Permintaan Properti di Sumut Masih Lesu

Oleh : Ahmad Fadli | Rabu, 16 Mei 2018 - 14:20 WIB

Ilustrasi Perumahan
Ilustrasi Perumahan

INDUSTRY.co.id,Jakarta - Perkembangan properti di Sumatera Utara (Sumut) masih melambat untuk segmentasi kelas menengah ke atas. Hal ini merupakan dampak dari kelesuan perekonomian yang masih belum pulih hingga saat ini.

"Permintaan properti masih lemah sehingga bisnis di sektor itu tetap lesu," ujar Tomi Wistan salah satu pengurus Kamar Dagang dan Industri (KADIN) Sumut di Medan, seperti yang dilansir dari Antara, Selasa (15/8/2018). Menurutnya, perlambatan bisnis properti sudah memasuki tahun kelima.

Tahun 2017, para pengusaha sempat memprediksi bisnis properti membaik dipicu adanya kebijakan pemerintah dalam pengampunan pajak (tax amnesty).Tetapi nyatanya tahun 2017 bisnis properti belum juga membaik hingga berlangsung hingga tahun 2018 ini.

"Melambatnya sektor properti menjadi salah satu penyumbang perlambatan ekonomi di Indonesia," ungakpnya.

Hal itu, kata Tomi, terjadi akibat banyaknya sektor industri terkait yang bersaing di sektor properti.

Perlambatan permintaan ini, akhirnya menyebabkan kekurangan angka kebutuhan hunian yang belum terpenuhi (backlog) terus meningkat.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

PT Asuransi Jasa Indonesia (Jasindo) (Foto Dok Industry.co.id)

Kamis, 25 April 2024 - 16:19 WIB

Jasindo Salurkan Bantuan TJSL untuk Mendukung Perekonomian Masyarakat

PT Asuransi Jasa Indonesia atau Asuransi Jasindo menyalurkan bantuan Tanggung jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) kepada masyarakat di berbagai daerah di Indonesia selama periode Q1 tahun 2024.…

Bahan baku plastik

Kamis, 25 April 2024 - 16:05 WIB

Impor Bahan Baku Plastik Tak Perlu Pertimbangan Teknis Kemenperin, Ini Alasannya

Pemerintah telah mengambil langkah responsif untuk menanggapi isu-isu yang dapat mengganggu kelangsungan usaha, salah satunya melalui pemberlakuan peraturan terbaru mengenai kebijakan dan pengaturan…

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita

Kamis, 25 April 2024 - 15:40 WIB

Di Ajang Business Forum Hari Kedua Hannover Messe, RI Pamerkan Keunggulan dan Inovasi Teknologi Industri

Paviliun Indonesia dalam Hannover Messe 2024 kembali mempersembahkan Business Forum untuk mendorong kolaborasi dan kerja sama antara para pelaku industri di dalam negeri dengan negara-negara…

PempekRoyal

Kamis, 25 April 2024 - 15:05 WIB

Siap Support Franchisee di Seluruh Indonesia, PempekRoyal Hadirkan Solusi Bisnis Makanan Tidak Tergantung Chef

Bisnis makanan seringkali mengalami kendala chef mengundurkan diri, dan ketika terjadi pergantian chef, rasa berbeda, maka jumlah konsumen menurun. Di luar itu, juga ada resiko membuang produk…

Dok. Kommo

Kamis, 25 April 2024 - 14:45 WIB

WhatsApp Chatbot dari Kommo: Hadir Karena Kesadaran akan Pentingnya Menghadirkan Solusi Fleksibel untuk Bisnis

Perubahan lanskap bisnis dewasa ini telah menuntut adaptasi yang cepat dari perusahaan-perusahaan di berbagai sektor. Dengan berkembangnya teknologi dan perubahan perilaku konsumen, bisnis tidak…