Menperin-Bos JETRO Bahas Peluang Investasi Hingga Implementasi Industri 4.0 di Kantor Kemenperin

Oleh : Ridwan | Selasa, 03 Juli 2018 - 10:18 WIB

Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto saat menerima kunjungan Presiden DirekturbJaoan External Trade Organization (JETRO) Daiki Kasugahara (Foto: Dok. Kemenperin)
Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto saat menerima kunjungan Presiden DirekturbJaoan External Trade Organization (JETRO) Daiki Kasugahara (Foto: Dok. Kemenperin)

INDUSTRY.co.id - Jakarta, Presiden Direktur Japan External Trade Organization (JETRO) Daiki Kasugahara menemui Menteri Perindustrian Airlangga Hartarto di Kantor Kementerian Perindustrian, Jakarta (2/7/2018).

Pada pertemuan tersebut, Menperin didampingi Direktur Jenderal Direktur Jenderal Ketahanan dan Pengembangan Akses Industri Internasional (KPAII) I Gusti Putu Suryawirawan. 

"Dalam kunjungannya, mereka berdiskusi mengenai peluang investasi di Indonesia serta implementasi industri 4.0," kata Airlangga dikutip dari laman Kemenperin.go.id.

Dalam kesempatan tersebut, Menperin mengatakan pihaknya selama ini tidak hanya mendorong penanaman modal dari perusahaan manufaktur Jepang skala besar, tetapi juga berupaya menggandeng kerja sama yang menyasar pada pengembangan teknologi dan inovasi, sumber daya manusia, serta IKM di Indonesia.

Seperti diketahui belum lama ini, Indonesia melalui Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia telah berhasil kerja sama dengan Jetro untuk menarik masuk para UKM Jepang ke Indonesia. 

Sebelumnya, Shinta Widjaja Kamdani selaku Wakil Ketua Kadin Bidang Hubungan Internasional mengatakan, saat ini banyak sekali supporting teknologi atau new technology Jepang masuk ke Indonesia. 

"Bukan hanya itu saja, banyak perusahaan UKM Jepang memang mulai tertarik memasuki Indonesia yang dipercaya memiliki kestabilan politik yang baik saat ini," ungkap Shinta.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

 PT Arwana Citramulia Tbk (ARNA)

Jumat, 29 Maret 2024 - 07:00 WIB

Ini Strategi ARNA Bidik Laba Bersih Rp461 Miliar di 2024

PT Arwana Citramulia Tbk (ARNA) berhasil membukukan penjualan bersih sebesar Rp2,4 triliun, serta laba bersih yamg mencapai Rp445,29 miliar sepanjang tahun 2023.

oeing 737-300F yang digunakan PT Cipta Krida Bahari (CKB Logistics) dengan rute Jakarta-Balikpapan-Timika-Jayapura yang mampu menampung 15-16 ton.

Jumat, 29 Maret 2024 - 05:50 WIB

Pertumbuhan Logistik Nasional Tembus 8%, CKB Logistics Optimalkan Bisnis Melalui Kargo Udara

Asosiasi Logistik Indonesia (ALI) memperkirakan sektor logistik nasional tahun ini mengalami pertumbuhan tujuh sampai dengan delapan persen. Tak heran, bisnis logistik turut berperan dalam menggairahkan…

Pasar Murah 1000 Sembako Hingga Bazar Umum, HK Meriahkan Safari Ramadan BUMN

Jumat, 29 Maret 2024 - 04:34 WIB

Pasar Murah 1000 Sembako Hingga Bazar Umum, HK Meriahkan Safari Ramadan BUMN

Menyemarakkan bulan suci Ramadhan 1445 H, Kementerian BUMN bersama PT Hutama Karya (Persero) (Hutama Karya) dan anak perusahaannya, PT Hakaaston (HKA) menggelar kegiatan Safari Ramadhan BUMN…

Menteri Basuki Dampingi Presiden Jokowi Resmikan Bendung dan Jaringan Irigasi Gumbasa, Pulihkan Pasokan Air untuk Sentra Pangan di Sigi

Jumat, 29 Maret 2024 - 04:19 WIB

Menteri Basuki Dampingi Presiden Jokowi Resmikan Bendung dan Jaringan Irigasi Gumbasa, Pulihkan Pasokan Air untuk Sentra Pangan di Sigi

Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono, Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman, Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin,…

Direktur Utama Bank Mandiri Taspen memberikan Sambutan jelang Pengundian Pemenang Mandiri Taspen Bertabur Hadiah 900 juta dalam rangka ulang tahun ke-9

Jumat, 29 Maret 2024 - 04:06 WIB

Ini Para Pemenang Undian Bertabur Hadiah Bank Mandiri Taspen 900 Juta

Bank Mandiri Taspen mengumumkan para pemenang program undian "Bertabur Hadiah Bank Mandiri Taspen 900 Juta" kemarin