Chandra Asri Lakukan Ground Beaking Pabrik Polythylene Berkapasitas 400 Kilotons

Oleh : Hariyanto | Selasa, 06 Februari 2018 - 21:34 WIB

PT Chandra Asri Petrochemical Tbk (TPIA)
PT Chandra Asri Petrochemical Tbk (TPIA)

INDUSTRY.co.id - Cilegon - Peusahaan petrokimia, PT Chandra Asri Petrochemical Tbk (CAP), telah melaksanakan peletakan batu pertama (groundbreaking) fasilitas pabrik Polyethylene (PE) yang baru, berkapasitas 400 kilotons per annum (KTA) yang dibangun di komplek petrokimia CAP di Cilegon, Banten. 

Groundbreaking proyek ini ditandai dengan penandatanganan spanduk komitmen oleh Presiden Direktur CAP Erwin Ciputra, Direktur Toyo Engineering Corporation (Toyo-Japan) Tomohisa Abe, Presiden & CEO Toyo Engineering Korea Limited (Toyo-Korea) Toru Osanai dan Presiden Direktur PT Inti Karya Persada Tehnik (IKPT-Indonesia) Eiji Hosoi.

Fasilitas pabrik baru ini akan menghasilkan High Density Polyethylene (HDPE), Linear Low Density Polyethylene (LLDPE), dan Metallocene LLDPE (MLLDPE). 

Beberapa aplikasi produk untuk LLDPE dan HDPE antara lain
adalah blown film, karung beras, mainan, tutup botol, tas belanja,
peralatan rumah tangga, tali, terpal, pipa, kotak kontainer.

Berkembang pesatnya industri plastik dan kemasan di Indonesia mendorong CAP untuk lebih sigap mengantisipasi tingginya permintaan PE dalam negeri. 

"Permintaan pasar PE di Indonesia saat ini diperkirakan sekitar
1,4 juta TPA dan akan terus tumbuh seiring dengan PDB negara. Pabrik PE kami yang baru akan menjadi sumber tambahan produk PE dalam negeri sebagai substitusi impor dan mengurangi arus keluar valuta asing," terang Bapak Erwin Ciputra, Presiden Direktur CAP.

Total biaya investasi untuk proyek ini diperkirakan mencapai US$350 juta. Penyelesaian proyek ditargetkan pada akhir tahun 2019 dan diharapkan mulai beroperasi pada awal tahun 2020. 

Saat ini,  Perseroan mengoperasikan pabrik PE berkapasitas 336KTA, oleh karena itu, pembangunan pabrik PE baru berkapasitas 400KTA ini akan meningkatkan kapasitas produksi PE CAP menjadi total 736KTA.

Komentar Berita

Industri Hari Ini

Kolaborasi Bank DKI dan PT Jalin Pembayaran Nusantara, Kini Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di ATM BRI

Kamis, 28 Maret 2024 - 22:44 WIB

Kolaborasi Bank DKI dan PT Jalin Pembayaran Nusantara, Kini Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di ATM BRI

Jakarta – Bank DKI kembali menunjukkan komitmennya dalam memberikan layanan terbaik kepada nasabah khususnya dalam layanan digital.

Bank DKI Raih Penghargaan Indonesia Best 50 CEO 2024

Kamis, 28 Maret 2024 - 22:27 WIB

Bank DKI Raih Penghargaan Indonesia Best 50 CEO 2024

Jakarta – Bank DKI kembali meraih apresiasi dari lembaga independen, kali ini dari media The Iconomics sebagai Indonesia Best 50 CEO pada Kategori Bank Daerah, yang diserahkan langsung pada…

Studi Klinis SANOIN dan P&G Health atasi anemia.

Kamis, 28 Maret 2024 - 22:06 WIB

SANOIN dan P&G Health Lakukan Studi Klinis Atasi Anemia

Beberapa temuan dari studi klinis SANOIN terbaru yang didukung P&G Health dan dilakukan oleh para pakar kesehatan terkemuka, menunjukkan efikasi dari suplementasi zat besi dengan Sangobion

Direktur Enterprise & Business Service Telkom Indonesia FM Venusiana R. bersama Kepala LKPP Hendar Prihadi

Kamis, 28 Maret 2024 - 21:48 WIB

Sistem E-Katalog Versi 6.0 LKPP Resmi Meluncur, Lebih Responsif, Bisa Lacak Pengiriman dan Pembayaran

Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) luncurkan Katalog Elektronik Versi 6 pada Kamis (28/3) di Jakarta. Inovasi terbaru yang dibangun untuk meningkatkan performa sistem…

Tupperware luncurkan 3 Produk Baru, One Touch Fresh Rectangular, Supersonic Chopper Tall dan Black Series.

Kamis, 28 Maret 2024 - 21:47 WIB

Tupperware Luncurkan 3 Produk Baru Untuk Meriahkan Ramadan

Sebagai Premium Housewares Solutions nomor 1 di Indonesia, Tupperware kembali menghadirkan produk terbaru untuk menemani keluarga Indonesia menyambut Ramadan di tahun ini.