IHSG Siap Ditopang Data Update Suku Bunga BI

Oleh : Wiyanto | Senin, 16 Juli 2018 - 07:23 WIB

PT Mayora Indah Tbk (MYOR) (Foto Dok Industry.co.id)
PT Mayora Indah Tbk (MYOR) (Foto Dok Industry.co.id)

INDUSTRY.co.id - Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berada dalam level   5640  - 5972. Sebelas saham disodorkan.

William Surya Wijaya  Vice President Research Department PT Indosurya Bersinar Sekuritas mengatakan, IHSG siap menanti pengumuman suku bunga acuan Bank Indonesia pada minggu ini.

"Mengawali pekan yang merupakan pekan dimana penantian terhadap rilis data perekonomian BI rate yang disinyalir belum akan mengalami perubahan terlihat IHSG akan bergerak dalam rentang konsolidasi wajar," kata dia di Jakarta, Senin (16/7/2018).

Ia katakan,  sepanjang awal hingga pertengahan pekan ini, peluang kenaikan masih terlihat cukup besar, terlihat dari Support level yang cukup kuat dipetahankan, dan ditopang oleh masih terlihat peluang berlanjutnya  capital inflow.

"Hari ini potensi penguatan masih terlihat dalam pergerakan IHSG," katanya.

Bagi investor, bisa mencermati rangkaian saham-saham berikut: SRIL, BBNI, BJTM, PWON, ASRI, WIKA, ADHI, SMRA, ROTI, MYOR dan ICBP

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Acer serahkan bibit mangrove ke SeaSoldier di Tanggerang

Selasa, 23 April 2024 - 13:59 WIB

Acer Indonesia Tanam Ribuan Mangrove

Sebagai bentuk perwujudan komitmen berkelanjutan perusahaan dalam melestarikan lingkungan, Acer Indonesia hari ini memulai penanaman ribuan mangrove, yang merupakan bagian dari rangkaian perayaan…

Bitcoin

Selasa, 23 April 2024 - 13:56 WIB

Kenapa Harga Bitcoin Selalu Fluktuasi? Inilah 7 Alasan Utamanya!

Harga Bitcoin dipasaran selalu mengalami perubahan. Kondisi naik dan turun harga Bitcoin ini tentunya menjadi pekerjaan rumah bagi para investor untuk menganalisa setiap perubahan dan mencari…

Presiden Prabowo dan Wapres Gibran

Selasa, 23 April 2024 - 13:08 WIB

Hormati Putusan MK, Persis Ucapkan Selamat kepada Prabowo-Gibran

Usai melalui berbagai rangkaian sidang Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU), Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia (MK RI) memutuskan sengketa Pemilihan Presiden 2024 yang menolak permohonan…

Tinjau Proyek Pembangunan Tol Bayung Lencir- Tempino Seksi 3 , Meteri PUPR Apresiasi Kinerja Hutama Karya

Selasa, 23 April 2024 - 12:31 WIB

Tinjau Proyek Pembangunan Tol Bayung Lencir- Tempino Seksi 3 , Meteri PUPR Apresiasi Kinerja Hutama Karya

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Basuki Hadimuljono meninjau pembangunan Proyek Jalan Tol Trans Sumatra (JTTS) Bayung - Lencir - Tempino Seksi 3 garapan PT Hutama Karya (Persero)…

Produk Le Minerale

Selasa, 23 April 2024 - 12:10 WIB

Brand Nasional Le Minerale Jadi Favorit Konsumen selama Ramadhan 2024

Air minum kemasan bermerek Le Minerale menjadi air mineral favorit konsumen selama Ramadhan 2024. Hal tersebut tercermin dari survei anyar Goodstats, platform kelola data daring berbasis Jakarta,…