Smoothie Bowl, Menu Sehat Kekinian Untuk Berbuka Puasa

Oleh : Anisa Triyuli | Senin, 28 Mei 2018 - 14:15 WIB

Smoothie Bowl (Foto : Taste)
Smoothie Bowl (Foto : Taste)

INDUSTRY.co.id - Jakarta – Smoothie bowl, menu sehat yang satu ini memang tengah populer dikalangan millennial. Nggak hanya karena rasanya yang enak, tampilan smoothie bowl juga punya ciri khas unik dan cantik.

Disajikan dalam mangkuk berisi smoothies buah dan dipadukan dengan beberapa potong buah segar, sayuran, kacang-kacangan. Smoothies bowl cocok sebagai menu berbuka puasa pengganti sop buah yang marak dijajakan selama bulan puasa.

Memiliki manfaat dan kandungan yang baik untuk tubuh smoothie bowl sangat pas dihidangkan sebagai menu berbuka puasa di bulan Ramadhan.

Berikut resep smoothie bowl yang bisa kamu coba dirumah :

Dilansir dari dealoka, Resep smoothie bowl yang satu ini bahan utamanya adalah buah beri dan pisang yang kaya akan aneka macam vitamin.

(Foto : Simple-Veganista)

Bahan Utama:

1 1/2 cups buah beri beku (stroberi, raspberry, blueberry, mullberry) atau buah beku lainnya

1 1/2 bh buah pisang (pakai setengahnya lagi untuk toping)

2 sdm selai kacang atau almond butter

1/2 cup air mineral

3-4 buah es batu

Cara Membuat:

Campur semua bahan utama dengan blender sampai konsistensinya berubah menjadi kental dan creamy. Taruh smoothiesnya di dalam mangkuk lalu hias dengan aneka toping yang Dealokers suka. Biasanya toping yang digunakan seperti kacang-kacangan (almond, walnut, hazelnut), potongan buah-buahan, parutan kelapa, goji berry dan biji-bijian (pomegranate seeds, poppy seeds, chia seeds, pumpkin seeds).

 

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Dukung Penurunan Angka Stunting, ID FOOD Kembali Salurkan Bantuan Pangan Telur dan Daging Ayam di Sumatera Utara

Kamis, 28 Maret 2024 - 19:33 WIB

Dukung Penurunan Angka Stunting, ID FOOD Kembali Salurkan Bantuan Pangan Telur dan Daging Ayam di Sumatera Utara

Kota Medan, Sumatera Utara – Holding BUMN Pangan ID FOOD terus menggenjot penyaluran bantuan pangan penanganan stunting tahap I tahun 2024 yang sudah mulai berjalan pada pertengahan Maret…

Mentan Amran Sulaiman

Kamis, 28 Maret 2024 - 19:21 WIB

Mentan Amran Serahkan Total Alokasi Pupuk Subsidi 54 Triliun

Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman secara simbolis menyerahkan alokasi penambahan pupuk subsidi untuk petani seluruh Indonesia sebesar Rp 28 triliun.

Petugas BNI memperlihatkan uang persediaan ke masyarakat

Kamis, 28 Maret 2024 - 19:16 WIB

Penuhi Kebutuhan Ramadan dan Lebaran, BNI Sediakan Uang Tunai Rp26,6 Triliun

PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI berkomitmen untuk mendukung kelancaran transaksi masyarakat dengan menyediakan dana tunai senilai Rp26,6 triliun selama Ramadan dan Hari Raya…

Ilustrasi tiket

Kamis, 28 Maret 2024 - 17:49 WIB

Jangan Kelewatan, Ini 10 Tips Mendapatkan Tiket dan Voucher Belanja Online!

Berbelanja online telah menjadi bagian integral dari kehidupan sehari-hari, menawarkan kemudahan, variasi produk, dan tentu saja, kesempatan untuk menghemat uang melalui tiket dan voucher serta…

Renos

Kamis, 28 Maret 2024 - 17:36 WIB

Cari Furnitur dan Elektronik Rumah yang Murah? Datang ke Event Renos Gebyar Ramadhan Saja!

Di era yang serba cepat ini, mencari furnitur dan elektronik untuk rumah tidak lagi memerlukan waktu dan usaha yang banyak. Mulai dari mencari furnitur untuk kamar hingga elektronik rumahan…