#kadin

Rabu, 13 Februari 2019 - 13:45 WIB
Selain Dongkrak Hubungan Dagang, Jerman Diharapkan Tingkatkan Investasi di Indonesia
Jerman sebagai salah satu negara dengan ekonomi terkuat di Eropa diharapkan dapat terus meningkatkan investasinya di Indonesia, utamanya pada sektor manufaktur.

Senin, 11 Februari 2019 - 13:45 WIB
Bauran Energi Terbarukan Baru 8 Persen, Kadin Minta Pemerintah Perbaiki Regulasi
Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Indonesia meminta pemerintah memperbaiki regulasi menyangkut pemanfaatan energi baru terbarukan (EBT).

Jumat, 08 Februari 2019 - 17:30 WIB
Lewat Muprov, Tatan Pria Sudjana Terpilih Jadi Ketum Kadin Jabar 2019-2024
Musyawarah Provinsi (Muprov) Kadin Jabar telah menetapkan Tatan Pria Sudjana sebagai Ketua Umum Kadin Jabar 2019-2024, menggantikan Agung Suryamal Soetisno yang telah habis masa kepengurusan.…

Kamis, 07 Februari 2019 - 16:55 WIB
Tingkatkan Kualitas SDM, HKI Dukung Program Pendidikan Vokasi Link and Match SMK dan Industri
Himpunan Kawasan Industri (HKI) menyatakan komitmennya mendukung peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM) sekaligus memperbaiki program mobilitas tenaga kerja guna meningkatkan daya saing…

Senin, 04 Februari 2019 - 12:40 WIB
Kadin Usul Merketplace yang Promosikan Produk UMKM Dapat Insentif
Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia mengusulkan agar pemerintah memberikan insentif untuk e-commerce marketplace yang mempromosikan produk-produk UMKM.

Jumat, 01 Februari 2019 - 15:47 WIB
Di Kadin Talks, JK Ungkap Pengalaman Sebagai Pengusaha dan Politikus
Para pengusaha yang tergabung dalam Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia menghadirkan Wakil Presiden RI, Jusuf Kalla (JK) sebagai narasumber dalam gelaran Kadin Talks.

Selasa, 29 Januari 2019 - 13:45 WIB
Dongkrak Ekspor, Kadin Minta Pemerintah Berikan Insentif
Di tengah perlambatan pertumbuhan ekonomi global dan perlambatan ekonomi China menjadi perhatian besar pengusaha Indonesia, utamanya para eksportir yang meminta adanya insentif dari pemerintah…

Senin, 28 Januari 2019 - 12:05 WIB
Jogja Heboh Gairahkan Transaksi saat Low Season
Ajang Jogja Heboh kembali hadir guna menjawab kegelisahaan dunia usaha di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) selama masa low season, sepanjang Februari 2019.

Selasa, 22 Januari 2019 - 16:05 WIB
Ketum Kadin Akui Perlambatan Ekonomi China Berdampak ke Indonesia
Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Rosan Roeslani mengatakan, pelambatan pertumbuhan ekonomi Cina belakangan ini turut memberikan pengaruh terhadap ekonomi Indonesia.

Jumat, 18 Januari 2019 - 13:55 WIB
Kunjungi Kadin, Musiad Jajaki Kerja Sama Bisnis
Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) siap menjalin kerja sama bisnis dan perdagangan dengan Mustakil Sanayici ve Isadamlari Dernegi (Musiad) atau Asosiasi Pebisnis dan Industri Independen…

Selasa, 15 Januari 2019 - 10:45 WIB
Anindya Bakrie: Indonesia Beri Contoh Baik Pertumbuhan Ekonomi
Indonesia tengah bergeliat menjadi kekuatan ekonomi dan kreatif baru. Di tengah ketegangan perang dagang antara Amerika Serikat (AS) dan China, Indonesia bisa memosisikan diri menjadi jembatan…

Sabtu, 12 Januari 2019 - 13:45 WIB
Jogja Heboh, Kadin DIY Ikut Promosikan Produk Usaha
Kamar Dagang dan Industri (Kadin) DIY tengah berupaya memfasilitasi pengusaha hingga pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) untuk mempromosikan produknya dalam ajang 'Jogja Heboh'.

Kamis, 10 Januari 2019 - 14:15 WIB
Dua Perusahaan Listing di BEI, Ini Harapan Ketum Kadin
Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Rosan P. Roeslani ikut meresmikan pencatatan umum perdana saham (Listing) PT Estika Tata Tiara Tbk (BEEF) dan PT Pollux Investasi Internasional…

Rabu, 09 Januari 2019 - 14:40 WIB
Kadin Minta Pemerintah Turunkan PPh Korporasi yang Serap Banyak Pekerja
Ketua Umum Kamar Dagang Indonesia (Kadin) Indonesia Rosan Roeslani menyarankan pemerintah untuk menurunkan Pajak Penghasilan (PPh) badan, khususnya bagi perusahaan yang mampu menyerap banyak…

Selasa, 08 Januari 2019 - 12:45 WIB
Kadin Prediksi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Capai 5,3 Persen pada 2019
Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia, Rosan Roeslani, memperkirakan pertumbuhan ekonomi Indonesia pada tahun ini berada di kisaran 5,2 persen sampai 5,3 persen.

Selasa, 08 Januari 2019 - 10:45 WIB
Impor Energi Masih Tinggi, Kadin Minta Pemerintah Dongkrak Investasi Hulu Migas
Wakil Ketua Umum Kadin Bidang Energi dan Migas, Bobby Gafur Umar, menilai ketergantugan impor energi di Indonesia masih sangat besar. Dia mencontohkan dari kebutuhan bahan bakar minyak (BBM)…

Kamis, 27 Desember 2018 - 06:00 WIB
Ketum Golkar: Demokrasi Damai Tradisi Indonesia
Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto mengajak semua pihak membuktikan di Pemilu 2019 bahwa demokrasi damai merupakan tradisi Indonesia. "Partai Golkar mengajak seluruh kekuatan bangsa Indonesia…

Kamis, 27 Desember 2018 - 05:00 WIB
Ketum Golkar: Indonesia Jadi Negara Maju Satu Generasi Lagi
Ketua Umum DPP Golkar Airlangga Hartarto mengajak semua pihak optimistis dan bertekad menjadikan Indonesia sebagai negara maju dalam satu generasi ke depan.

Jumat, 21 Desember 2018 - 15:45 WIB
Dukung Jaminan Produk Halal, Kadin Teken MoU dengan BPJH
Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia Komite Timur Tengah dan Organisasi Konferensi Islam (OKI) menandatangani nota kesepahaman (MoU) dengan Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH)…

Rabu, 19 Desember 2018 - 17:50 WIB
Perayaan Natal, Kadin Ajak Dunia Usaha Turut Ciptakan Perdamaian untuk Mendorong Perekonomian
Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia bersama Kadin Provinsi DKI Jakarta menggelar perayaan Natal 2018 di Hotel JS Luwansa, Jakarta, Selasa Malam (18/11/2018).