peran penting dalam menopang pertumbuhan ekonomi Indonesia. Hal ini dibuktikan dengan kontribusi sektor tersebut terhadap…

Model Kecantikan

Jumat, 29 Maret 2024 - 14:25 WIB

Penuhi Segala Persiapan Dalam Menyambut Hari Raya Kemenangan bersama Shopee Big Ramadan Sale

Dalam menjalani ibadah puasa di bulan Ramadan dan menyambut Hari Raya Kemenangan, selain mempersiapkan aspek dari dalam diri, terdapat berbagai persiapan lain yang kerapdilakukan untuk merayakan…

Bank Danamon

Jumat, 29 Maret 2024 - 14:19 WIB

Danamon Umumkan Jadwal Operasional dan Layanan Pendukung bagi Nasabah Menyambut Libur Panjang Idulfitri 1445 Hijriah

Menjelang periode libur Hari Raya Idulfitri 1445 Hijriah, PT Bank Danamon Indonesia Tbk (“Danamon”) mengumumkan jadwal operasional sejumlah kantor cabang dan layanan pendukung bagi kebutuhan…