Tetap Cantik Bersama Power Serum Hanasui

Oleh : Herry Barus | Selasa, 09 Agustus 2022 - 13:34 WIB

 Tentap Cantik Bersama Hanasui
Tentap Cantik Bersama Hanasui

INDUSTRY.co.id - Jakarta- Setiap wanita pasti ingin tampil cantik dengan kulit wajah sehat, cerah, dan bersinar. Namun, setiap wanita bisa tampil cantik dengan caranya masing-masing.  

Brand Manager Hanasui, Stevie Alexandra  Selasa ( 9/8/2022) mengatakan, dengan tema Cerita Cantik Hanasui, Hanasui mengeluarkan rangkaian Power Serum yang terdiri dari delapan varian yang diformulasikan dengan bahan-bahan pilihan terbaik dengan advanced formula untuk perawatan kulit wajahmu.

Bersama tagline #SahabatKulitCantikmu, Stevie berharap Hanasui Power Serum ini dapat selalu hadir menemani dalam setiap perjalanan kulit cantik para perempuan Indonesia.

Stevie juga mengatakan bahwa penggunaan Serum adalah salah satu skincare yang paling dibutuhkan untuk kulit wajahmu. Oleh karena itu, Power Serum ini hadir sebagai pelengkap rangkaian perawatan wajah hingga solusi untuk perempuan Indonesia yang membutuhkan perawatan dan ingin memperbaiki isu-isu kulit yang lebih spesifik.

Tentunya dengan manfaat dan kandungan yang berbeda-beda untuk permasalahan kulitmu, delapan varian tersebut terdiri dari Power Bright Serum, Power BrightExpert Serum, Power MiniPore Serum, Power Bakuchiol Serum, Power Barrier Serum, Power Acne Serum, Power Peeling Serum, Power Post Acne Serum.

Selanjutnya, kata Stevie, penggunaan Power Bright Serum dan Power Barrier Serum bisa menjadi pilihan paling pas untuk mencerahkan dan memperbaikin skin barrier serta tekstur kulit wajahmu. Selain itu, ada Power Bakuchiol Serum dengan Triple Power Anti-Aging untuk mengurangi tanda penuaan dini, kerutan wajah, serta meningkatkan elastisitas kulit

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Diskusi bertajuk Tuntutan Implementasi Bisnis Properti & Pembiayaan Hijau (Foto: Ridwan/Industry.co.id)

Kamis, 25 April 2024 - 19:33 WIB

Kian Prospektif, Stakeholder Harap Insentif Properti Hijau

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) terus berupaya mendorong konsep bisnis berkelanjutan di sektor properti termasuk sektor pembiayaannya.

Direktur Utama PT Pegadaian, Damar Latri Setiawan

Kamis, 25 April 2024 - 17:21 WIB

Pegadaian Catat Laba Rp.1,4 T di Kuartal I/2024

PT Pegadaian mencatat kinerja positif pada periode tiga bulan pertama di Tahun 2024. Tercatat pertumbuhan Aset sebesar 14,3% yoy dari Rp. 76,1 triliun naik menjadi Rp. 87 triliun. Kemudian Outstanding…

RUPST PT Dharma Polimental Tbk.

Kamis, 25 April 2024 - 17:11 WIB

Ditengah Situasi Wait & See, Penjualan DRMA Tetap Stabil di Rp1,34 Triliun di Kuartal 1 2024

Emiten manufaktur komponen otomotif terkemuka di Indonesia, PT Dharma Polimetal Tbk (DRMA) membagikan dividen tunai sebesar Rp171,29 miliar kepada para pemegang saham.

PT Asuransi Jasa Indonesia (Jasindo) (Foto Dok Industry.co.id)

Kamis, 25 April 2024 - 16:19 WIB

Jasindo Salurkan Bantuan TJSL untuk Mendukung Perekonomian Masyarakat

PT Asuransi Jasa Indonesia atau Asuransi Jasindo menyalurkan bantuan Tanggung jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) kepada masyarakat di berbagai daerah di Indonesia selama periode Q1 tahun 2024.…

Bahan baku plastik

Kamis, 25 April 2024 - 16:05 WIB

Impor Bahan Baku Plastik Tak Perlu Pertimbangan Teknis Kemenperin, Ini Alasannya

Pemerintah telah mengambil langkah responsif untuk menanggapi isu-isu yang dapat mengganggu kelangsungan usaha, salah satunya melalui pemberlakuan peraturan terbaru mengenai kebijakan dan pengaturan…